Topik Terkait: Manfaat Wudu
Tausyiah
Jum'at, 26 Mei 2023 - 22:28 WIB
Hukum wudu (bersuci) menjadi wajib apabila seseorang akan melakukan tiga ibadah ini. Artinya, ketiga ibadah ini tidak sah dikerjakan kecuali didahului dengan berwudu.
Tips
Rabu, 13 September 2023 - 13:31 WIB
Tata cara wudu yang benar menurut Al-Quran dan Sunnah ini perlu diketahui oleh setiap muslim. Wudu yang sempurna akan membuat kita beribadah lebih khusyu. Berikut ini kami ulas tata cara berwudhu yang benar.
Tips
Kamis, 08 Juni 2023 - 18:25 WIB
Perkara yang membatalkan wudu penting diketahui kaum muslim agar ibadah sholat kita diterima Allah. Rasulullah pernah bersabda, tidaklah sholat diterima apabila tanpa wudu.
Tips
Sabtu, 27 Mei 2023 - 14:09 WIB
Niat ketika wudu merupakan salah satu rukun yang wajib dipenuhi seorang muslim. Setiap hendak beribadah, kita diharuskan memulainya dengan niat.
Tips
Jum'at, 14 Januari 2022 - 12:15 WIB
Sejatinya, harta memiliki banyak manfaat dari aspek dunia atau pun aspek agama. Manfaat dari sisi dunia misalnya, dengan harta manusia bisa makan makanan yang diinginkannya, bisa memiliki kendaraan, rumah dan kenikmatan duniawi lainnya
Tips
Rabu, 03 Januari 2024 - 07:46 WIB
Ada banyak amalan sunnah di saat turun hujan yang bisa diamalkan, di musim penghujan sekarang ini. Salah satunya berwudu dengan air berkah dari langit tersebut, yang selama ini amalannya sering dilalaikan.
Muslimah
Selasa, 22 Desember 2020 - 21:07 WIB
Dengan bersyukur manusia akan terus merasa bahagia dan puas dengan kehidupannya dalam jangka panjang. Kepuasan akan terus meningkat ketika kita terus bersyukur atas segala hal yang ada di dalam hidup kita.
Tips
Sabtu, 30 September 2023 - 16:03 WIB
Doa setelah wudu ini bagi sebagian umat muslim mungkin jarang diamalkan, padahal banyak sekali keutamaannya. Salah satu, keutamaam membaca doa setelah wudu adalah dibuka baginya delapan pintu surga.
Tips
Senin, 14 Februari 2022 - 23:50 WIB
Mandi sebelum Subuh memiliki keutamaan pahala dan manfaat untuk kesehatan. Inilah kebiasaan orang-orang terdahulu yang dapat kita teladani.
Tausyiah
Rabu, 25 Mei 2022 - 23:48 WIB
Wudhu merupakan amalan yang tidak dapat dipisah dari aktivitas seorang muslim. Berikut beberapa keutamaan dan manfaat wudhu sebelum tidur.
Tips
Minggu, 18 Juli 2021 - 05:00 WIB
Waktu malam adalah momentum terbaik untuk mendekatkan diri kepada Allah Subhanahu wa Taala. Bentuk pendekatan diri kepada Rabbnya yang paling utama ini, adalah shalat tahajud atau qiyamul lail.
Tips
Selasa, 11 Januari 2022 - 09:48 WIB
Tidur siang ternyata merupakan sunnah Rasul. Tidur ini disebut tidur qailulah atau di siang hari dan aktivitas tersebut selalu dilakukan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam yang sudah pasti memiliki manfaat.
Tips
Minggu, 11 Desember 2022 - 15:42 WIB
Ayat Kursi memiliki banyak keistimewaan dan keutamaannya, salah satunya dilindungi Allah Subhanahu wa taala dari bahaya godaan setan dan banyak manfaat lainnya.
Tips
Jum'at, 01 September 2023 - 18:11 WIB
Setiap muslim dianjurkan selalu menjaga wudunya dari hal-hal yang berpotensi membatalkan. Berikut sejumlah hal yang bisa membatalkan wudu seseorang.
Hikmah
Kamis, 14 November 2024 - 09:27 WIB
Tak hanya sebagai adab saat berpakaian, berdoa saat mengenakan pakaian juga memiliki beberapa manfaat . Untuk itu, jangan lupa kita mengamalkan doa saat mengenakan pakaian ini.
Muslimah
Selasa, 04 Januari 2022 - 15:38 WIB
Melaksanakan ibadah puasa sunnah tidak hanya ditujukan untuk kaum wanita muslimah saja, akan tetapi kaum Hawa ini dapat memahami bahwa puasa dapat memberi manfaat untuk kesehatan
Tips
Selasa, 20 Juni 2023 - 15:55 WIB
Banyak sekali keutamaan dari wudu, beberapa di antaranya karena wudu dosa terampuni, wudu yang sempurna wajib masuk surga, karena wudu derajat diangkat dan lainnya.
Tips
Senin, 18 Juli 2022 - 06:20 WIB
Sesuai namanya, puasa Senin-Kamis merupakan amalan puasa sunnah yang waktu pelaksanaannya dilakukan pada hari Senin dan hari Kamis. Namun, untuk pelaksanaannya tidak jauh berbeda seperti pada puasa pada umumnya.
Tausyiah
Rabu, 08 Januari 2025 - 18:12 WIB
Wudu atau bersuci dari hadas kecil merupakan salah satu syarat sah salat, dalam situasi normal (bukan rukhsah), seseorang yang melaksanakan salat tanpa berwudu maka salatnya tidak sah.
Tips
Sabtu, 11 November 2023 - 10:59 WIB
Dalam wudu ada rukun wudu yqng harus ditunaikan dan wajib hukumnya. Sebab rukun wudu ini menjadi penentu sah atau tidaknya wudu atau bersuci tersebut.