Topik Terkait: Pahala Sabar (halaman 3)
Tips
Senin, 21 Maret 2022 - 15:21 WIB
Ibadah puasa Ramadhan menjadi ibadah dengan perkalian pahala yang unlimited. Begitu pula dengan amalan-amalan ringan lainnya, meski tidak sebesar pahala puasanya, namun amalan tersebut juga akan diganjar pahala berlipat-lipat
Tips
Selasa, 04 Juni 2024 - 05:15 WIB
Keutamaan dan pahala puasa Dzulhijah salah satunya adalah pertama mendapatkan pelipatan pahala. Kedua, dapat menghapus dosa selama dua tahun. Bebas dari api neraka.
Muslimah
Kamis, 02 Juli 2020 - 19:37 WIB
Dalam ibadah salat, ada salat sunnah Dhuha yang pahala dan fadhilahnya luar biasa besar untuk memperberat timbangan amal kebaikan kita. Ibadah salat Dhuha ini merupakan cara meningkatkan amal ibadah dan cara meningkatkan akhlak manusia
Muslimah
Kamis, 09 Juni 2022 - 09:39 WIB
Berbahagialah pasangan orangtua yang memiliki anak-anak yang shaleh, karena mereka akan memberikan hadiah pahala bagi kedua orangtuanya. Bahkan, pahala dari anak yang shaleh akan terus mengalir saat sudah di alam barzakh kelak
Tips
Minggu, 18 September 2022 - 16:58 WIB
Sebagai muslim kita dianjurkan melaksanakan amalan-amalan ringan namun berpahala. Salah satunya amalan sebelum tidur. Jika diamalkan dengan rutin maka akan menambah pahala. Amalan apa saja itu?
Muslimah
Selasa, 29 September 2020 - 12:28 WIB
Islam mengajak dan mendorong umatnya bersedekah sebagai kasih sayang kepada orang-orang yang lemah dan membantu orang-orang fakir. Tak hanya itu, sedekah juga akan menambah pahala yang diperolehnya.
Tausyiah
Senin, 04 Mei 2020 - 03:30 WIB
Ada delapan jenis ibadah yang dilarang bagi perempuan yang sedang haid atau nifas. Namun, masih banyak ibadah lain yang bisa dilakukan perempuan haid di kala Ramadhan.
Muslimah
Senin, 07 September 2020 - 17:37 WIB
Allah memerintahkan pada manusia untuk mencari harta dengan tujuan akhir meraih kebahagiaan di akhirat kelak, sebagaimana hal tersebut telah Allah anugerahkan kepada kita.
Tips
Sabtu, 14 September 2024 - 10:47 WIB
Ada bacaan zikir yang begitu banyaknya pahala, sehingga membuat malaikat bingung ketika hendak mencatat pahalanya. Kalimat zikir apa itu?
Muslimah
Jum'at, 05 Maret 2021 - 07:35 WIB
Syariat mengajarkan kita tentang sabar. Dikatakan bahwa sabar adalah kunci kebahagiaan seorang hamba. Dengan kesabaran, ada banyak kebaikan-kebaikan yang Allah janjikan kepada hambanya.
Tips
Jum'at, 20 Agustus 2021 - 13:10 WIB
Orang-orang yang sabar (Ash-Shabirin) merupakan salah satu karakter penghuni surga. Sabar artinya adalah menahan diri untuk menjalankan perintah Allah dan meninggalkan larangan-Nya serta tabah menghadapi ujian di atas jalannya.
Tips
Minggu, 09 Januari 2022 - 07:30 WIB
Dalam Islam, setiap muslim dianjurkan untuk selalu berdzikir terutama di setiap pagi dan petang. Ada pahala luar biasa, bila kita rutin melakukan dzikir di waktu tersebut dan betul-betul dzikir seorang hamba kepada Allah semata.
Tips
Kamis, 28 April 2022 - 13:00 WIB
Bulan Ramadhan adalah bulan yang sangat mulia dan penuh berkah. Disebut penuh berkah karena setiap amal orang yang berpuasa maka dilipatgandakan pahalanya
Tausyiah
Kamis, 09 Maret 2023 - 21:59 WIB
Sabar sudah menjadi bagian dalam kehidupan manusia. Ada yang diucap. Ada yang dirasa. Sabar termasuk akhlak yang paling mulia dan utama.
Muslimah
Jum'at, 04 Agustus 2023 - 10:52 WIB
Hari Jumat merupakan hari istimewa bagi umat muslim. Keistimewaan dan kemuliaan hari Jumat ini banyak diriwayatkan dalam hadis Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam.
Tips
Selasa, 16 November 2021 - 17:30 WIB
Aktivitas seorang muslim biasanya diawali dari waktu fajar atau sebelum subuh. Setelah menunaikan sholat Qiyamul Lail, sholat sunnah fajar, dan kemudian sholat subuh. Waktu fajar ini merupakan waktu krusial yang penuh dengan pahala dan berkah.
Muslimah
Kamis, 25 Maret 2021 - 09:04 WIB
Bagi ibu rumah tangga, yang banyak waktu luang di rumah, sangat sayang jika melewatkan waktu Duha tanpa mengerjakan sholat sunnah ini. Sebab dari sholat Dhuha, kita akan mendapatkan banjir pahala berlimpah.
Tips
Kamis, 31 Agustus 2023 - 09:55 WIB
Ada amalan yang bila dilakukan oleh muslim dan muslimah sebelum beraktivitas di pagi hari yang akan mendapatkan pahala amal yang luar biasa dari Allah Taala.
Tips
Selasa, 28 Juni 2022 - 12:12 WIB
Ketika memulai aktivitas pagi, setelah shalat subuh kita biasanya langsung bergegas untuk pergi bekerja. Padahal ada amalan yang bila dilakukan oleh muslim dan muslimah akan mendapatkan pahala amal yang luar biasa dari Allah Taala
Muslimah
Jum'at, 12 Mei 2023 - 12:31 WIB
Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam menekankan dan mengingatkan ada pahala yang besar yang akan didapat saat mendidik anak perempuan