Topik Terkait: Permusuhan Setan Terhadap Manusia (halaman 2)
Tausyiah
Jum'at, 21 Januari 2022 - 10:17 WIB
Surat Yasin ayat 62 berisi peringatan bahwa setan adalah musuh yang nyata. Hendaknya umat manusia menggunakan akal pikirannya agar tidak tergoda tipu daya setan.
Hikmah
Minggu, 09 Juli 2023 - 16:04 WIB
Tak hanya sebagai penanda waktu salat, ada hikmah lain di balik lantunan suara azan yakni bisa mengusir setan. Benarkah demikian? Adakah dalil yang menjelaskannya?
Tips
Kamis, 20 Juli 2023 - 13:49 WIB
Dalam Al-Quran dijelaskan bahwa setan akan menggoda manusia dari empat arah yakni depan, belakang, kanan dan kiri. Hal tersebut salah satunya tercantum dalam firman Allah dalam Surat Al Araf ayat 16-17
Tips
Kamis, 11 Januari 2024 - 05:15 WIB
Kerasnya permusuhan setan terhadap manusia sangat jelas, bahkan Allah subhanahu wa taala telah memberikan peringatan yang sangat tegas untuk diperhatikan oleh seluruh manusia.
Tausyiah
Senin, 18 Oktober 2021 - 22:52 WIB
Perbedaan Jin, Setan dan Iblis dapat diketahui dari sifat-sifat dan perilakunya. Al-Quran dan Hadis banyak bercerita tentang Jin, setan, Iblis dan Malaikat.
Muslimah
Kamis, 18 Maret 2021 - 16:23 WIB
Al-Quran memandang harta sebagai sarana bagi manusia untuk mendekatkan diri kepada Khaliq-Nya, bukan tujuan utama yang dicari dalam kehidupan. Namun, ada sifat manusia yang justru menjadi celaan terhadap harta itu sendiri.
Tausyiah
Kamis, 20 April 2023 - 04:00 WIB
Tugas kekhalifahan yang diemban itu hanya bersifat perantara, tidak mencapai tingkat sang pemberi wewenang. Juga tidak sampai merendah hingga pada tingkatan seseorang yang tidak mempunyai kewenangan.
Tips
Kamis, 01 April 2021 - 18:08 WIB
Hantu menurut pandangan orang awam adalah sosok makhluk yang menakutkan. Orang Indonesia sering menyebutnya sebagai makhluk gaib, roh halus, roh jahat, jin, setan, Iblis, kuntilanak, dan lainnya.
Hikmah
Senin, 19 September 2022 - 05:15 WIB
Allah SWT memberi mukjizat kepada Nabi Daud as berupa suara yang merdu. Saking bagusnya suara Daud, setan pun membuat seruling dengan menjiplak nada suara yang dikeluarkan Nabi Daud as.
Tausyiah
Kamis, 04 Juli 2024 - 11:14 WIB
Sihir jelas berbeda dengan mukjizat. Sihir diajarkan setan kepada Harut dan Marut yang kemudian bisa dipelajari oleh orang biasa. Sedangkan mukjizat hanya dimiliki oleh para nabi dan rasul.
Tausyiah
Senin, 07 September 2020 - 17:22 WIB
Pernah mengalami salat tidak khusyu atau merasa waswas atau barangkali pikiran kemana-mana alias tidak fokus? Jika demikian, itu tandanya anda sedang diganggu oleh bisikan setan.
Hikmah
Jum'at, 21 Januari 2022 - 23:16 WIB
Setelah menciptakan langit dan bumi, Allah menjelaskan penciptaan manusia dan Jin dalam Al-Quran. Allah menciptakan manusia dari tanah kemudian meniupkan ruh kepadanya.
Tausyiah
Selasa, 23 Maret 2021 - 05:00 WIB
Dalil bahwa Dajjal ada di segitiga bermuda adalah berdasarkan hadis yang menyatakan bahwa Iblis meletakkan singgasananya di atas air yaitu samudra.
Muslimah
Rabu, 15 November 2023 - 11:03 WIB
Dalam Islam, menikah atau pernikahan merupakan penyempurna dari separuh agamanya. Namun, ada satu perbuatan yang membuat suami istri menjadi manusia paling buruk. Siapa dia?
Muslimah
Senin, 01 Maret 2021 - 14:19 WIB
Syetan selalu dan selamanya menjadi musuh manusia sejak penciptaan Adam hingga hari akhir kelak. Mereka akan memakai segala cara untuk menjerumuskan manusia ke jurang neraka.
Tips
Rabu, 04 Agustus 2021 - 11:46 WIB
Membaca Surat Al-Baqarah saat akan menempati rumah baru merupakan sunah Nabi SAW. Itu adalah salah satunya. Amalan lainnya adalah membaca doa seperti disunahkan Rasulullah SAW.
Hikmah
Selasa, 04 Januari 2022 - 18:34 WIB
Meyakini keberadaan Malaikat merupakan salah satu rukun Iman. Berapa jumlah para Malaikat yang menyertai manusia? Berikut penjelasannya.
Muslimah
Kamis, 20 Januari 2022 - 08:35 WIB
Asy-Syaikh Muhammad Al-Amin Asy-Syinqithi Rahimahullah mengatakan bisa jadi godaan (tipu daya) wanita itu lebih besar daripada godaan atau tipu daya setan.
Tausyiah
Kamis, 01 April 2021 - 14:13 WIB
Ada orang banyak berzikir tapi malah semakin dengan setan. Mengapa bisa demikian? Mari kita simak penjelasan Hujjatul Islam Imam Al-Ghozali berikut.
Hikmah
Rabu, 25 September 2024 - 08:10 WIB
Kata basyar terambil dari akar kata yang pada mulanya berarti penampakan sesuatu dengan baik dan indah. Dari akar kata yang sama lahir kata basyarah yang berarti kulit.