Topik Terkait: Surat Nuh (halaman 5)
Tausyiah
Kamis, 04 November 2021 - 23:33 WIB
Surat Al-Jumuah merupakan surat yang sering dibaca oleh para Imam pada Hari Jumat. Di antara keutamaan surat ini yaitu seruan untuk sholat Jumat dan mencari rezeki.
Tausyiah
Rabu, 09 November 2022 - 17:38 WIB
Asbabun nuzul atau sebab turunnya surat Al Waqiah secara lengkap terbagi menjadi beberapa peristiwa, terutama terkait ayat-ayat yang diturunkannya secara berbeda.
Hikmah
Kamis, 31 Oktober 2024 - 13:38 WIB
10 ayat pertama Surat Yasin beserta kandungannya penting diketahui umat Muslim. Tak sekadar menambah pengetahuan, tetapi agar kita bisa lebih memahami setiap ayatnya.
Tips
Rabu, 03 Agustus 2022 - 23:19 WIB
Dalam berbagai riwayat, Surat Yasin disebutkan memiliki fadhilah luar biasa. Tak hanya untuk orang meninggal, Surat Yasin juga bisa jadi wasilah untuk kesembuhan orang sakit.
Tips
Jum'at, 27 Oktober 2023 - 14:54 WIB
Surat Al-Maun adalah salah satu surat pendek dalam Al-Quran yang memiliki pesan penting tentang kebaikan sosial dan hubungan antarmanusia. Surat ini terdiri dari tujuh ayat dan termasuk dalam juz ke-30 Al-Quran.
Tausyiah
Kamis, 02 Desember 2021 - 17:01 WIB
Surat Yasin Ayat 26-27 berisi pesan damai Habib al-Najjar kepada orang yang merajamnya. Pemuda itu meninggal dengan indah dan penuh kebahagiaan karena kukuh mempertahankan keimanannya.
Hikmah
Minggu, 14 Agustus 2022 - 07:05 WIB
Lanjutan tadabur Surat Yusuf mulai memasuki cerita yang sangat menarik. Berikut ini kisah pertemuan Nabi Yusuf dengan saudara-saudara yang pernah menzaliminya.
Hikmah
Kamis, 04 Januari 2024 - 10:17 WIB
Al-Waqiah, salah satu surat dalam Al-Quran yang sudah tidak asing lagi bagi sebagian besar kaum muslimin. Surat ini diyakini sebagai surat yang memudahkan datangnya rezeki.
Tausyiah
Jum'at, 10 Juni 2022 - 17:06 WIB
Keutamaan membaca Surat Yasin setelah sholat Maghrib diterangkan dalam banyak riwayat Hadis. Bahkan ada ulama mengatakan pahala membaca Yasin menyamai 10 kali khatam Al-Quran.
Hikmah
Senin, 07 Agustus 2023 - 11:20 WIB
Asbabun nuzul atau sebab turunnya surat Ar Rum ayat 1-2 terbagi dalam dua riwayat. Salah satunya menyebutkan bahwa bangsa Romawi telah mengalahkan bangsa Persia.
Hikmah
Jum'at, 06 Agustus 2021 - 15:31 WIB
Surat Al-Maidah, ayat Al-Quran yang terakhir turun kepada Nabi Muhammad shalallahu alaihi wasallam. Surat ini terdiri dari 120 ayat, surah kelima yang termasuk golongan Madaniyyah.
Hikmah
Jum'at, 13 Mei 2022 - 21:53 WIB
Surat Al-Kahfi dikenal dengan kisah tujuh pemuda beriman di dalam gua selama 309 tahun. Kisah mereka diabadikan dalam Al-Quran berikut doa yang mereka panjatkan.
Hikmah
Selasa, 10 September 2024 - 13:03 WIB
Bacaan 5 ayat pertama Surat Al Baqarah berikut isi, kandungan dan manfaatnya ini penting diketahui umat muslim. Surat Al Baqarah adalah surat kedua dalam Al Quran yang terdiri dari 286 ayat.
Hikmah
Senin, 29 Mei 2023 - 23:47 WIB
Surat Al-Hajj merupakan surat ke-22 dalam Mushaf Al-Quran terdiri 78 ayat. Ayat pertama surat ini pernah membuat Rasulullah SAW dan sahabat menangis.
Tausyiah
Jum'at, 07 Januari 2022 - 07:50 WIB
Surat Yasin ayat 45-46 membicarakan tentang bagaimana al-Quran mengajarkan manusia untuk selalu introspeksi diri melalui dua hal untuk menatap masa depan.
Hikmah
Selasa, 28 April 2020 - 15:05 WIB
Bahtera Nabi Nuh mendarat di atas bukit Judi pada hari Asyura, hari ke-10 bulan Muharam. Pada hari itu, Nabi Nuh AS berpuasa dalam rangka bersyukur kepada Allah.
Hikmah
Selasa, 26 Juli 2022 - 23:33 WIB
Kisah Nabi Yusuf alaihissalam merupakan kisah terindah yang diceritakan secara lengkap dalam Al-Quran. Berikut hikmah diangkatnya Beliau menjadi pejabat Istana.
Muslimah
Selasa, 26 Juli 2022 - 13:09 WIB
Ada banyak surat-surat dalam Al-Quran yang menjelaskan tentang kondisi ibu hamil. Bahkan Al-Quran menceritakan detik-detik kelahiran seorang anak yang dikandung ibunya ketika usia kehamilan sudah waktunya melahirkan
Tips
Sabtu, 16 Maret 2024 - 03:10 WIB
Ayat dan surat Al Quran yang diutamakan dibaca saat awal Ramadan penting diketahui kaum muslim yang tengah menjalani puasa Ramadan. Apalagi, mengisi Ramadan dengan tadarus Al Quran sangat dianjurkan.
Tausyiah
Selasa, 19 Maret 2024 - 16:28 WIB
Berikut ini Surat an-Naba ayat 1-30, arab dan terjemah indonesia. Surat An Naba (Berita Besar) adalah surat ke-78 dalam Al Quran, terdiri dari 40 ayat, diturunkan di Makkah.