Topik Terkait: Musibah Dalam Islam (halaman 11)
Hikmah
Sabtu, 30 September 2023 - 15:27 WIB
Dalam satu Hadis disebutkan ada 15 perkara maksiat yang mengundang datangnya musibah pada akhir zaman. Hendakanya umat muslim menjauhi 15 perkara ini.
Hikmah
Rabu, 02 Oktober 2024 - 05:35 WIB
Masuknya Islam ke Spanyol lewat Afrika Utara dalam dua gelombang. Gelombang pertama, pada masa Khalifah Al-Walid ibn Abdul Malik (710-712), kedua, pada masa Khalifah Umar ibn Abdul Aziz (717).
Muslimah
Selasa, 14 Desember 2021 - 08:21 WIB
Ibnu Qayyim mengatakan penyakit al-isyq (penyakit cinta) akan menimpa orang-orang yang hatinya kosong dari rasa mahabbah (cinta) kepada Allah, selalu berpaling dariNya dan dipenuhi kecintaan kepada selainNya.
Muslimah
Senin, 06 November 2023 - 12:15 WIB
Dalam kondisi di era akhir zaman ini, membela Islam adalah kewajiban setiap muslim. Sebagai orang tua, kita wajib membina dan menyiapkan anak-anak kita menjadi pembela Islam tepercaya.
Hikmah
Rabu, 27 Desember 2023 - 08:40 WIB
Semua unsur etnik yang saling terjalin yang merupakan ciri khas masing-masing bangsa itu, besar sekali pengaruhnya dalam pembinaan peradaban dunia di kemudian hari.
Tausyiah
Minggu, 13 September 2020 - 05:00 WIB
Kelompok Khawarij merupakan kelompok yang pertama kali terkena penyakit pemikiran ini, dan tidak memahami Islam sehingga mereka memerangi Ali atau melepaskan diri dari peristiwa tahkim.
Tausyiah
Senin, 05 Agustus 2024 - 13:36 WIB
Islam memberikan kepada mereka suatu garis pemisah antara yang boleh dan yang tidak boleh dalam mencari perbekalan hidup, dengan menitikberatkan juga kepada masalah kemaslahatan umum.
Tips
Jum'at, 11 November 2022 - 09:58 WIB
Tatkala hati sedang gundah gulana karena tertimpa musibah maka hendaknya mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan berdoa. Berikut doa yang diajarkan Rasulullah SAW.
Tausyiah
Jum'at, 09 Februari 2024 - 17:57 WIB
Apa yang dimaksud syura dalam Islam? Syura merupakan sendi kehidupan dalam sosial dan bernegara yang digunakan sebagai prinsip yang harus ditegakkan di muka bumi.
Tips
Sabtu, 20 April 2024 - 13:27 WIB
Terdapat gaya potongan rambut yang dilarang dalam Islam, ini perlu diketahui oleh setiap muslim karena dengan menjauhinya merupakan salah satu bentuk dari takwa.
Tausyiah
Jum'at, 26 Januari 2024 - 17:50 WIB
Kriteria pemimpin dalam Islam, tidak terlepas dari akhlak dan perilaku Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam, sebagai pemimpin tertinggi umat serta pemimpin terbaik sepanjang masa.
Hikmah
Jum'at, 16 Agustus 2024 - 20:45 WIB
Mental pasukan dari Islam yang tangguh dan mempunyai spirit jihad dalam bertempur apalagi berperang dengan orang asing yang mempunyai kepercayaan berbeda.
Hikmah
Jum'at, 09 Februari 2024 - 09:38 WIB
Waspada dengan pemimpin yang bodoh dan kekanan-kanakan. Jika pemimpin seperti itu ada maka ini merupakan salah satu tanda kiamat telah dekat.
Tips
Jum'at, 08 Oktober 2021 - 07:40 WIB
Hukum korupsi waktu dalam pandangan Islam yaitu menyia-nyiakan amanah dan kepercayaan. Waktu merupakan amanah dari Allah yang wajib dimanfaatkan dan tidak disia-siakan.
Dunia Islam
Senin, 19 Februari 2024 - 16:43 WIB
Laporan Forum Ekonomi Dunia tahun 2023 menyebut RQI Kerajaan Arab Saudi tumbuh lebih dari 10 persen menjadi 5,7, yang merupakan angka tertinggi di antara negara-negara G20.
Dunia Islam
Rabu, 06 September 2023 - 14:13 WIB
Tidak dapat diingkari bahwa Islam di Amerika dan Barat menjadi perhatian tersendiri bagi dunia Islam. Ada semacam harapan bahwa kebangkitan Islam bakal datang dari arah Barat. Allahu Alam.
Tausyiah
Selasa, 20 September 2022 - 14:28 WIB
Memuji harus sewajarnya dan tidak boleh terdapat unsur yang dilarang. Memberikan pujian kepada orang lain tidak boleh berlebihan dan mengada-ada. Bagi yang dipuji pun, juga bisa berarti sebuah ujian untuknya.
Hikmah
Selasa, 13 Juni 2023 - 19:25 WIB
Seorang lansia Australia mendatangi masjid untuk menyampaikan keluhan karena merasa terganggu suara bising pada jam-jam salat. Ia justru masuk Islam setelah bercakap-cakap dengan para jemaah.
Tausyiah
Minggu, 28 Mei 2023 - 06:56 WIB
Ibadah Haji hukumnya adalah wajib bagi umat Islam yang mampu melaksanakannya. Sebagai salah satu ibadah wajib yang termasuk ke dalam Rukun Islam, terdapat beberapa dalil yang mengharuskan umat Islam menjalankan ibadah Haji.
Tausyiah
Rabu, 04 September 2024 - 21:22 WIB
Pengingkaran seorang suami terhadap nasab anaknya akan membawa bahaya yang besar dan suatu aib yang sangat jelek, baik terhadap istri maupun terhadap anaknya itu sendiri.