Topik Terkait: Menutupi Dosa (halaman 5)
Tausyiah
Kamis, 21 September 2023 - 22:35 WIB
Amalan ringan penghapus dosa ini dapat diamalkan umat muslim kapan dan di mana saja. Barangsiapa yang mengerjakannya niscaya dosa-dosanya akan dihapuskan Allah.
Tausyiah
Jum'at, 14 April 2023 - 19:44 WIB
Zakat menyucikan diri dari dosa-dosa bagi mereka yang menunaikannya. Selain itu, zakat juga membersikan diri dari sifat bakhil. Kewajiban zakat adalah terapi tepat melenyapkan kecintaan kepada dunia dari hati.
Tausyiah
Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:33 WIB
Walaupun syariah agama ini memberikan toleransi dan menganggap enteng dosa-dosa kecil dan ringan, tetapi dia memberikan peringatan agar tidak mengentengkannya, dengan terus melakukannya.
Tausyiah
Kamis, 08 Juni 2023 - 05:10 WIB
Seorang Transgender (LGBT) bertanya kepada Habib Umar bin Hafizh mengenai dosa dan neraka saat menghadiri Majelis para ulama di Ampang, Malaysia. Berikut jawabannya.
Tausyiah
Rabu, 21 Februari 2024 - 10:44 WIB
Dalam Islam, kufur nikmat dikategorikan sebagai tindakan pengingkaran terhadap nikmat-nikmat yang diberikan oleh Allah kepada manusia, karenanya itu termasuk dosa besar.
Muslimah
Selasa, 30 Mei 2023 - 07:48 WIB
Dalam perspektif Islam, sesuai hukum asalnya, setiap orang bertanggung jawab atas dosa yang ia perbuat. Lalu bagaimana dengan dosa yang dilakukan anak yang belum baligh?
Muslimah
Selasa, 02 November 2021 - 14:28 WIB
Cara menebus dosa menggugurkan kandungan penting untuk diketahui umat muslim terutama bagi orangtua. Berikut penjelasan Ustaz Farid Numan Hasan.
Dunia Islam
Rabu, 13 September 2023 - 14:21 WIB
Menteri Pendidikan Mesir, Reda Hegazy, mengumumkan larangan resmi terhadap penggunaan niqab yang menutupi wajah bagi siswa perempuan di sekolah-sekolah.
Tausyiah
Sabtu, 20 Januari 2024 - 11:00 WIB
Bagi seorang muslim, kebahagiaan yang ingin dicapai tidak hanya di dunia, tapi bersambung ke akhirat yang abadi, yakni masuk surga. Namun, waspadai hal-hal yang jadi penghalang atau pengharam masuk ke surga!
Tips
Rabu, 23 Februari 2022 - 11:54 WIB
Amalan penghapus dosa zina adalah tobat yang sebenar-benarnya tobat atau taubatan nasuha. Dalam Islam, zina adalah dosa yang sangat besar dan sangat keji.
Muslimah
Minggu, 21 Juni 2020 - 16:00 WIB
Sangat disayangkan, bergosip atau ghibah pada hari ini sudah menjadi santapan di setiap forum dan menjadi kebiasaan terulang-ulang di kebanyakan pertemuan kaum wanita.
Muslimah
Kamis, 08 Juni 2023 - 18:55 WIB
Media sosial saat ini, menjadi sarana curhat (curahan hati) bahkan banyak menjadi media untuk mengumbar aib pribadi, termasuk aib dalam rumah tangga. Padahal ada ancaman serius di akherat kelak.
Muslimah
Sabtu, 12 Maret 2022 - 14:23 WIB
Ada beberapa sikap seorang istri terhadap suami yang terlalu dianggap biasa, sehingga tidak sadar justru diabaikan padahal sikap tersebut adalah dosa
Muslimah
Selasa, 27 September 2022 - 16:19 WIB
Naminah merupakan salah satu perkara yang sering diremehkan, namun dampaknya sangat besar. Bahkan ada 3 ancaman mengerikan yang akan diterimanya di akhirat kelak.
Muslimah
Jum'at, 01 November 2024 - 05:15 WIB
Mengapa kebanyakan penghuni neraka adalah wanita? Ternyata ada 3 perkara terbanyak yang menjadi sebab masuknya kaum wanita ini mendominasi neraka. Perkara apa saja?
Muslimah
Selasa, 05 Oktober 2021 - 17:18 WIB
Pakaian dalam Islam adalah salah satu perhiasan hidup manusia. Dengan pakaian itu manusia akan tampak indah, rapi, dan menawan. Hanya saja ada syarat-syarat syari yang harus dipenuhi.
Muslimah
Rabu, 29 September 2021 - 07:25 WIB
Ada keutamaan ketika kita menjauhi dosa-dosa besar. Apa itu dosa-dosa besar dan apa saja keutamaannya? Apalagi dosa-dosa besar ini tanpa kita sadari sering terjadi dalam aktivitas sehari-hari.
Muslimah
Rabu, 06 Desember 2023 - 18:33 WIB
Berkhalwat atau berduaan dengan orang yang bukan mahram, merupakan bentuk kemungkaran, dan di antara kesalahan fatal yang sering terjadi di sebagian rumah kaum muslimin adalah terjadinya ikhtilat (campur-baur) antara laki-laki dan wanita tersebut.
Muslimah
Minggu, 21 Februari 2021 - 05:00 WIB
Bermusuhan adalah perbuatan yang sangat dilarang oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam untuk dilakukan kaum muslimin. Rasul menganjurkan untuk saling memaafkan. karena sikap ini bisa menghapus dosa-dosa.
Tips
Selasa, 22 Oktober 2024 - 12:45 WIB
Jangan lagi menyibukkan diri dengan mencari-cari aib orang lain, karena ternyata menemukan aib sendiri jauh lebih mulia. Melihat aib sendiri juga jauh lebih baik daripada melihat aib orang lain.