Topik Terkait: Tidak Berbakti Pada Orang Tua (halaman 20)
Hikmah
Selasa, 11 Januari 2022 - 19:52 WIB
Ada kisah menarik tentang malaikat yang dihukum Allah Subahanhu wa taala, karena terbukti enggan menghormati kedatangan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam. Bagaimana kisah sebenarnya?
Tips
Senin, 06 Maret 2023 - 14:36 WIB
Doa malan nisfu syaban bisa diamalkan umat muslim pada malam Nisfu Syaban (pertengahan bulan/tanggal 15 Syaban). Selain itu doa khusus yang dipanjatkan pada malam Nisfu Syaban ini, tiada lain dalam rangka mendekatkan diri kepada-Nya.
Tausyiah
Rabu, 21 Desember 2022 - 12:36 WIB
Penafsiran kata sufaha dalam ayat tersebut dengan pengertian yang dimaksud adalah kaum wanita secara khusus, atau wanita dan anak-anak, adalah penafsiran yang lemah.
Tausyiah
Rabu, 01 Februari 2023 - 21:35 WIB
Istilah Al-Ghuroba mungkin masih asing bagi sebagian umat Islam. Ghuroba memiliki makna orang-orang terasing atau disebut orang yang akan beruntung di dunia dan akhirat.
Tausyiah
Minggu, 03 November 2024 - 08:55 WIB
Hadis-hadis Nabi SAW menerangkan bahwa setiap orang yang beriman kepada Allah dan Rasul-Nya akan masuk surga, sekalipun di antara mereka ada yang masuk surga secara bertahap
Hikmah
Kamis, 28 Juli 2022 - 15:56 WIB
Sayyidina Husein ra berdoa: Ya Allah, Husein-Mu selalu bertawakkal dan menyerahkan diri kepada-Mu. Engkaulah harapanku saat menghadapi kesulitan. Aku menyerahkan segalanya kepada-Mu.
Muslimah
Selasa, 14 Maret 2023 - 12:31 WIB
Bagaimana sebenarnya perasaan rindu dan luapan cinta pada seseorang yang sudah meninggal ini dalam pandangan syariat? Berdosakah atau malah termasuk syirik kecil?
Tausyiah
Rabu, 24 Februari 2021 - 13:33 WIB
Salah satu karunia paling berharga adalah ketika manusia diberi umur yang barokah. Banyak orang tidak menyadari bahwa Al-Quran membahas tentang masalah umur.
Muslimah
Rabu, 27 September 2023 - 19:14 WIB
Ada amalan sebelum tidur yang lebih bermanfaat dan tentunya mendatangkan pahala jika dilakukan. Islam telah memaparkannya dalam banyak riwayat baik dari Al Quran maupun As Sunnah.
Hikmah
Rabu, 21 Agustus 2024 - 15:49 WIB
Doa orang terzalimi memiliki keutamaan yang luar biasa. Al Quran menggambarkannya dengan sangat indah dan dahsyat. Bagaimana bunyi ayat tersebut?
Muslimah
Sabtu, 01 Januari 2022 - 17:03 WIB
Dalam Islam, anak-anak kaum muslimin perlu dilatih memiliki optimisme yang tinggi dan benar. Optimisme yang dibangun berdasarkan raja? (sikap berharap), raghbah (semangat meraih cita-cita), dan tawakkal kepada Allah.
Tausyiah
Kamis, 29 Februari 2024 - 11:21 WIB
Di antara prinsip-prinsip Ahlus Sunnah wal Jamaah adalah haramnya memberontak terhadap pimpinan kaum muslimin apabila melakukan hal-hal yang menyimpang, selama hal tersebut tidak termasuk amalan kufur.
Hikmah
Sabtu, 08 Mei 2021 - 04:50 WIB
Ciri-ciri Hudzaifah adalah ia sangat anti kemunafikan, dan mampu melihat jejak dan gejalanya walau tersembunyi di tempat-tempat yang jauh sekali pun.
Tausiyah
Rabu, 01 April 2020 - 16:30 WIB
Doa merupakan benteng dan perlindungan kepada Allah Taala supaya terhindar dari keburukan termasuk penyakit yang membahayakan. Berikut doa perlindungan diri saat menjenguk orang sakit.
Hikmah
Rabu, 19 Februari 2020 - 05:15 WIB
Pada hari Kiamat semua amal ditampakkan dan dihisab oleh Allah Taala. Bagaimana keadaan umat Islam pada hari Kiamat? Berikut paparan Ustaz Hendi Rustandi dalam kajiannya.
Muslimah
Minggu, 24 November 2024 - 05:15 WIB
Ada beberapa sifat istri yang akan mendatangkan keberkahan dan kemudahan rezeki bagi suaminya. Sifat istri seperti apa itu, dan bagaimana penjelasannya?
Dunia Islam
Selasa, 11 Januari 2022 - 17:00 WIB
Pada era jahiliyah atau pra-Islam, Mekkah tidak begitu dikenal. Bahkan dalam manuskrip Raja Babilonia belum ditemukan nama Mekkah dalam daftar berbagai tempat yang telah dikuasai.
Dunia Islam
Senin, 23 Oktober 2023 - 09:46 WIB
Setelah perang Israel-Arab pada tahun 1948, bangsa Palestina terusir dari tanahnya sendiri. Banyak sekali jumlah orang Palestina yang keluar dari Jalur Gaza dan Tepi Barat. Lalu, pergi ke mana mereka setelah itu?
Hikmah
Kamis, 23 November 2023 - 09:48 WIB
Dalam Islam, seorang muslim dianjurkan mempunyai rasa kepercayaan diri yang baik. Sebab, kepercayaan diri ini adalah salah satu sifat orang bertakwa.
Tausyiah
Kamis, 05 Mei 2022 - 18:49 WIB
Pada saat maut menghampiri manusia, ia akan mengharap kembali ke dunia. Seandainya ia orang kafir, bisa jadi ia berharap masuk Islam. Kalau ia banyak dosanya, ia berharap untuk taubat .