Topik Terkait: Manfaat Wakaf (halaman 500)

  • Islam Itu Cinta
    Tausiyah
    Kamis, 30 Mei 2019 - 08:01 WIB
    Di dalam jantung setiap agama dan tradisi otentik (the heart of religions) terdapat pesan kebenaran yang sama, yakni cinta.
  • Apa Hukum Bersin dan Mengucap Hamdalah Saat Salat?
    Tausiyah
    Kamis, 30 Mei 2019 - 10:01 WIB
    Mungkin banyak di antara kita yang pernah bersin lalu mengucap Alhamdulillah ketika salat. Bolehkah membaca doa ketika sedang salat, padahal doa itu tidak diajarkan Rasulullah?
  • Puasa Ramadhan Melahirkan Kesungguhan dalam Pengabdian
    Tausiyah
    Kamis, 30 Mei 2019 - 12:30 WIB
    Di malam-malam terakhir bulan Ramadhan, ujian itu semakin membesar. Kerap terjadi godaan dalam bentuk kegiatan-kegiatan yang justru merugikan.
  • Nasaruddin Umar: Orang yang Mukhlas Tidak Bisa Digoda Iblis
    Tausiyah
    Jum'at, 31 Mei 2019 - 08:01 WIB
    Imam besar Masjid Istiqlal Prof KH Nasaruddin Umar mengupas hakikat keikhlasan saat memberi ceramah itikaf pada malam ke-25 Ramadhan 1440 Hijriyah di Masjid Istiqlal Jakarta (27/5/2019).
  • Puasa Ramadhan Itu Berserah Diri
    Tausiyah
    Jum'at, 31 Mei 2019 - 10:30 WIB
    Substansi dari keislaman itu adalah Al-istislam at-taam (berserah diri secara totalitas) kepada Allah SWT.
  • cover top ayah
    يٰۤـاَيُّهَا النَّاسُ اِنۡ كُنۡـتُمۡ فِىۡ رَيۡبٍ مِّنَ الۡبَـعۡثِ فَاِنَّـا خَلَقۡنٰكُمۡ مِّنۡ تُرَابٍ ثُمَّ مِنۡ نُّـطۡفَةٍ ثُمَّ مِنۡ عَلَقَةٍ ثُمَّ مِنۡ مُّضۡغَةٍ مُّخَلَّقَةٍ وَّغَيۡرِ مُخَلَّقَةٍ لِّـنُبَيِّنَ لَـكُمۡ‌ ؕ وَنُقِرُّ فِى الۡاَرۡحَامِ مَا نَشَآءُ اِلٰٓى اَجَلٍ مُّسَمًّى ثُمَّ نُخۡرِجُكُمۡ طِفۡلًا ثُمَّ لِتَبۡلُغُوۡۤا اَشُدَّكُمۡ ‌ۚ وَمِنۡكُمۡ مَّنۡ يُّتَوَفّٰى وَمِنۡكُمۡ مَّنۡ يُّرَدُّ اِلٰٓى اَرۡذَلِ الۡعُمُرِ لِكَيۡلَا يَعۡلَمَ مِنۡۢ بَعۡدِ عِلۡمٍ شَيۡــًٔـا‌ ؕ وَتَرَى الۡاَرۡضَ هَامِدَةً فَاِذَاۤ اَنۡزَلۡنَا عَلَيۡهَا الۡمَآءَ اهۡتَزَّتۡ وَرَبَتۡ وَاَنۡۢبَـتَتۡ مِنۡ كُلِّ زَوۡجٍۢ بَهِيۡجٍ
    Wahai manusia! Jika kamu meragukan (hari) kebangkitan, maka sesungguhnya Kami telah menjadikan kamu dari tanah, kemudian dari setetes mani, kemudian dari segumpal darah, kemudian dari segumpal daging yang sempurna kejadiannya dan yang tidak sempurna, agar Kami jelaskan kepada kamu; dan Kami tetapkan dalam rahim menurut kehendak Kami sampai waktu yang sudah ditentukan, kemudian Kami keluarkan kamu sebagai bayi, kemudian (dengan berangsur-angsur) kamu sampai kepada usia dewasa, dan di antara kamu ada yang diwafatkan dan (ada pula) di antara kamu yang dikembalikan sampai usia sangat tua (pikun), sehingga dia tidak mengetahui lagi sesuatu yang telah diketahuinya. Dan kamu lihat bumi ini kering, kemudian apabila telah Kami turunkan air (hujan) di atasnya, hiduplah bumi itu dan menjadi subur dan menumbuhkan berbagai jenis pasangan tetumbuhan yang indah.

    (QS. Al-Hajj Ayat 5)
    cover bottom ayah
  • Kisah Khadijah Jatuh Cinta pada Rasulullah
    Hikmah
    Jum'at, 31 Mei 2019 - 16:55 WIB
    Syeikh Shafiyyur-Rahman Al-Mubarakfury menceritakan kisah pernikahan Nabi Muhammad SAW dengan Sayyidah Khadijah RA dalam Kitabnya Ar-Rahiqul Makhtum.
  • Perpecahan Agama Samawi, Islam Menjadi 73 Golongan
    Hikmah
    Sabtu, 01 Juni 2019 - 10:30 WIB
    Dalam Kitab An-Nashoihud Diniyah, Al-Habib Abdullah bin Alwi Al-Haddad (1634-1720) menyebutkan, umat ini telah terpecah sejak dahulu kala sesuai jumlah yang telah disebutkan Nabi.
  • Makna Terbelenggunya Setan pada Bulan Ramadhan
    Tausiyah
    Sabtu, 01 Juni 2019 - 14:00 WIB
    Ada yang bertanya tentang apa maksud setan-setan dibelenggu pada bulan Ramadhan. Padahal di tengah masyarakat banyak ditemui orang-orang yang tidak berpuasa.
  • Puncak Spritual Tertinggi itu Ridha kepada Allah
    Tausiyah
    Minggu, 02 Juni 2019 - 03:35 WIB
    Imam besar Masjid Istiqlal Jakarta Prof DR KH Nasaruddin Umar MA menyampaikan tausiyah yang menggugah hati pada malam ke-27 itikaf Ramadhan, Sabtu dinihari (1/6/2019).
  • Idul Fitri, Waktunya Kembali ke Fitrah
    Tausiyah
    Rabu, 05 Juni 2019 - 07:01 WIB
    Tanggal 1 Syawal dalam kalender Hijriyah adalah hari yang dinanti umat muslim setelah sebulan penuh menjalankan kewajiban berpuasa.
  • Zakat Membersihkan Harta Orang Kaya
    Tausiyah
    Minggu, 02 Juni 2019 - 11:15 WIB
    Orang yang selalu mengeluarkan zakat akan mendapat pahala berlimpah dan berbagai manfaat duniawi. Zakat juga akan menyelamatkan seseorang dari berbagai bencana dan cobaan.
  • Nasihat Bijak Syeikh Ibnu Athaillah (Bagian 3)
    Tausiyah
    Senin, 03 Juni 2019 - 09:05 WIB
    Syeikh Ibnu Athaillah atau Syekh Ahmad ibnu Muhammad Ibnu Athaillah As-Sakandari adalah sosok ulama sufi terkemuka di dunia yang juga pengarang Kitab Al-Hikam.
  • Tata Cara Salat Idul Fitri dan Amalannya
    Tausiyah
    Senin, 03 Juni 2019 - 12:05 WIB
    Salat Idul Fitri adalah salat yang dilaksanakan pada tanggal 1 Syawal tahun Hijriah setelah berakhirnya bulan Ramadhan. Berikut tata caranya.
  • Ancaman Keras Bagi yang Tidak Membayar Zakat
    Tausiyah
    Senin, 03 Juni 2019 - 03:30 WIB
    Zakat adalah salah satu rukun Islam yang wajib ditunaikan setiap muslim. Dalam Alquran Al-Karim, Allah selalu menggabungkan antara salat dan zakat.
  • Hukum Ziarah Kubur Sebelum Ramadhan dan Idul Fitri
    Tausiyah
    Senin, 03 Juni 2019 - 02:02 WIB
    Umat Islam memiliki kebiasaan melakukan ziarah kubur sebelum Ramadhan dan menjelang Idul Fitri. Tak terkecuali di Indonesia ziarah kubur ini sudah menjadi tradisi.
  • Kisah Hasan dan Husin yang Tak Punya Baju Baru di Hari Raya
    Hikmah
    Selasa, 04 Juni 2019 - 11:43 WIB
    Cucu Rasulullah SAW, Hasan dan Husein, tidak memiliki pakaian baru untuk lebaran, sedangkan hari raya sebentar lagi datang.
  • Enam Cara Rasulullah Merayakan Idul Fitri
    Tausiyah
    Selasa, 04 Juni 2019 - 19:00 WIB
    Bagaimana Rasulullah SAW merayakan hari raya yang jatuh pada 1 Syawal itu? Apa saja yang dilakukan Rasulullah di hari kemenangan umat Islam itu?
  • Belajar Quran Selepas Ramadhan
    Hikmah
    Selasa, 23 Juli 2019 - 17:29 WIB
    Di antara ibadah yang banyak dilakukan dan secara umum frekuensinya meningkat di bulan Ramadhan adalah ibadah tilawah Al-Quran.
  • Keutamaan Bulan Dzulhijjah dan Amalan Berkurban
    Tausiyah
    Kamis, 01 Agustus 2019 - 14:31 WIB
    Bulan Dzulhijjah adalah bulan agung yang dimuliakan Allah. Dalam penanggalan Hijriyah (Qomariyah), nanti malam (malam Jumat) umat Islam mulai memasuki bulan mulia tersebut.
  • Amalan Ini Bisa Menghapus Dosa Selama 2 Tahun
    Tausiyah
    Kamis, 01 Agustus 2019 - 16:34 WIB
    Keistimewaan bulan Dzulhijjah tidak diragukan lagi karena telah diabadikan dalam Alquran (Surah Al-Fajr) terutama pada 10 hari pertama bulan mulia tersebut.