Topik Terkait: Komunitas Muslim (halaman 23)
Hikmah
Rabu, 26 Oktober 2022 - 05:15 WIB
Asal mula polemik istilah mukmin dan kafir pertama kali diapungkan oleh kaum Khawarij pasca-terbunuhnya Khalifah Utsman bin Affan. Polemik ini beriringan dengan memunculkan protes keras terhadap kepemimpinan Ali bin Abi Thalib
Tausyiah
Sabtu, 01 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Di saat lain Nabi SAW melihat (malaikat) yang dilihatnya di Gua Hira, Khadijah membuka pakaiannya sambil bertanya, Sekarang, apakah engkau masih melihatnya?
Tausyiah
Kamis, 06 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Mengutip Muhammad Thahir, Quraish Shihab berpendapat bahwa ada hadis-hadis Nabi yang merupakan perintah, tetapi perintah dalam arti sebaiknya bukan seharusnya
Tips
Selasa, 12 April 2022 - 21:56 WIB
Sebenarnya ada banyak keutamaan sholat tahajud. Walaupun bernilai sunnah, tapi sholat di malam hari setelah tidur ini sangat dianjurkan. Berikut 5 keutamaannya.
Dunia Islam
Jum'at, 23 Juni 2023 - 06:20 WIB
Muslim Afrika-Amerika menggunakannya untuk mengklaim garis keturunan kuno dan komunitas imigran untuk menunjukkan bahwa Islam, jauh dari asing, sama Amerikanya dengan Kristen.
Tausyiah
Kamis, 07 Desember 2023 - 22:20 WIB
Hadis ini merupakan peringatan keras bagi kaum muslimin yang berperang atau terlibat pertikaian. Hendaknya saling menahan diri dari membunuh atau menghilangkan nyawa saudara muslim.
Hikmah
Selasa, 30 Mei 2023 - 17:39 WIB
Benarkah pasangan keluarga mukmin akan dipertemukan kembali di surga? Apakah pasangan di dunia juga akan menjadi pasangannya di surga?
Muslimah
Kamis, 15 Juli 2021 - 14:17 WIB
Mendidik anak bagi setiap muslim harus berorientasi akhirat. Jika sekadar hanya untuk mendidik anak yang sukses di dunia saja maka orang selain Islam juga bisa, banyak yang sukses di dunia
Hikmah
Selasa, 02 Juli 2024 - 05:35 WIB
Dikisahkan, pada tahun 575 H di bulan Dzulqadah, tentara Eropa berkumpul dan bergerak ke arah Syam bersama raja mereka. Mereka menyerang wilayah Syam.
Hikmah
Jum'at, 14 Oktober 2022 - 14:20 WIB
Prof Dr Komaruddin Hidayat mengatakan tasawuf bisa dikatakan sebagai inti keberagamaan dan karenanya setiap muslim semestinya berusaha untuk menjadi sufi.
Dunia Islam
Jum'at, 25 Oktober 2024 - 21:17 WIB
Dewan Masjid Indonesia (DMI) melalui Departemen Pemberdayaan Ekonomi pada 11 Oktober 2024 lalu meluncurkan Program Rumah Wirausaha Masjid, sebuah inisiatif untuk mempercepat pertumbuhan UMKM) di lingkungan komunitas masjid.
Hikmah
Selasa, 23 Juli 2024 - 17:16 WIB
Bersikap husnudzan atau berbaik sangka dalam menjalani kehidupan ternyata sangat penting. Tidak hanya berhusnuzan pada Allah SWT tetapi juga kepada sesama manusia.
Tausyiah
Jum'at, 29 Maret 2024 - 04:05 WIB
Ramadan di tengah duka kaum muslim menjadi tema yang menarik untuk diangkat menjadi khutbah Jumat. Mengingat saat ini saudara-saudara muslim di Gaza tengah menghadapi bulan Ramadan yang sulit dan penuh bahaya.
Dunia Islam
Jum'at, 18 Oktober 2024 - 13:31 WIB
Khalifah Utsman bin Affan menugaskan Abdullah bin Sad bin Abi Sarh untuk membebaskan Afrika dari penjajahan Romawi. Setelah itu, Abdullah bin Sad diangkat menjadi Gubernur Mesir menggantikan Amr bin Ash.
Tips
Selasa, 19 Mei 2020 - 17:09 WIB
Perbedaan yang mendasar antara zakat dan pajak, adalah bahwa pajak dibayar orang karena terpaksa, tapi zakat dibayarkan sebagai lambang kerja sama, persaudaraan.
Hikmah
Minggu, 27 Agustus 2023 - 10:40 WIB
Segala takdir bagi seorang muslim hendaknya dipercaya hanya dari Allah semata. Baik takdir baik maupun takdir yang buruk. Lantass bagaimana menyikapi takdir ini, terutama bila terjadi takdir yg buruk?
Hikmah
Jum'at, 07 Agustus 2020 - 08:21 WIB
Karya Ibnu Sina yang sangat terkenal adalah Qanun fi Thib atau The Canon of Medicine yang merupakan rujukan di bidang kedokteran selama berabad-abad.
Muslimah
Jum'at, 07 Agustus 2020 - 09:15 WIB
Di sela-sela kesibukannya, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam ternyata seorang yang bertanggung jawab dan penuh perhatian kepada keluarga, kepada anak-istri, cucu, bahkan anak-anak di sekitarnya.
Dunia Islam
Minggu, 14 November 2021 - 18:47 WIB
Keberhasilan Abbas bin Firnas (Ibnu Firnas) menguji dan menerbangkan alat buatannya pada tahun 852 telah memberi inspirasi kepada ilmuwan-ilmuwan Barat untuk mengembangkan pesawat.
Tausyiah
Sabtu, 14 Januari 2023 - 18:27 WIB
Tazkiyatun Nafs adalah menyucikan jiwa dan menjernihkan hati. Tazkiyatun nafs bisa diraih dengan akhlak yang mulia.