Topik Terkait: Perisai Diri Dari Godaan Setan (halaman 9)
Hikmah
Minggu, 28 November 2021 - 16:55 WIB
Setidaknya ada enam empat yang paling digemari jin untuk tinggal, berkumpul, dan menghabiskan waktu. Tempat-tempat itu terutama digemari jin kafir alias setan.
Hikmah
Kamis, 09 November 2023 - 10:28 WIB
Seringkali kita pandai menilai orang lain, namun sebaliknya justru tidak mengenal akan diri sendiri. Padahal, sebagai bagian dari akhlak muslim, kita perlu mengetahui siapa diri kita dan bagaimana sebenarnya jati diri kita sendiri.
Muslimah
Minggu, 09 Mei 2021 - 14:22 WIB
Ada kekhawatiran yang sangat ketika Ramadhan yang akan usai, namun amal-amal yang telah dikerjakan ini teryata ditolak oleh Allah subhanahu wa taala. Bagaimana bila hal ini terjadi?
Tausyiah
Selasa, 05 Maret 2024 - 16:37 WIB
Setan meletakkan belalainya di hati anak Adam. Jika anak Adam mengingat Allah, maka bersembunyi dan jika ia lupa kepada Allah, maka setan menelan hatinya.
Tausyiah
Kamis, 04 Juli 2024 - 11:14 WIB
Sihir jelas berbeda dengan mukjizat. Sihir diajarkan setan kepada Harut dan Marut yang kemudian bisa dipelajari oleh orang biasa. Sedangkan mukjizat hanya dimiliki oleh para nabi dan rasul.
Hikmah
Selasa, 07 November 2023 - 05:15 WIB
Dajjal punya nama populer yakni al-masih ad-Dajjal. Lafaz al-masih mengandung dua makna kontradiktif, al-masih dapat bermakna ash-siddiq yang benar, dan addhalal al-kazzab yang sesat dan pembohong.
Tips
Rabu, 04 Agustus 2021 - 11:46 WIB
Membaca Surat Al-Baqarah saat akan menempati rumah baru merupakan sunah Nabi SAW. Itu adalah salah satunya. Amalan lainnya adalah membaca doa seperti disunahkan Rasulullah SAW.
Tips
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 13:59 WIB
Pada dasarnya Islam tidak melarang menggunakan mantra-mantra untuk mengobati orang yang kerasukan jin. Hanya saja, mantra-mantra itu dilakukan menurut syariat.
Tips
Kamis, 11 Mei 2023 - 19:36 WIB
Memakan kurma selain enak dan baik untuk kesehatan, ternyata salah satu amalan agar terhindar dari sihir dan sejenisnya.
Muslimah
Selasa, 13 Oktober 2020 - 13:33 WIB
Setelah wudhu, terkadang kita suka tiba-tiba keluar angin dari kemaluan. Pada kaum muslimah, biasanya angin atau gas tersebut keluar dari vagina. Apakah hal tersebut dapat membatalkan wudhu?
Tausyiah
Senin, 09 November 2020 - 08:10 WIB
Sebelum mendirikan shalat, ada baiknya kita membaca doa perlindungan ini. Sebab setan selalu menggoda orang yang shalat dengan cara membisikkan dan membuat angan-angan.
Muslimah
Selasa, 19 Januari 2021 - 07:07 WIB
Muslimah, sebelum melakukan aktivitas sehari-hari, kita dianjurkan untuk berdoa dan meminta perlindungan kepada Allah Taala agar terhindar dari segala keburukan.
Dunia Islam
Rabu, 27 April 2022 - 04:50 WIB
Sekretaris PP Pagar Nusa Sastro Adi, musisi sekaligus aktivis Lembaga Seni Budaya Muslim Indonesia (Lesbumi) PBNU menyebut, musyahadah cinta sejatinya adalah kisah perjalanan tauhid seorang hamba menuju Tuhannya. Sebuah keniscayaan dalam mencari Tuhan, sebelum ia mengenal jati diri dalam fitrah. sesungguhnya,
Tips
Kamis, 01 Juli 2021 - 13:30 WIB
Doa agar terhindar dari musibah dan marabahaya ini, penting kita amalkan. Mengingat akhir-akhir ini, musibah pandemi corona masih berlangsung juga bencana alam lainnya, seperti banjir dan gempa bumi yang terjadi di Tanah Air.
Tips
Kamis, 15 Agustus 2024 - 11:10 WIB
Doa agar terhindar dari fitnah Dajjal penting diketahui kaum muslim. Karena, Dajjal merupakan sumber dari segala fitnah besar yang terjadi jelang akhir zaman.
Muslimah
Sabtu, 03 April 2021 - 16:04 WIB
Rasa malu adalah benteng pertahanan bagi seluruh akhlak. Ia merupakan keutamaan yang agung dan karenanya perilaku manusia menjadi terarah. Ia adalah pagar yang melindungi tatatnan nilai dan moral.
Tips
Kamis, 02 Desember 2021 - 12:22 WIB
Binatang berbisa semisal ular, kalajengking dan hewan berbahaya lainnya kerap kita jumpai di alam liar maupun di kebun. Berikut doa agar terhindar dari bahaya binatang tersebut.
Tips
Jum'at, 07 Januari 2022 - 16:27 WIB
Doa menempati rumah baru agar rumah tersebut tidak ditempati setan duluan adalah dengan membaca Surat Al-Baqarah dan doa-doa lainnya. Cara demikian merupakan sunnah Nabi SAW.
Tips
Rabu, 16 Maret 2022 - 10:07 WIB
Doa agar dihindarkan dari segala fitnah terdapat di dalam beberapa ayat Al-Quran. Doa ini untuk memohon perlindungan Allah Subhanahu wa taala agar dijauhkan baik dari fitnah di dunia maupun di akhirat kelak.
Tips
Sabtu, 18 September 2021 - 20:26 WIB
Doa ketika mengalami kesulitan tidur yang diajarkan Rasulullah bisa kita amalkan, ketika kita mengalaminya. Susah tidur atau atau insomnia ini, biasa terjadi karena ada masalah, perasaan gelisah atau juga mengalami stres .