Topik Terkait: Membangun Keluarga Harmonis (halaman 5)

  • Memaknai Keberkahan...
    Tausyiah
    Kamis, 20 April 2023 - 22:59 WIB
    Bulan Ramadan adalah bulan kedekatan dan perekat hubungan (relasi). Tentu hubungan yang dimaksud mencakup dua aspek yaitu hablun-minallah dan hablun-minannas.
  • Orangtua Mendapat Pahala...
    Muslimah
    Kamis, 09 Juni 2022 - 09:39 WIB
    Berbahagialah pasangan orangtua yang memiliki anak-anak yang shaleh, karena mereka akan memberikan hadiah pahala bagi kedua orangtuanya. Bahkan, pahala dari anak yang shaleh akan terus mengalir saat sudah di alam barzakh kelak
  • Kisah Abdullah bin Mubarak,...
    Hikmah
    Jum'at, 10 Mei 2024 - 14:11 WIB
    Kisah Abdullah bin Mubarak sosok ulama yang batal berangkat haji demi sedekah ke keluarga miskin ini, banyak hikmah dan pelajaran bagi kaum muslim
  • Hemat dalam Hidup, Ternyata...
    Muslimah
    Selasa, 15 September 2020 - 20:06 WIB
    Kenapa istri harus memiliki sifat hemat? Karena seorang istri dituntut harus mengatur pengeluaran rumah tangganya seefisien mungkin menurut skala prioritas sesuai dengan penghasilan dan pendapatan suami, tidak boros, dan konsumtif.
  • Perintah Rasulullah...
    Muslimah
    Sabtu, 20 Agustus 2022 - 05:15 WIB
    Setiap orang tua dituntut untuk berlaku adil terhadap semua anak-anak mereka. Karena perlakuan tidak adil yang dirasakan oleh anak akan membekas dalam jiwa mereka.
  • Kisah Ali dan Fatimah,...
    Hikmah
    Minggu, 10 April 2022 - 19:13 WIB
    Sayyidah Fatimah berkata: Lebih baik kita mengutangkan harta kepada Allah daripada bersifat bakhil yang dimurkai-Nya, dan menutup pintu surga buat kita.
  • Inilah Cara Suami Menasihati...
    Tausyiah
    Rabu, 08 Mei 2024 - 10:47 WIB
    Dalam Islam, wajib bagi pasangan suami istri untuk memperlakukan pasangannya dengan baik dan memenuhi hak-haknya dengan penuh kerelaan. Lantas bagaimana jika pasangan atau istri berperilaku buruk?
  • Pernikahan Jarak Jauh...
    Hikmah
    Rabu, 20 Mei 2020 - 15:29 WIB
    Jadilah Ummu Habibah adalah wanita satu-satunya yang menikah dengan Rasulullah dari jarak jauh. Rasulullah di Madinah, sedangkan beliau berada, di Habasyah.
  • Ustaz Saeful Huda Ajarkan...
    Tausyiah
    Sabtu, 15 Agustus 2020 - 21:19 WIB
    Pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Sultan Fatah Semarang Ustaz Saeful Huda memberikan tips cara mengatasi anak nakal. Berikut tipsnya, semoga bermanfaat!
  • Hamzah bin Abdul Muthalib:...
    Hikmah
    Minggu, 03 Oktober 2021 - 17:43 WIB
    Hamzah bin Abdul Muthalib syahid dalam perang uhud. Kini ruh atau roh para syuhada itu berada dalam perut burung hijau. Mereka mendatangi surga dan bertengger di lentera-lentera dari emas.
  • Pengin Rumah Penuh Keberkahan?...
    Hikmah
    Minggu, 23 Juni 2024 - 05:15 WIB
    Pengin rumah yang kita tinggali penuh dengan keberkahan? Islam mengajarkan lakukan 3 amalan utama ini, maka keberkahan akan selalu menghampiri tempat tinggal kita. Apa saja amalannya?
  • 4 Istri Nabi Muhammad...
    Hikmah
    Senin, 12 September 2022 - 18:33 WIB
    Setidaknya ada 10 istri Nabi Muhammad SAW yang berstatus janda saat dinikahi. Berikut adalah 4 di antaranya. Beliau adalah Khadijah, Saudah , Hafshah, dan Zainab binti Khuzaimah.
  • Amalan Sunnah Seorang...
    Muslimah
    Rabu, 19 Juni 2024 - 11:08 WIB
    Amalan sunnah seorang istri kepada suami ini sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagian dalam rumah tangga.
  • Lelaki Beriman dari...
    Tausyiah
    Kamis, 04 November 2021 - 16:13 WIB
    Dalam Al-Quran surat Ghafir ayat 28 Allah SWT menyebut seorang lelaki dari keluarga Firaun yang beriman dan membujuk agar sang raja tidak membunuh Nabi Musa as.
  • Inilah Hukum Menamai...
    Muslimah
    Senin, 26 Oktober 2020 - 16:43 WIB
    Nama biasanya dikaitkan dengan doa-doa orang tuanya. Salah satunya keinginan memberikan nama anak yang baru lahir dengan nama-nama malaikat. Namun bagaimana hukumnya menurut pandangan syariat?
  • Benarkah Keluarga Kerajaan...
    Dunia Islam
    Senin, 17 Januari 2022 - 12:25 WIB
    Pernyataan petinggi militer Iran yang menyebut keluarga Kerajaan Arab Saudi keturunan Yahudi cukup viral. Lalu, benarkah klaim tersebut? Mari kita telusuri sejarah awal mula kerajaan Arab Saudi.
  • Jejak Sayyidah Ruqayyah...
    Hikmah
    Jum'at, 29 Mei 2020 - 17:30 WIB
    Ummu Jamil mengancam kepada anak-anaknya, haram jika kalian berdua tidak menceraikan kedua putri Muhammad! Kepalaku haram terhadap kepala kalian.
  • 3 Pengaruh Tata Cara...
    Tausyiah
    Kamis, 10 November 2022 - 14:35 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan sesungguhnya tata cara kehidupan yang Islami itu dapat mewujudkan masyarakat Islam dengan sejumlah keistimewaan (karakteristik) dan pengaruh yang positif.
  • Istri Rasulullah: Sayyidah...
    Hikmah
    Senin, 18 Mei 2020 - 15:10 WIB
    Kedermawannanya telah dikenal, bahkan sebelum beliau memeluk Islam. Sebelum menikah dengan Rasulullah, Sayyidah Zainab sudah digelari Ummul Masakin.
  • Surat Yusuf Ayat 95:...
    Hikmah
    Jum'at, 31 Maret 2023 - 06:35 WIB
    Pengakuan Nabi Yakub alaihissalam yang merasakan aroma bau Nabi Yusuf tidak mendapat respons positif dari keluarganya. Justru sebaliknya, Nabi Yakub dianggap keliru.