Topik Terkait: Tahapan Perintah Puasa (halaman 10)
Muslimah
Selasa, 05 April 2022 - 14:39 WIB
Menu buka puasa sesuai sunnah Nabi Shallallahu alaihi wa sallam ini sudah pasti sangat baik kita amalkan. Berbuka sesuai sunnah juga merupakan tambahan pahala yang melengkapi pahala ibadah puasa wajib di bulan Ramadhan ini.
Tausyiah
Sabtu, 01 April 2023 - 23:51 WIB
Puasa hadir sebagai keberkahan untuk mengingatkan manusia bahwa dunia bukan segalanya. Bahwa kehidupan ini lebih dari batasan-batasan fisikal semata.
Tips
Jum'at, 26 Maret 2021 - 17:08 WIB
Puasa 3 hari pada pertengahan bulan Hijriyah dikenal dengan istilah Ayyamul Biidh. Puasa ini memiliki fadhillah (keutamaan) besar sebagaimana pesan Rasulullah dalam berbagai riwayat Hadis.
Tips
Jum'at, 08 April 2022 - 11:01 WIB
Hawa nafsu dan amarah yang tidak terkontrol selama puasa walaupun tidak membatalkan puasa secara langsung layaknya makan dan minum, namun tetap saja hal ini dapat mengurangi nilai dan pahala dalam ibadah puasa kita
Tips
Minggu, 03 Mei 2020 - 04:15 WIB
Wanita yang hamil atau menyusui dan mampu berpuasa, lalu ia tidak berpuasa karena khawatir terhadap kesehatan anaknya, ia berkewajiban mengqadha dan membayar fidyah.
Tausyiah
Sabtu, 18 April 2020 - 04:22 WIB
Menjawab banyaknya pertanyaan seputar kewajiban membayar fidyah, apakah harus menggunakan makanan pokok ataukah boleh diganti uang, begini pendapat PB NU.
Tips
Senin, 26 Juni 2023 - 18:55 WIB
Doa buka puasa Arafah dan tata caranya ini penting diketahui dan hendaknya diamalkan setiap muslim yang telah menjalankan puasa Arafah (9 Dzulhijjah)
Tips
Rabu, 18 September 2024 - 18:29 WIB
Puasa Nabi Idris Alaihissalam merupakan salah satu ibadah puasa sunnah dalam agama Islam. Puasa Nabi Idris AS adalah puasa sepanjang tahun seumur hidup. Bagaimana tata caranya?
Muslimah
Rabu, 06 April 2022 - 11:33 WIB
Karena kodratnya, kaum wanita harus mengalami siklus bulanan yakni haid. Lantas, bolehkah kaum wanita meminum obat penunda haid, agar bisa menjalankan ibadah puasa Ramadhan sebulan penuh?
Tips
Selasa, 27 Februari 2024 - 11:13 WIB
Doa buka puasa Ramadan yang diamalkan oleh masyarakat Islam selama ini ada beberapa lafaz, sama-sama baik dan dapat diamalkan. Berikut beberapa doa buka puasa Ramadan ini:
Tausyiah
Senin, 28 Maret 2022 - 19:52 WIB
Apakah merokok membatalkan puasa? Mungkin pertanyaan ini tidak akan muncul dari orang-orang yang tidak merokok. Berikut penjelasannya.
Hikmah
Jum'at, 23 Juni 2023 - 14:50 WIB
Perbedaan puasa Arafah dan Tarwiyah adalah terletak pada hari dan tanggal. Puasa tarwiyah dilakukan pada tanggal 8 Dzulhijah karena pada saat itu disebut hari tarwiyah. Sedangkan puasa Arafah dilakukan pada 9 Dzulhijah, yaitu pada hari Arafah.
Tausyiah
Selasa, 31 Desember 2024 - 08:20 WIB
Puasa Rajab 2025 berapa hari? Pertanyaan ini mengemuka seiring pahala dan keistimewaan puasa Rajab. Apakah harus dilakukan sepanjang bulan Rajab atau hanya pada hari-hari tertentu?
Tausyiah
Kamis, 07 Januari 2021 - 17:37 WIB
Selain menjadi syafaat pada Hari Kiamat, puasa juga menjadi perisai dari gangguan setan. Itulah sebabnya Rasulullah menganjurkan umatnya untuk menghidupkan puasa sunnah.
Muslimah
Minggu, 07 Maret 2021 - 08:31 WIB
Sebentar lagi bulan suci Ramadhan akan tiba. Untuk mempersiapkannya, sebagai muslim kita diharuskan berniat dan membaca doa puasa sebagai hal mendasar dalam setiap ibadah yang akan kita jalani
Hikmah
Sabtu, 15 Februari 2025 - 16:30 WIB
Bacaan niat puasa qadha (ganti) Ramadan penting untuk diketahui setiap Muslim. Terutama bagi yang masih memiliki utang puasa Ramadan di tahun sebelumnya.
Hikmah
Sabtu, 16 Mei 2020 - 16:43 WIB
Dalam Bahasa Arab, puasa dikenal dengan istilah Shaum atau Shiyam. Keduanya memiliki makna Al-Imsak yaitu menahan diri atau menunda kesenangan.
Tausyiah
Kamis, 14 April 2022 - 03:05 WIB
Tak terasa kita telah melewati 10 hari pertama puasa Ramadhan 1443 Hijriyah. Umat muslim perlu mengetahui rahasia keberkahan puasa agar bernilai di sisi Allah.
Hikmah
Sabtu, 08 April 2023 - 07:08 WIB
Manakala salat Asar, adalah saat di mana Nabi Adam as memakan buah khuldi. Orang-orang mukmin yang mengerjakan salat Asar akan diampunkan dosanya seperti bayi yang baru lahir.
Tausyiah
Jum'at, 04 Maret 2022 - 05:15 WIB
Ramadhan 1443 Hijriyah tinggal 30 hari. Bagi yang masih memiliki utang puasa Ramadhan, saat ini merupakan kesempatan terbaik untuk meng-qadha (menggantinya).