Topik Terkait: Tekan Angka Kematian (halaman 2)
Tausyiah
Kamis, 02 September 2021 - 21:49 WIB
Beberapa pekan terakhir ini, angka kematian akibat Covid-19 begitu tinggi. Kita melihat dengan mata kepala kita kerabat, teman, dan tetangga kita satu demi satu berguguran.
Tausyiah
Kamis, 05 September 2024 - 12:07 WIB
Kematian dalam pandangan Islam bukanlah sesuatu yang buruk, karena di samping mendorong manusia untuk meningkatkan pengabdiannya dalam kehidupan dunia ini, juga merupakan pintu gerbang memasuki kebahagiaan abadi.
Hikmah
Minggu, 09 Juli 2023 - 10:52 WIB
Mati suri disebut sebagai fenomena dimana seseorang hidup kembali setelah dinyatakan meninggal dunia, benarkah demikian? Bagaimana Islam memandangn mati suri ini?
Tausyiah
Jum'at, 23 Agustus 2024 - 06:42 WIB
Kematian pertama dialami oleh manusia sebelum kelahirannya, atau saat sebelum Allah menghembuskan roh kehidupan kepadanya sedang kematian kedua, saat ia meninggalkan dunia yang fana ini.
Hikmah
Kamis, 20 Januari 2022 - 14:23 WIB
Burung gagak khususnya gagak hitam sering kali dianggap mistis karena selalu dikaitkan dengan perihal kematian. Benarkah demikian? Bagaimana Islam memandang mitos burung gagak ini?
Hikmah
Rabu, 04 September 2024 - 21:33 WIB
Prof Dr Quraish Shihab mengatakan akal dan perasaan manusia pada umumnya enggan menjadikan kehidupan atau eksistensi mereka terbatas pada puluhan tahun saja.
Hikmah
Sabtu, 02 Maret 2024 - 11:14 WIB
Orang beriman pasti mengetahui bahwa kematian akan mengikuti kebiasaan saat hidupnya, dan orang beriman akan menyadari betul bahwa kematian akan kapan saja bisa menghampiri.
Hikmah
Rabu, 22 Februari 2023 - 10:00 WIB
Dalam merespon sebuah kematian. Syariat Islam tidak membolehkan meratapi dan berteriak histeris terhadap si mayit. Kenapa demikian?
Tausyiah
Sabtu, 09 Mei 2020 - 04:05 WIB
Tiap insan sudah pasti akan mati. Hanya saja, Nabi Ibrahim dan Nabi Musa bisa menawar kematiannya. Berikut kisah sebagian para Nabi menjelang sakaratul maut.
Muslimah
Kamis, 04 November 2021 - 19:07 WIB
Islam mengajarkan umatnya untuk selalu mengingat kematian. Menurut Ustadz Oemar Mita, mengingat mati bukanlah anjuran, melainkan ibadah kepada Allah Taala.
Tausyiah
Kamis, 15 Juli 2021 - 16:42 WIB
Sesungguhnya kematian adalah hal yang baik karena dunia adalah ibarat penjara bagi seorang Mukmin. Ini artinya, jika seorang Mukmin meninggal dunia berarti dia terbebas dari penjara tersebut.
Tausyiah
Senin, 24 Mei 2021 - 14:02 WIB
Kita wajib percaya bahwa kita itu terdiri dari dua unsur, jiwa dan raga, ruh dan jasad, nyawa dan badan. Maka ayat angka tentang angka 40 itu menemukan relevansi pada kedua unsur itu.
Tips
Kamis, 14 Oktober 2021 - 19:04 WIB
Bertaubat sebelum tidur sangat dianjurkan untuk selalu diamalkan setiap muslim. Kenapa sebelum tidur? Karena kematian akan datang tak pernah pandang bulu dan waktu.
Hikmah
Senin, 30 Mei 2022 - 16:22 WIB
Khalifah berkata, mengapa kita membenci kematian? Salamah bin Dinar menjawab, karena kita telah memakmurkan dunia dan menghancurkan akhirat kita.
Dunia Islam
Senin, 05 Desember 2022 - 15:04 WIB
Hal itu membuka pintu lebar-lebar terhadap permainan-permainan mikro elektron dalam penafsiran Al-Quran, dan memperkuat peribahasa Jerman, Di mana iman berkurang, bertambahlah sesuatu selain iman (khurafat).
Tausyiah
Sabtu, 06 Februari 2021 - 08:44 WIB
Kematian adalah sesuatu yang pasti dan semua makhluk akan mengalaminya. Berikut nasihat KH Abdullah Gymnastiar (Aa Gym)tentang kematian yang sangat menggetarkan hati.
Tips
Jum'at, 08 Desember 2023 - 12:13 WIB
Ada beberapa doa memohon kematian husnul khatimah, serta lebih utama diamalkan atau dibaca bakda (setelah) salat atau boleh dibaca ketika sujud dalam salat.
Hikmah
Sabtu, 03 Desember 2022 - 17:59 WIB
Iblis sosok makhluk yang umurnya ditangguhkan Allah hingga Hari Kiamat. Berikut kisah kematian Iblis yang mengenaskan di tangan Izroil sang Malaikat Maut.
Tausyiah
Rabu, 14 September 2022 - 16:31 WIB
Pernahkan Anda melihat jenazah yang matanya terbelalak terbuka lebar seakan memandang sesuatu ke atas. Ternyata orang itu sedang melihat ruhnya ke luar dari tubuhnya naik ke atas.
Tips
Selasa, 15 November 2022 - 09:54 WIB
Mengingat mati atau kematian termasuk salah satu akhlak terpuji dan perilaku mulia. Bagaimana tidak, mengingat kematian bukan sekadar ingat dan tidak lupa, namun lebih dari itu mengingat kematian berarti mempersiapkan bekal sebelum ajal datang.