Topik Terkait: Quotes Gus Baha Terbaik
Tausyiah
Sabtu, 20 November 2021 - 10:57 WIB
Kumpulan Quotes Gus Baha terbaik penuh makna dapat kita jadikan motivasi hidup menjadi lebih baik. Berikut kata-kata mutiaranya dihimpun dari berbagai sumber.
Tausyiah
Rabu, 09 Februari 2022 - 17:58 WIB
Ulama ahli tafsir Al-Quran asal Rembang, Gus Baha menjelaskan tanggal terbaik melaksanakan puasa sunnah Rajab. Waktu terbaik puasa Rajab ini merupakan saran dari guru Beliau.
Tausyiah
Rabu, 23 Juni 2021 - 15:25 WIB
Ada satu kajian menarik disampaikan ulama tafsir Gus Baha (KH Ahmad Bahauddin Nursalim) terkait sepak bola. Beliau menceritakan satu kisah Wali yang suka sepak bola.
Tausyiah
Jum'at, 14 Oktober 2022 - 05:10 WIB
Ceramah Gus Baha tentang orang yang membidahkan Maulid Nabi menarik untuk disimak. Kalau tidak paham sebaiknya diam. Kalau tidak mengerti ilmunya, jangan menghukumi bidah.
Tausyiah
Senin, 13 November 2023 - 10:13 WIB
Kemunculan Dajjal, pertanda akhir zaman semakin dekat dan nyata. Kemunculan makhluk yang sangat jahat dan berbahaya ini, banyak ditandai oleh ciri dan perilaku-perilaku manusia saat ini.
Tausyiah
Sabtu, 04 Juni 2022 - 08:05 WIB
Berikut Pendapat Gus Baha tentang mana yang lebih baik, kurban 1 kambing atau patungan sapi dibagi 7 orang. Selama ini kurban patungan sapi lazim dilakukan umat muslim.
Tausyiah
Jum'at, 08 Juli 2022 - 05:07 WIB
Penjelasan Gus Baha tentang utang di Bank Syariah menarik untuk disimak. Banyak yang beranggapan bank Syariah itu riba, namun Gus Baha punya pandangan lain.
Tausyiah
Sabtu, 24 Juli 2021 - 20:56 WIB
Rais Syuriyah PBNU Gus Baha menyampaikan pandangannya terkait wabah Covid-19. Kata beliau, kita bisa menghitung angka Covid-19, tetapi tak bisa menghitung nikmat Allah.
Tausyiah
Jum'at, 13 Januari 2023 - 05:10 WIB
Gus Baha dalam satu kajian Daurah di Ponpes Al-Fachriyah Tangerang membahas tentang perkara tertawa. Sebuah tema yang ringan namun jarang dikaji di majelis-majelis taklim.
Hikmah
Minggu, 20 Desember 2020 - 08:30 WIB
Gus Baha (KH Ahmad Bahauddin Nursalim) dikenal sebagai ulama bekepribadian sederhana. Dalam menjalani kehidupannya, beliau mempunyai beberapa Filosofi Hidup.
Muslimah
Senin, 03 Oktober 2022 - 11:48 WIB
Kabar perselingkuhan kalangan selebriti tengah ramai diperbincangkan. Ada yang terang-terangan, ada yang diam-diam hingga menjurus ke perbuatan kekerasan dalam rumah tangga.
Tausyiah
Rabu, 24 April 2024 - 16:58 WIB
Syiah itu tuhannya Allah SWT dan nabi mereka tetap Muhammad SAW, ungkapan ini diucapkan oleh Gus Baha ketika menjelaskan surat Ar Rum ayat 32 dalam sebuah ceramahnya.
Tausyiah
Senin, 07 Juni 2021 - 12:52 WIB
Pikiran saya sederhana, ilmu itu melahirkan sikap. Jika punya referensi yang cukup tentang toleransi maka kita hidup di mana saja maka akan tetap toleransi, ucap Gus Baha
Tausyiah
Senin, 13 Desember 2021 - 17:04 WIB
Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam merupakan sosok Nabiyyil Ummiyyi atau tak bisa membaca dan menulis. Berikut jawaban cerdas Gus Baha.
Dunia Islam
Selasa, 14 November 2023 - 20:43 WIB
Gus Baha memberikan pandangannya mengenai konflik Palestina dan Israel. Menurut ulama asal Rembang itu, kedua belah pihak tidak akan berdamai bahkan sampai hari Kiamat.
Tausyiah
Sabtu, 27 Agustus 2022 - 10:29 WIB
Penjelasan Gus Baha tentang tidur yang tidak membatalkan wudhu berdasarkan kejadian dari kisah-kisah sahabat Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam.
Tausyiah
Kamis, 09 Maret 2023 - 19:06 WIB
Gus Baha menyatakan salah satu dalil tobat orang alim adalah surah Al-Baqarah ayat 160. Ayat tersebut menegaskan kalau tobatnya para Alim adalah dengan murajaah (mengulang) ilmu dan menyampaikannya.
Tausyiah
Jum'at, 24 Desember 2021 - 05:07 WIB
Seperti apa hafalan Quran dan Hadis Gus Baha sehingga menjadikan beliau seorang ahli tafsir Quran? Berikut penuturan Gus Baha dikutip dari beberapa kajiannya.
Dunia Islam
Selasa, 15 November 2022 - 15:08 WIB
Ada sebuah kisah Gus Baha menemukan 200 hukum fiqih tersembunyi dalam Al-Quran yang disampaikan oleh beberapa habaib. Para habib tersebut mengakui Gus Baha sebagai ulama yang sangat paham fiqih atau ahli fiqih
Tausyiah
Kamis, 01 April 2021 - 18:55 WIB
Sejumlah ulama dunia telah mengeluarkan fatwa bahwa tindakan teror sangat ditentang oleh Islam. Sementara itu, Gus Baha menasihati kaum teroris agar menempuh cara-cara bayyinah.