Topik Terkait: Suami Istri Dalam Islam (halaman 8)
Muslimah
Rabu, 06 Januari 2021 - 06:55 WIB
Salah satu tanda seseorang disebut bertakwa adalah ketika muslim gemar melakukan sedekah. Sebab bersedekah dan berinfak adalah salah satu cara kita menjauhi api neraka dan masuk ke dalam surga, dan ini berlaku baik bagi laki-laki dan perempuan
Tausyiah
Senin, 02 September 2024 - 17:00 WIB
Seorang suami tidak boleh menyusahkan dan berbuat yang tidak baik dalam pergaulannya dengan istri, dengan maksud supaya istrinya itu mau menebus dirinya.
Muslimah
Selasa, 02 Mei 2023 - 14:37 WIB
Ketaatan dan kesalehaan seorang istri akan membantu kelancaran dan kesuksesan suami. Suami istri yang taat kepada Allah akan mendatangkan keberkahan dan kemudahan rezeki
Muslimah
Sabtu, 20 Juni 2020 - 05:56 WIB
Banyak kisah keteladan dari istri-istri para nabi dan rasul yang bisa dijadikan contoh para muslimah masa kini. Istri yang saleha, dermawan, qanaah, setia, sabar, lembut dan selalu bersyukur kepada Allah Taala.
Tausyiah
Sabtu, 01 Oktober 2022 - 22:25 WIB
Dalam Islam, berhubungan badan suami istri (jimak) merupakan ibadah mulia dan diganjar pahala bagi yang mengerjakannya. Sebelum berjimak, ada baiknya kita mengetahui adab-adabnya.
Tausyiah
Kamis, 10 Juni 2021 - 23:10 WIB
Di era internet sekarang, istilah Prank sudah dianggap trend bagi kalangan anak muda. Bagaimana pandangan Islam terhadap Prank? Berikut ulasannya.
Tausyiah
Selasa, 02 Januari 2024 - 18:12 WIB
Kepercayaan pada Kenabian, dalam pandangan Islam, mencakup salah satunya percaya pada Kenabian Muhammad. Muhammad adalah seorang Nabi yang tidak hanya diutus untuk sebagian bangsa, tetapi untuk seluruh manusia.
Tausyiah
Senin, 22 Juli 2024 - 18:07 WIB
Bagaimana jika bayi meninggal dalam kandungan menurut Islam? Adakah kewajiban orang hidup terhadapnya dan bagaimana pula hukumnya?
Hikmah
Kamis, 23 Februari 2023 - 13:53 WIB
Pelakor kian ngetren saja. Padahal tindakan perebut suami orang sangat dilarang dalam Islam. Sejumlah hadis menjelaskan soal itu. Berikut hadis-hadis yang menjelaskan soal itu.
Muslimah
Selasa, 18 Januari 2022 - 16:08 WIB
Bagaimana hukum menikah dengan saudara tiri dalam Islam? Bolehkah dilakukan? Bagaimana pula kaitannya dengan mahram? Beberapa pertanyaan soal pernikahan ini umum terjadi dalam masyarakat kita.
Tausyiah
Selasa, 04 Juni 2024 - 10:35 WIB
Islam dapat menerima semua hasil karya manusia selama sejalan dengan pandangan Islam menyangkut wujud alam raya ini. Namun demikian wajar dipertanyakan bagaimana sikap satu masyarakat dengan kreasi seninya.
Tips
Rabu, 01 Juni 2022 - 16:43 WIB
Ibnu Sirin menjelaskan bila seorang suami bermimpi istrinya meninggal dunia, maka ditafsirkan bahwa akan diberi kecukupan rezeki dengan tanamannya.
Tausyiah
Selasa, 10 Januari 2023 - 15:16 WIB
Memiliki istri yang taat dan shalihah merupakan dambaan para suami. Di antara keutamaan istri yang taat kepada suaminya akan mendapat ganjaran surga.
Hikmah
Selasa, 16 Januari 2024 - 10:22 WIB
Keutamaan menikah di bulan Ramadan ternyata banyak sekali, selain menikah di bulan mulia juga ada banyak hikmah yang melatarbelakanginya. Apa saja keutamaan dan hukumnya menikah di bulan suci tersebut?
Muslimah
Kamis, 24 Agustus 2023 - 13:57 WIB
Salah satunya adalah mengenai pengaturan talak. Hal ini meliputi antara lain hak wanita yang ditalak dan janda. Hak menentukan penyapihan anaknya dengan bermusyawarah bersama suami yang menalaknya
Tausyiah
Senin, 04 Desember 2023 - 19:16 WIB
Setiap laki-laki pasti mendambakan sosok istri terbaik yang diridhoi Allah Taala. Seperti apa kriteria memilih calon istri? Simak penjelasan Imam Al-Kurdi berikut.
Muslimah
Kamis, 23 Desember 2021 - 13:00 WIB
Kaum wanita dalam ajaran Islam, sangat dimuliakan. Kedudukan dan fungsinya mendapatkan penghargaan dan dihargai semenjak pertama kali lahir ke bumi.
Hikmah
Rabu, 16 Agustus 2023 - 18:30 WIB
Seringkali kita ingin mengetahui arti mimpi yang dialami. Sebenarnya bagaimana tafsir mimpi tersebut dalam pandangan syariat?
Muslimah
Selasa, 31 Januari 2023 - 22:18 WIB
Pernikahan beda agama saat ini cukup marak terjadi di Indonesia. Di antara kaum muslim bahkan ada yang melakukannya diam-diam. Padahal syariat melarang pernikahan beda agama
Muslimah
Minggu, 28 Mei 2023 - 06:43 WIB
Sunah seorang istri kepada suami sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagiaan dalam rumah tangga.