Topik Terkait: Wanita Cantik Dan Pernikahan Tak Halal (halaman 485)
Muslimah
Selasa, 13 April 2021 - 17:01 WIB
Nabi Muhammad Shallallahualaihi wa sallam adalah sebaik-baiknya teladan manusia dalama kesederhanaan. Padahal, Rasulullah adalah pemimpin negara dan pemimpin umat, namun untuk berbuka puasa saja, Nabi SAW sangat sederhana.
Muslimah
Selasa, 13 April 2021 - 20:03 WIB
Kondisi perut yang kenyang dan rasa kantuk yang masih tersisa kerap membuat seseorang memilih kembali tidur usai santap sahur. Padahal, baik secara kajian agama maupun kesehatan prilaku ini termasuk dalam kategori yang kurang baik.
Tips
Kamis, 15 April 2021 - 07:50 WIB
Setiap kali mau berbuka puasa, maka iklan-iklan yang menggoda selera muncul di berbagai televisi. Umumnya iklan yang ada menampilkan slogan berbukalah dengan yang manis, Benarkah berbuka harus dengan yang manis?
Tips
Rabu, 02 Juni 2021 - 20:29 WIB
Niat puasa Syawal dan keutamaan puasa sunnah Syawal dijelaskan dalam beberapa Hadis Nabi. Sedakar mengingatkan, bulan Syawal tinggal 9 hari lagi terhitung mulai besok.
Muslimah
Rabu, 02 Juni 2021 - 21:11 WIB
Salah satu yang dikabarkan Rasulullah kepada umatnya adalah datangnya sikap hubbud dunya, yakni sikap bersenang-senang dengan dunia. Cinta pada kehidupan dunia , melebihi ingatannya pada akhirat.
Hikmah
Rabu, 02 Juni 2021 - 18:07 WIB
Kesyahidan Khalifah Umar Bin Khattab saat memimpin kaum musimin merupakan buah dari doanya yang memohon agar diwafatkan dalam keadaan Syahid. Berikut doanya.
Tausyiah
Rabu, 02 Juni 2021 - 17:12 WIB
Amalan kecil ternyata dapat menjadi sebab turunnya rahmat Allah Taala. Amalan ini kelihatannya remeh namun memiliki pahala besar di sisi Allah. Berikut amalannya.
Dunia Islam
Kamis, 03 Juni 2021 - 15:36 WIB
Tanah yang dijanjikan adalah kata-kata pertama yang digunakan penjajah Zionis modern untuk membenarkan pembersihan etnis mereka atas penduduk asli dan kejahatan mereka yang berkelanjutan.
Muslimah
Kamis, 03 Juni 2021 - 16:49 WIB
Setiap orang yang ingin mendekatkan diri kepada Allah Subhanahu wa Taala mesti mengenal dirinya dengan baik. Adapun cara mengenal diri dengan baik adalah mengenal kelemahan kita.
Hikmah
Kamis, 03 Juni 2021 - 19:20 WIB
PARA ulama berbeda pendapat mengenai siapa sebenarnya yang dimaksud dengan Ilyas. Setidaknya ada dua pendapat : Pendapat pertama mengatakan beliau adalah Idris.
Hikmah
Kamis, 03 Juni 2021 - 15:27 WIB
Kisah Imam Syafii dapat dijadikan teladan betapa akhlak adalah hal yang sangat dujunjung tinggi oleh beliau. Suatu ketika, beliau tidak berqunut ketika sholat Subuh. Apa sebab?
Tausyiah
Jum'at, 04 Juni 2021 - 05:00 WIB
Ulama ahli tafsir Gus Baha menyampaikan tips agar tidak ditanya Malaikat di alam kubur. Gus Baha menceritakan kisah Sayyidina Umar yang membentak Malaikat Munkar-Nakir.
Muslimah
Jum'at, 04 Juni 2021 - 13:17 WIB
Menumpahkan isi hati atau curahan hati (curhat) di media sosial, sepertinya sudah dilazimkan, saat ini. Curhat karena beragam masalah kehidupan terpampang dan menjadi pemandangan biasa di medsos. Haruskah seperti itu?
Muslimah
Jum'at, 04 Juni 2021 - 17:20 WIB
Menemukan aib sendiri jauh lebih mulia daripada mengumbar aib orang lain. Melihat aib sendiri juga jauh lebih baik daripada melihat aib orang lain. Lalau bagaimana cara menemukan aib diri ini?
Muslimah
Rabu, 26 Mei 2021 - 08:58 WIB
Lisan adalah anggota tubuh yang tak bertulang, namun ia memiliki dampak yang sangat besar bagi manusia. Ia dapat menjadikan seseorang terhormat dan dicintai, namun juga dapat menjadikannya hina dan dibenci.
Muslimah
Rabu, 26 Mei 2021 - 13:19 WIB
Seiring bergulirnya waktu dengan berbagai subhat dan syahwat yang menerpa, seringkali kadar keimanan mengalami pasang surut. Nah, bagaimana cara mendeteksi iman kita ini, apakah sedang naik atau malah turun?
Muslimah
Jum'at, 28 Mei 2021 - 12:02 WIB
Sebagai seorang muslim, terkadang diperlukan memiliki amal ibadah rahasia atau disembunyikan yang hanya kita dan Allah Taala saja yang tahu. Kenapa harus disembunyikan? Apa manfaatnya?
Dunia Islam
Jum'at, 28 Mei 2021 - 13:25 WIB
Ketua MPR, Bambang Soesatyo, meminta pemerintah melakukan dan menjalin komunikasi yang intens dengan pihak Arab Saudi, mengenai kuota haji untuk tahun 2021.
Tausyiah
Jum'at, 28 Mei 2021 - 15:16 WIB
Al-Baqarah 2:1 (Alif L?m M?m). Hanya Allah Taala yang tahu makna ayat ini, karena itu sudah dikatakan-Nya berulang kali dalam Al-Quran. Mengapa mufassir tetap nekat memberi penafsiran?
Hikmah
Selasa, 01 Juni 2021 - 14:07 WIB
Yang membanggakan lagi, perbedaan bahasa, latar belakang sejarah, dan kebudayaan berbagai bangsa itu tidak menjadi penghalang untuk menyatu dan melebur diri menjadi ummatan wahidatan.