Topik Terkait: Pemandian Jenazah (halaman 2)
Tausyiah
Rabu, 01 Juni 2022 - 15:50 WIB
Menangisi mayit atau orang meninggal kerap terjadi di tengah-tengah kita. Bahkan ada yang meratapi kepergian orang yang dicintainya. Benarkah Islam melarang menangisi mayit?
Hikmah
Rabu, 04 Januari 2023 - 22:17 WIB
Sejumlah negara bagian di Amerika Serikat (AS) melegalkan undang-undang baru yang mengizinkan jasad manusia dijadikan pupuk kompos. Begini pandangan Islam.
Dunia Islam
Kamis, 29 Agustus 2024 - 19:17 WIB
Perempuan yang jenazahnya ditahan oleh Israel itu antara lain Bayan Mohammed Jumaa Salama Eid, Asmaa Daraghmeh, Maimouna Harahsha, Labiba Sawafta, Wafa Baradei.
Muslimah
Kamis, 10 Agustus 2023 - 11:25 WIB
Bacaan doa salat jenazah perempuan beserta tata caranya ini penting diketahui umat muslim. Dalam ajaran Islam, jenazah harus terlebih dahulu dimandikan dan disalatkan sebelum akhirnya dikebumikan.
Dunia Islam
Kamis, 29 Agustus 2024 - 18:51 WIB
Israel sampai saat ini menahan 552 jenazah pejuang Palestina. Begitu catatan sebuah jaringan solidaritas tahanan Palestina, Samidoun. Namun, laporan lain menyebut jumlah sebenarnya lebih dari 1,500 jenazah.
Tausiyah
Jum'at, 03 April 2020 - 11:18 WIB
Pernahkah kita membayangkan jenazah yang tertolak itu adalah keluarga kita, saudara kita, atau tenaga medis, dokter, perawat yang mendedikasikan hidupnya untuk melawan virus ini.
Hikmah
Kamis, 20 Januari 2022 - 14:23 WIB
Burung gagak khususnya gagak hitam sering kali dianggap mistis karena selalu dikaitkan dengan perihal kematian. Benarkah demikian? Bagaimana Islam memandang mitos burung gagak ini?
Hikmah
Senin, 16 November 2020 - 13:21 WIB
Di saat memandikan jenazah Rasulullah, Ali bin Abi Thalib tertegun oleh keharuman bau semerbak. Ali bergumam: Demi Allah, alangkah harumnya engkau di waktu hidup dan setelah meninggal!
Muslimah
Jum'at, 05 Mei 2023 - 19:25 WIB
Cara mengafani jenazah perempuan sedikit berbeda dengan jenazah laki-laki, karena itu tata caranya penting diketahui oleh kaum muslim
Hikmah
Kamis, 25 April 2024 - 11:10 WIB
Ada kisah menarik dan penuh hikmah dari putri Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam Fatimah Az-Zahra dengan asal usul adanya keranda mayat
Tips
Jum'at, 03 Mei 2024 - 13:22 WIB
Doa setelah jenazah dikuburkan dilakukan di samping kuburannya dengan cara berdiri sejenak di samping kuburan orang yang baru dikuburkan lalu berdoa memohon bagi mayit saat dikuburkan.
Tips
Selasa, 20 September 2022 - 10:56 WIB
Melakukan sholat jenazah mendapatkan pahala yang sangat besar. Sebab sholat jenazah hukumnya fardhu kifayah berdasarkan keumuman perintah Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam untuk menyalati jenazah seorang muslim.
Tausiyah
Jum'at, 03 April 2020 - 10:10 WIB
Haedar mengatakan, pasien yang meninggal akibat covid-19 adalah saudara kita yang harus diperlakukan dengan penghormatan yang baik.
Tausyiah
Rabu, 30 November 2022 - 14:25 WIB
Sebagian muslim di Indonesia ada yang mengumandangkan adzan ketika menguburkan jenazah. Bagaimana pandangan syariat terhadap hal ini? Simak penjelasan berikut.
Tips
Sabtu, 04 November 2023 - 11:15 WIB
Salat ghaib merupakan salah satu salat sunnah yang dilaksanakan untuk mensalatkan muslim yang meninggal di tempat yang jauh.Seperti saat ini, banyak kaum muslim yang wafat dalam peperangan antara Pallestina dan Israel.
Tausyiah
Kamis, 03 Desember 2020 - 23:47 WIB
Dalam tanya jawab akidah ahlussunnah wal jamaah karya Al-Habib Zein bin Smith Al-Alawi Al-Husaini dibahas tentang hukum mentalqin (mengajarkan) mayat atau orang yang sekarat.
Hikmah
Senin, 13 April 2020 - 10:35 WIB
Menurut Quraish Shihab, corona ini bukan siksa, tapi peringatan. Peringatan supaya kita menjadi lebih baik, supaya kita menjadi lebih eling, supaya kita lebih banyak menjalin hubungan antarsesama.
Muslimah
Jum'at, 19 Juli 2024 - 14:18 WIB
Bacaan niat salat mayit perempuan beserta tata caranya ini penting diketahui umat muslim karena dalam Islam, sebelum dimakamkan mayit harus terlebih dahulu dimandikan dan disalatkan.
Tausyiah
Sabtu, 24 Oktober 2020 - 07:30 WIB
Ada satu kisah Sayyidah Fathimah radhiyallahu anha yang sangat berharga dan penuh hikmah. Kisah ini berkaitan dengan akhlak beliau dalam menjaga kehormatan diri.
Hikmah
Kamis, 18 April 2024 - 14:57 WIB
Benarkah Raja Najasyi (Negus) Abyssinia (sekarang Ethiopia) belum masuk Islam ketika meninggal dunia? Lalu, mengapa Rasulullah SAW menyolatinya begitu mendengar beliau wafat?