Topik Terkait: Tata Cara Mandi Wajib (halaman 14)
Tausiyah
Selasa, 04 Juni 2019 - 19:00 WIB
Bagaimana Rasulullah SAW merayakan hari raya yang jatuh pada 1 Syawal itu? Apa saja yang dilakukan Rasulullah di hari kemenangan umat Islam itu?
Muslimah
Senin, 19 Oktober 2020 - 06:03 WIB
Muslimah, doa juga merupakan tanda bukti ketundukan seorang hamba kepada Allah bahwa dia adalah hamba yang fakir, perlu kepada Allah dan perlu berdoa. Maka berdoa adalah kebutuhan seorang mukmin
Tausyiah
Rabu, 12 Juni 2024 - 09:15 WIB
Mencontoh Nabi Ibrahim yang diperintahkan agar menyembelih buah hatinya, lalu ia meyakini kebenaran mimpinya maka Allah menggantikannya dengan sembelihan yang besar.
Muslimah
Kamis, 16 Juli 2020 - 13:24 WIB
Terkadang di dalam rumah tangga, seorang laki-laki diuji dengan kedurhakaan istri. Di dalam istilah agama disebut dengan nusyuz. Wanita nusyz kepada suami artinya membangkang dan bersikap buruk (kitab Mujamul Wasith
Tips
Senin, 29 Juli 2024 - 13:05 WIB
Sifat ikhlas yang begitu penting dalam amal ibadah, namun untuk bisa ikhlas biasanya sangat berat dilakukan. Karena itu perlu faktor pendorong agar sifat ikhlas bisa dijalankan dengan baik dan benar.
Tausyiah
Jum'at, 15 Mei 2020 - 23:45 WIB
Dalam hadis yang diriwayatkan Imam Al-Bukhari disebutkan Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam melakukan itikaf di 10 terakhir Ramadhan hingga beliau wafat.
Tips
Selasa, 28 November 2023 - 20:20 WIB
Umat muslim wajib belajar fiqih sholat terutama mengenai rukun dan hal-hal yang wajib dilaksanakan ketika sholat. Berikut lima bacaan yang wajib dalam sholat.
Tips
Sabtu, 18 September 2021 - 21:11 WIB
Cara wudhu yang benar menurut Al-Quran dan Sunnah perlu diketahui setiap muslim. Wudhu yang sempurna akan membuat kita beribadah lebih khusyu. Berikut tata caranya.
Tips
Jum'at, 28 Oktober 2022 - 13:06 WIB
Meruqyah termasuk kebiasaan para nabi dan orang-orang saleh. Para nabi dan orang saleh senantiasa menangkis setan-setan dari anak Adam dengan apa yang diperintahkan Allah dan RasulNya.
Tips
Selasa, 05 Maret 2024 - 16:46 WIB
Tata cara membaca Yasin Fadilah ini perlu diketahui karena terdapat sejumlah tambahan doa yang terselip. Inilah yang membuatnya berbeda dari surat Yasin biasa.
Tausyiah
Jum'at, 05 Agustus 2022 - 23:17 WIB
Alasan Haji dan umroh wajib sekali seumur hidup perlu diketahui kaum muslim. Dalam pelaksanaannya, rukun ibadah haji dan umroh hampir sama.
Tips
Kamis, 02 Juni 2022 - 21:19 WIB
Sebagian muslim mungkin belum mengetahui tata cara dan niat mandi sholat Jumat. Mandi untuk sholat Jumat merupakan Sunnah Nabi yang sangat dianjurkan.
Tausyiah
Jum'at, 03 Juni 2022 - 23:29 WIB
Mendoakan orang meninggal atau memohon istighfar kepada Allah untuk mereka merupakan anjuran syariat. Berikut cara mengirim doa untuk orang yang sudah meninggal.
Tausyiah
Senin, 20 Mei 2024 - 16:45 WIB
Pengertian Miqat adalah tempat jemaah haji untuk memulai niat haji dan memakai baju ihram. Dari tempat itu, ia harus mulai menghindari larangan dalam ibadah haji.
Muslimah
Rabu, 19 Januari 2022 - 14:15 WIB
Susuk merupakan benda-benda berukuran halus dan kecil yang dimasukkan ke dalam organ tubuh manusia dengan maksud untuk mendapatkan kekuatan. Ironisnya, pemakai susuk lebih didominasi kaum wanita.
Tips
Rabu, 27 April 2022 - 15:13 WIB
Berikut tata cara salat Idul Fitri di lapangan terbuka dari buku Tuntunan Shalat-shalat Tathawwu yang disusun Majelis Tarjih dan Tajdid Pimpinan Wilayah Muhammadiyah DI Yogyakarta.
Tausyiah
Selasa, 05 April 2022 - 03:00 WIB
Sebagian besar ulama bermazhab Maliki dan Syafii menilai bahwa hal ini sebaiknya diserahkan kepada masing-masing pribadi, dalam arti apa pun pilihannya, maka itulah yang lebih baik dan utama.
Tips
Selasa, 02 November 2021 - 11:30 WIB
Saat mendaki gunung tidak mudah menemukan tanah yang landai untuk bisa menunaikan ibadah sholat serta air untuk bersuci (wudhu). Karena itu, salah satu yang bisa dilakukan adalah dengan melakukan tayamum
Tips
Senin, 10 Juli 2023 - 14:40 WIB
Tata cara salat seorang difabel, ketika dia tidak mampu melaksanakan dengan sempurna, dia bisa melaksanakannya semampunya. Allah SWT memberikan kemudahan bagi umat manusia dalam beribadah.
Tips
Selasa, 10 Mei 2022 - 15:31 WIB
Sholat Witir dan sholat Tahajud adalah dua ibadah yang dianjurkan dalam Islam. Keduanya, baik Witir maupun Tahajud, dilaksanakan pada malam hari.