Topik Terkait: Mendapat Anak Lakilaki (halaman 10)
Tausyiah
Senin, 16 September 2024 - 06:22 WIB
Seorang ayah tidak dibenarkan menghalangi warisan untuk sebagian anaknya. Dia tidak dibenarkan menghalangi waris untuk anak-anaknya yang perempuan atau menghalang waris untuk anak-istrinya yang tidak berada di sampingnya.
Tausyiah
Minggu, 26 Juni 2022 - 11:08 WIB
Syaikh Al-Albani menyebut sejumlah hadis palsu terkait anak dan orangtuanya yang lumayan polpuler. Salah satu hadis palsu bahkan tak ada sumbernya berbunyi: Anak adalah rahasia ayahnya.
Tips
Minggu, 22 September 2024 - 11:15 WIB
Salah satu kebahagiaan orang tua adalah ketika memiliki anak-anak penurut dan tidak keras kepala. Karena itu, ada beberapa doa yang bersumber dari Al Quran dan hadis yang bisa diamalkan.
Muslimah
Jum'at, 07 April 2023 - 11:43 WIB
Di bulan Ramadan ada malam Lailatulqadar, yang merupakan malam terbaik bernilai lebih dari 1000 bulan. Lantas bagaimana dengan muslimah yang haid? Bisakah ia mendapat keutamaan malam Lailatulqadar ini?
Tausyiah
Minggu, 12 Maret 2023 - 18:07 WIB
Ingin tahu siapa orang atau hamba pilihan Allah Subhanahu wa taala? Ternyata, orang pilihan tersebut adalah hamba yang melaksanakan salat subuh tepat waktu. Kenapa demikian?
Dunia Islam
Rabu, 05 Juli 2023 - 07:20 WIB
Lauren Booth masuk Islam setelah melakukan perjalanan melalui Timur Tengah dan mendapat hidayah di sebuah masjid di Iran. Adik ipar mantan Perdana Menteri Inggris Tony Blair ini kini tinggal di Turkiye.
Muslimah
Minggu, 02 Agustus 2020 - 12:30 WIB
Anak usia belia atau usia dini merupakan saat terpenting untuk penanaman pondasi akidah karena saat itu fitrah anak masih bersih. Inilah tanggung jawab ayah ibunya dan para guru agar anak tumbuh di atas fitrahnya yang lurus.
Tips
Sabtu, 15 Januari 2022 - 18:30 WIB
Setiap orang tua pasti menginginkan anak yang baik dan memiliki hati lembut. Berikut doa melembutkan hati anak agar menjadi Qurrota Ayun (penyejuk hati) bagi orangtua.
Tausyiah
Jum'at, 17 Mei 2024 - 05:15 WIB
Di Indonesia pada umumnya jemaah haji yang berangkat ke Tanah Suci berumur 20 tahun ke atas, bahkan sudah lansia. Namun, di Timur Tengah, banyak anak kecil yang sudah melaksanakan ibadah haji. Bagaimana hukumnya?
Hikmah
Selasa, 06 Juni 2017 - 13:08 WIB
Alif, koordinator MoQu pun menyampaikan sebuah kisah tentang si Qorun. Cerita seorang pemuda yang sombong dan serakah lantaran memiliki kekayaan melimpah.
Dunia Islam
Rabu, 05 Mei 2021 - 11:34 WIB
Senyum bahagia terpancar dari para anak-anak yatim maupun dhuafa di Yayasan Bani Ibrahim (Asrama Tahfiz) setelah mendapat Kado Yatim untuk kebutuhan hidup.
Tausyiah
Minggu, 13 Juni 2021 - 21:46 WIB
Sebagian orang tua yang hijrah berpikir sudah berjuang menyekolahkan anaknya ke pesantren, tetapi mereka lupa menyerahkan urusan pendidikan anak kepada Allah.
Tausyiah
Selasa, 23 Mei 2023 - 16:36 WIB
Dai yang juga pengasuh Mahad Subuluna Bontang Kalimantan Timur, Ustaz Ahmad Syahrin Thoriq mengemukakan beberapa keistimewaan memiliki anak perempuan.
Muslimah
Selasa, 12 Maret 2024 - 11:17 WIB
Si kecil ingin belajar puasa Ramadan? Orang tua wajib mendukung dan melatihnya, apalagi bagi anak kecil yang belum mukallaf (baligh) untuk turut beribadah puasa wajib di bulan suci tersebut.
Dunia Islam
Sabtu, 21 September 2024 - 16:41 WIB
Kelakuan Israel yang sangat jahat lagi adalah menjatuhkan bom melalui pesawat. Bom tersebut sengaja disembunyikan pada mainan anak-anak. Peristiwa ini terjadi pada tahun 90an.
Muslimah
Minggu, 06 Desember 2020 - 05:46 WIB
Mengapa setiap orang tua ingin memiliki keturunan dan anak-anak yang saleh? Sebagai umat Islam, kita menyakini bahwa anak yang saleh memiliki implikasi di akhirat
Muslimah
Minggu, 29 Mei 2022 - 05:15 WIB
Status anak biologis atau kehadiran anak tanpa ikatan pernikahan kembali ramai diperbincangkan. Kasus tersebut terjadi, dari pasangan muda mudi yang kebablasan dalam menjalin cinta
Muslimah
Sabtu, 18 September 2021 - 05:15 WIB
Banyak pasangan muda mudi kebablasan dalam menjalin cinta. Sebagian remaja, bahkan terjerumus pada zina, hingga sang perempuan hamil. Tentu saja ini menjadi masalah karena terkait status anak setelah dilahirkan.
Muslimah
Sabtu, 25 November 2023 - 14:53 WIB
Islam mengajarkan, bahwa ada dua bacaan yang wajib diajarkan pertama kali oleh orang tua pada anaknya yaitu pelajaran membaca dua kalimat syahadah dan radlitu. Kenapa demikian?
Hikmah
Senin, 17 Juni 2024 - 06:45 WIB
Siapa di antara kaum muslimin yang tidak mampu untuk menyembelih kurban, ia akan mendapat pahala orang-orang yang menyembelih dari umat Nabi Muhammad SAW karena Nabi berkata ketika menyembelih salah satu domba.