Topik Terkait: Thamus Bin Kaisan (halaman 10)
Hikmah
Minggu, 29 September 2024 - 05:15 WIB
Karena Utsman tidak termasuk di antara mereka, ada beberapa orang yang telah mengecamnya dalam kekhalifahannya. Tetapi ia menjawab: Bagaimana orang mengecam saya padahal Allah sudah memaafkan saya.
Tausyiah
Rabu, 20 Juli 2022 - 18:25 WIB
Permainan catur hanya mulai tumbuh di zaman sahabat. Oleh karena itu setiap hadis yang menerangkan tentang catur di zaman Nabi adalah hadis-hadis batil (dhaif), bahkan palsu.
Hikmah
Rabu, 09 Oktober 2024 - 14:20 WIB
Utsman lebih memperbesar bantuan kepada rakyat daripada masa Umar dulu. Tambahan bantuan yang diberikan kepada prajurit untuk setiap orang 100 dirham dari yang sudah ditetapkan oleh Umar.
Hikmah
Minggu, 10 Oktober 2021 - 10:24 WIB
PARA penghina Nabi Muhammad SAW berakhir tragis. Contoh terkini adalah nasib buruk yang dialami Lars Vilks, kartunis Swedia yang menggambar Nabi Muhammad SAW secara terhina.
Hikmah
Selasa, 16 Januari 2024 - 11:28 WIB
Musanna yang pada awalnya bermaksud menghabisi sisa-sisa tentara Persia tersadar bahwa hal itu tidak mungkin dilakukan. Musuh terlalu kuat. Oleh karena itu ia mencari tempat bermarkas yang tak jauh dari Mazar.
Hikmah
Sabtu, 23 Oktober 2021 - 14:17 WIB
Kenapa Ibrahim bin Adham tidak menikah? Wanita mana pun yang aku nikahi akan tetap kelaparan dan telanjang. Jika pun aku dapat (menikah), aku akan menceraikan diriku sendiri, jawabnya.
Muslimah
Jum'at, 04 Maret 2022 - 16:50 WIB
Umar bin Khattab adalah sosok dijuluki Al-Faruq, ia juga dikenal sebagai singa padang pasir, karena begitu disegani dan ditakuti oleh musuh-musuhnya.Namun, sahabat Rasulullah ini merupakan pribadi yang lemah lembut terhadap istri dan kaum perempuan.
Hikmah
Kamis, 02 Mei 2024 - 10:28 WIB
Sumber Balazuri mengenai penaklukan Fasa dan Darabgird berbeda dengan Tabari dan mereka yang mengutip dari dia. Mereka menyebutkan bahwa yang memasuki kedua kota itu Sariah bin Zunain.
Hikmah
Selasa, 12 Mei 2020 - 16:35 WIB
Meski kekuasaannya terbilang singkat (2-3 tahun), Umar bin Abdul Aziz merupakan salah satu khalifah yang paling dikenal dalam sejarah Islam. Berikut kisah teladan beliau.
Dunia Islam
Senin, 29 Januari 2024 - 19:19 WIB
Sosok Umar bin Hafidz merupakan ulama asal Yaman yang telah beberapa kali melakukan kunjungan ke Indonesia. Tak heran jika namanya sudah tidak asing, lantas siapakah beliau ini?
Dunia Islam
Rabu, 27 November 2024 - 11:28 WIB
Pimpinan Wilayah Muhammadiyah DKI Jakarta, misalnya, memperingati milad sampai Desember nanti. Banyak acara digelar. Salah satunya pentas Sandiwara Kebangsaan.
Hikmah
Selasa, 02 Februari 2021 - 05:00 WIB
Jika hanya karena ingin mendapat sedikit keuntungan duniawi lalu ayah hendak merusak agama ayah sendiri, kelak ayah akan berbaring bersama Muawiyah dalam neraka!
Hikmah
Senin, 16 Desember 2024 - 05:15 WIB
Menurut pandangannya, Yazid bin Muawiyah bin Abi Sufyan itu adalah laki-laki yang terakhir kali dapat menjadi khalifah Muslimin, seandainya memang dapat.
Hikmah
Senin, 08 Juni 2020 - 08:26 WIB
Mushab bin Umair radhiyallahuanhu, salah satu sahabat Nabi yang memiliki kisah mengagumkan. Beliau rela meninggalkan kesenangan duniawi dan memilih hidup sengsara demi cintanya kepada Allah Taala.
Tausyiah
Rabu, 26 April 2023 - 15:12 WIB
Rasulullah SAW menyampaikan 3 wasiat kepada Muadz bin Jabal ra. Salah satunya adalah tentang kematian. Beribadahlah kepada Allah Taala seolah-olah engkau melihat-Nya dan persiapkanlah dirimu menghadapi kematian.
Hikmah
Rabu, 27 Juli 2022 - 18:18 WIB
Ia selalu rajin beribadah yang tenggelam dalam kekhusyukannya. Ia seorang pahlawan yang gigih dalam berjuang. Ia seorang dermawan yang sibuk dengan kemurahan hatinya.
Hikmah
Senin, 24 Agustus 2020 - 15:06 WIB
Di antara mereka yang dikirimkan Abu Bakar untuk membantu Khalid terdapat orang-orang yang sudah hafal Al-Quran, juga terdiri dari mereka yang sudah pernah terjun ke dalam perang Badar.
Hikmah
Senin, 24 Juni 2024 - 08:58 WIB
Para uskup itu segera sadar, bahwa yang dimaksud oleh Amr dengan hubungan silaturahmi ialah Hajar, ibu Ismail. Maka mereka berkata: Ya, hubungan kerabat jauh, yang hanya dicapai oleh para nabi!
Hikmah
Sabtu, 29 Juni 2024 - 05:50 WIB
Sementara pasukan Romawi maju menuju Ain Syams terbetik berita bahwa Amr bin Ash dan pasukannya telah pula menyusur dari sana hendak menyongsong mereka.
Hikmah
Senin, 04 Juni 2018 - 15:11 WIB
Siapa yang tak kenal Umar bin Khattab? Khalifah kedua menggantikan Abu Bakar Ash-Shidiq yang dijuluki Al-Faruq oleh Rasulullah SAW karena bisa memisahkan antara kebenaran dan kebatilan.