Topik Terkait: Tanpa Ijin Suami Ibadah Sunnah Jadi Dosa (halaman 3)

  • 3 Dosa Paling Besar Menurut Alquran
    Tausiyah
    Selasa, 05 November 2019 - 20:53 WIB
    Dalam satu hadits shahih Bukhari-Muslim, sahabat bernama Ibnu Masud RA menyampaikan bahwa ia bertanya kepada Rasulullah SAW tentang dosa paling besar.
  • Keutamaan Menjauhi Dosa-dosa Besar
    Muslimah
    Rabu, 29 September 2021 - 07:25 WIB
    Ada keutamaan ketika kita menjauhi dosa-dosa besar. Apa itu dosa-dosa besar dan apa saja keutamaannya? Apalagi dosa-dosa besar ini tanpa kita sadari sering terjadi dalam aktivitas sehari-hari.
  • Berkata Kotor dan Keji, Dosa yang Sering Diremehkan
    Muslimah
    Sabtu, 26 September 2020 - 06:01 WIB
    Sebagian orang sangat mudah melontarkan kata-kata kotor, kata-kata yang buruk, dan bisa jadi menyakitkan orang lain yang mendengarnya. Ucapan kotor itu seolah-olah sudah menjadi tabiat dan karakternya, sehingga mudah terucap dan sulit dihilangkan.
  • Ngerinya Dosa untuk Pelakor dan Pebinor
    Muslimah
    Sabtu, 20 Februari 2021 - 05:00 WIB
    Dalam Islam, merusak rumah tangga seorang muslim tersebut dinamai dengan takhbib. Perbuatan itu merupakan dosa yang sangat besar., selain ada ancaman khusus, ia juga telah membantu Iblis untuk menyukseskan programnya menyesatkan manusia.
  • Inilah Dosa Jariyah yang Dianggap Biasa Kaum Muslimah
    Muslimah
    Sabtu, 14 Januari 2023 - 05:15 WIB
    Masih banyak kaum wanita muslimah yang menyepelekan dosa-dosa jariyah, bahkan menganggap hal tersebut sebagai hal biasa saja.
  • cover top ayah
    وَاِذۡ قَالَ اللّٰهُ يٰعِيۡسَى ابۡنَ مَرۡيَمَ ءَاَنۡتَ قُلۡتَ لِلنَّاسِ اتَّخِذُوۡنِىۡ وَاُمِّىَ اِلٰهَيۡنِ مِنۡ دُوۡنِ اللّٰهِ‌ؕ قَالَ سُبۡحٰنَكَ مَا يَكُوۡنُ لِىۡۤ اَنۡ اَقُوۡلَ مَا لَـيۡسَ لِىۡ بِحَقٍّ‌ؕ اِنۡ كُنۡتُ قُلۡتُهٗ فَقَدۡ عَلِمۡتَهٗ‌ؕ تَعۡلَمُ مَا فِىۡ نَفۡسِىۡ وَلَاۤ اَعۡلَمُ مَا فِىۡ نَفۡسِكَ‌ؕ اِنَّكَ اَنۡتَ عَلَّامُ الۡغُيُوۡبِ‏ (١١٦) مَا قُلۡتُ لَهُمۡ اِلَّا مَاۤ اَمَرۡتَنِىۡ بِهٖۤ اَنِ اعۡبُدُوا اللّٰهَ رَبِّىۡ وَرَبَّكُمۡ‌ۚ وَكُنۡتُ عَلَيۡهِمۡ شَهِيۡدًا مَّا دُمۡتُ فِيۡهِمۡ‌ۚ فَلَمَّا تَوَفَّيۡتَنِىۡ كُنۡتَ اَنۡتَ الرَّقِيۡبَ عَلَيۡهِمۡ‌ؕ وَاَنۡتَ عَلٰى كُلِّ شَىۡءٍ شَهِيۡدٌ‏ (١١٧) اِنۡ تُعَذِّبۡهُمۡ فَاِنَّهُمۡ عِبَادُكَ‌ۚ وَاِنۡ تَغۡفِرۡ لَهُمۡ فَاِنَّكَ اَنۡتَ الۡعَزِيۡزُ الۡحَكِيۡمُ (١١٨)
    Dan (ingatlah) ketika Allah berfirman, Wahai Isa putra Maryam! Engkaukah yang mengatakan kepada orang-orang, jadikanlah aku dan ibuku sebagai dua tuhan selain Allah? (Isa) menjawab, Mahasuci Engkau, tidak patut bagiku mengatakan apa yang bukan hakku. Jika aku pernah mengatakannya tentulah Engkau telah mengetahuinya. Engkau mengetahui apa yang ada pada diriku dan aku tidak mengetahui apa yang ada pada-Mu. Sungguh, Engkaulah Yang Maha Mengetahui segala yang gaib. Aku tidak pernah mengatakan kepada mereka kecuali apa yang Engkau perintahkan kepadaku (yaitu), Sembahlah Allah, Tuhanku dan Tuhanmu, dan aku menjadi saksi terhadap mereka, selama aku berada di tengah-tengah mereka. Maka setelah Engkau mewafatkan aku, Engkaulah yang mengawasi mereka. Dan Engkaulah Yang Maha Menyaksikan atas segala sesuatu. Jika Engkau menyiksa mereka, maka sesungguhnya mereka adalah hamba-hamba-Mu, dan jika Engkau mengampuni mereka, sesungguhnya Engkaulah Yang Mahaperkasa, Mahabijaksana.

    (QS. Al-Maidah Ayat 116-118)
    cover bottom ayah
  • Lafaz Niat Puasa Sunnah Kamis dan Keutamaannya
    Tausyiah
    Rabu, 17 Juni 2020 - 20:15 WIB
    Tidak diragukan lagi ibadah puasa memiliki keutamaan besar di sisi Allah Taala. Bahkan amalan yang satu ini mendapat gajaran khusus dan pahala berlipat.
  • 10 Cara Allah Menghapus Dosa Hamba-Nya, Nomor 4 Sering Tak Disadari
    Tausyiah
    Selasa, 15 November 2022 - 23:03 WIB
    Setiap manusia tak lepas dari dosa kesalahan. Berikut 10 cara Allah menghapus dosa hamba-Nya sehingga pada Hari Kiamat kelak hamba tersebut terhindar dari hukuman-Nya.
  • Amalan Dilakukan Seorang Istri yang Malah Menjadi Dosa
    Muslimah
    Senin, 01 November 2021 - 09:11 WIB
    Tidak setiap amalan selalu akan mendapatkan pahala bagi seorang istri, karena ternyata ada amalan yang bila ia lakukan justru akan menjadi dosa untuknya. Amalan-amalan apakah itu?
  • Qiyamul Lail, Ibadah yang Paling Dicintai Allah
    Tausiyah
    Jum'at, 21 Februari 2020 - 17:12 WIB
    Dalam kajian Kitab Nashoihud-Diniyah karya Al-Habib Abdullah bin Alwi Al-Haddad di Ponpes Al-Fachriyah Tangerang, dibahas tentang keutamaan menghidupkan Qiyamul Lail.
  • 10 Amalan Sunnah di Bulan Ramadan yang Diganjar Pahala Ibadah Wajib
    Tausyiah
    Kamis, 14 Maret 2024 - 11:30 WIB
    Pahala amal ibadah di bulan Ramadan akan dilipatkangandakan pahalanya. Bahkan melaksanakan ibadah sunnah pun pahalanya diganjar pahala ibadah wajib.
  • Benarkah Dosa Syirik Kecil Lebih Dahsyat dari Dosa Besar?
    Tausyiah
    Kamis, 19 Mei 2022 - 12:23 WIB
    Sebagian ulama menyatakan bahwa dosa syirik kecil lebih dahsyat daripada dosa kemaksiatan yang tercakup dalam dosa-dosa besar (al-kabaair). Mengapa demikian?
  • Prinsip Ahlus Sunnah wal Jama’ah: Tidak Mengafirkan Sesama Muslim
    Tausyiah
    Rabu, 28 Februari 2024 - 05:15 WIB
    Di antara prinsip-prinsip akidah Ahlus Sunnah wal Jamaah adalah mereka tidak mengafirkan seseorang dari kaum muslimin kecuali apabila dia melakukan perbuatan yang membatalkan keislamannya.
  • Rahasia Dibalik Sunnah Mematikan Lampu Saat Tidur
    Muslimah
    Senin, 01 Februari 2021 - 18:04 WIB
    Tidur dalam keadaan gelap ini, merupakan sunnah Rasulullah. Dan kini banyak penelitian ilmiah modern yang ternyata memunculkan fakta menakjubkan dari perintah nabi tersebut.
  • 9 Cara Menghindari Dosa Dusta dan Ghibah
    Tausyiah
    Senin, 07 September 2020 - 21:37 WIB
    Setiap manusia pasti pernah terjerumus dalam perbuatan maksiat. Kemasiatan yang paling mudah menjerumuskan seseorang adalah maksiat mata dan maksiat lisan.
  • Habib Quraisy Baharun: Dosa Jadi Penyebab Sempitnya Rezeki
    Tausyiah
    Rabu, 10 Maret 2021 - 15:10 WIB
    Hati-hati dengan dosa karena ia dapat menjadi penyebab sempitnya rezeki. Setiap muslim hendaknya tidak memandang remeh perkara dosa.
  • 5 Amalan Sunnah di Waktu Fajar, Sayang Bila Dilewatkan!
    Tips
    Sabtu, 12 Agustus 2023 - 18:30 WIB
    Ada beberapa amalan sunnah dari Rasulullah SAW yang bisa kita lakukan di waktu fajar (sepertiga malam terakhir). Amalan ringan ini memberikan pahala yang besar bagi yang melakukannya.
  • Inilah Perangai Buruk yang Harus Dihindari Para Suami
    Muslimah
    Sabtu, 23 Juli 2022 - 05:15 WIB
    Seorang lelaki pasti mendambakan istri sholehah, begitu juga seorang wanita pasti menginginkan suami yang shaleh pula. Namun, bagaimana bila suami atau pasangan yang kita dapat ternyata memiliki perangai yang buruk?
  • Berlindung Diri dari Gangguan Makhluk Halus Berdasarkan Sunnah Nabi
    Tausyiah
    Senin, 22 Maret 2021 - 15:49 WIB
    Berlindung dari apapun yang membahayakan kita hanya kepada Allah adalah cerminan tauhid. Berikut bagaimana Rasulullah memberikan keteladanan kepada kita selaku umatnya.
  • Keistimewaan dan Keutamaan Puasa Arafah
    Muslimah
    Minggu, 26 Juli 2020 - 06:00 WIB
    Bulan Dzulhijjah merupakan salah satu bulan istimewa dalam Islam. Banyak ibadah sunnah yang dianjurkan (tathawu) bisa dilakukan muslimah di bulan istimewa ini.
  • Inilah Beberapa Puasa Sunnah Muharram dan Dalil-dalilnya
    Muslimah
    Selasa, 18 Agustus 2020 - 12:15 WIB
    Bulan Muharram, sebagai bulan pertama dalam penanggalan Hijriyah, menjadi bulan yang sangat berpengaruh untuk sejarah umat Islam dan penuh akan barokah serta rahmah Allah Subhanahu wa taala.