Topik Terkait: Pemimpin Dalam Islam (halaman 2)
Tips
Jum'at, 09 Februari 2024 - 12:43 WIB
Ya Allah ya Tuhan kami, janganlah Engkau kuasakan (jadikan pemimpin) atas kami--karena dosa-dosa kami--orang yang tidak takut kepada-Mu dan tidak punya belas kasihan kepada kami.
Tausyiah
Kamis, 22 Februari 2024 - 10:15 WIB
Berikut ini sebagian hadis yang menunjukkan diangkatnya orang-orang hina sebagai pemimpin, dan hal itu merupakan tanda-tanda Kiamat yang dikutip kitab Asyraathus Saaah.
Muslimah
Senin, 15 Januari 2024 - 11:36 WIB
Dalam Islam, seorang wanita sangat dimuliakan, bahkan mulai dari ia dilahirkan hingga posisinya menjadi seorang ibu yang melahirkan. Banyak hadis yang menceritakan kedudukan dan kemuliaan seorang wanita ini.
Muslimah
Selasa, 29 Juni 2021 - 07:09 WIB
Salah satu hubungan sosial dalam kehidupan kita adalah pertemanan. Dalam Islam, teman harus diperlakukan dengan baik sesuai adab yang diajarkan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
Muslimah
Jum'at, 12 November 2021 - 09:03 WIB
Sosok Asy-Syifa binti Abdullah bin Abdi Syams merupakan tokoh ilmuwan wanita pertama dalam Islam. Ia adalah seorang muslimah yang terkenal dengan kepandaian dan kebaikannya sejak zaman Jahiliyah
Muslimah
Minggu, 23 Juni 2024 - 09:47 WIB
Ipar adalah maut, kalimat ini merupakan judul film yang tengah ramai diperbincangkan saat ini di Indonesia. Lantas, bagaimana sebenarnya kedudukan ipar dalam ajaran Islam ini?
Tausyiah
Jum'at, 02 Februari 2024 - 17:29 WIB
Batasan bercanda dalam Islam sangat diperhatikan dengan seksama. Ada adab dan etikanya sebagaimana dicontohkan oleh Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam.
Tausyiah
Senin, 15 Agustus 2022 - 16:43 WIB
Masalah tolong menolong atau membantu orang satu sama lain sangat diperhatikan dalam Islam. Allah Taala yang paling tahu kemaslahatan hamba-hambaNya
Tausyiah
Selasa, 20 Februari 2024 - 11:03 WIB
Pemimpin yang zalim dan jahat, adalah sosok pemimpin yang hanya berambisi terhadap kekuasaan belaka. Dia juga tidak adil dalam memberikan hak-hak umat.
Hikmah
Rabu, 07 Februari 2024 - 16:08 WIB
Kekuasaan adalah amanah, maka Islam secara tegas melarang kepada pemegang kekuasaan agar melakukan abusei atau penyalagunaan kekuasaan yang diamanahkannya.
Tausyiah
Jum'at, 23 Agustus 2024 - 05:15 WIB
Dalam Islam, tindakan nepotisme harus dihindari bahkan dilarang melakukannya. Ada sejumlah ayat yang menjelaskan atau mengindikasikan tentang pentingnya menghindari nepotisme ini.
Tips
Jum'at, 02 Juli 2021 - 17:40 WIB
Kita sering mendapati banyak orang berdebat baik di acara formal ataupun di berbagai media sosial. Bagaimana Islam menyikapi debat, bolehkah?
Tausyiah
Rabu, 14 Februari 2024 - 09:36 WIB
Penyair berkata: Kekuasaan yang bersanding dengan agama akan menjadi stabil, dan agama yang bersanding dengan kekuasaan akan menjadi kuat dan kokoh.
Hikmah
Minggu, 04 Februari 2024 - 10:03 WIB
Beberapa ayat Al-Quran yang menjadi dalil dan landasan bahwa kedaulatan rakyat bersumber pada hukum Allah adalah QS Fthir 35: 16-17, QS alMarij 70: 40-41 dan QS al-Furqn 25: 36-39
Tausyiah
Jum'at, 09 Februari 2024 - 10:16 WIB
Di antara tanda-tanda Kiamat adalah orang bodoh diangkat menjadi pemimpin. Hal ini seperti disabdakan Rasulullah SAW dengan menyebut akan datangnya masa atau tahun-tahun penuh penipuan dan kebohongan.
Tausyiah
Senin, 29 April 2024 - 16:07 WIB
Hukum kawin kontrak dalam pandangan Islam adalah haram, kendati pada awalnya dibolehkan. Kawin mutah pernah diperkenankan oleh Rasulullah SAW sebelum stabilnya syariah Islamiah.
Tips
Jum'at, 04 November 2022 - 09:48 WIB
Hukum mewarnai rambut dalam Islam adalah boleh bahkan dianjurkan. Hal ini berbeda dengan orang-orang Yahudi dan Nasrani yang tidak memperkenankan menyemir rambut dan merombaknya.
Tausyiah
Kamis, 22 Februari 2024 - 10:19 WIB
Ssistem transaksi digital yang tengah tren adalah paylater (sistem transaksi bisnis yang pembayarannya bisa dilakukan di belakang atau kemudian hari). Bagaimana sebenarnya hukum paylater ini dalam Islam?
Tausyiah
Senin, 28 Oktober 2024 - 10:34 WIB
Kekuasaan dan kepemimpinan adalah amanah yang besar dan sangat berat. Bila seorang hamba dapat memikulnya dengan amanah dan tanggungjawab maka Allah menjadikannya sebagai salah satu sifat penghuni surga.
Muslimah
Sabtu, 09 Januari 2021 - 09:10 WIB
Sosok ini dikenal sebagai seorang muslimah yang pandai dan berilmu tinggi, di masa awal datangnya Islam. Di mana pada saat itu hanya segelintir perempuan yang diperbolehkan menulis dan membaca.