Kumpulan Artikel: Muslimah (halaman 29)
Muslimah
Selasa, 24 November 2020 - 08:22 WIB
Kecantikan identik dengan kaum perempuan, dan setiap perempuan merasa dirinya harus selalu tampil cantik sehingga banyak usaha yang mereka lakukan agar tampil cantik.
Muslimah
Minggu, 22 November 2020 - 18:27 WIB
Ada beberapa golongan perempuan yang akan diusir dari surga dan berakhir di neraka, dan mereka bahkan tak diizinkan mencium harumnya surga. Padahal, begitu dasyatnya surga dapat tercium sejauh 70 tahun jarak perjalanan.
Muslimah
Minggu, 22 November 2020 - 10:32 WIB
Meskipun Islam tidak menjelaskan secara detil model pakaian Islami, tetapi Islam menjelaskan aturan umum dan etika berpakaian yang mesti dipahami dan diamalkan.
Muslimah
Kamis, 19 November 2020 - 14:58 WIB
Sebenarnya perempuan tidak dilarang untuk keluar dari rumahnya karena ada keperluan yang mendesak. Begitu pula, keluar untuk berbelanja, baik ke pasar maupun ke pusat-pusat perbelanjaan lainnya, namun hal yang diperhatikan syaraiat bagi mereka yang keluar rumah ini.
Muslimah
Kamis, 19 November 2020 - 06:47 WIB
Semakin seorang perempuan saleha, selalu taat kepada Allah Subhanahu wa Taala, selalu mendekatkan diri kepada Allah, maka semakin nyaman hidupnya dan juga semakin bahagia hidupnya
Muslimah
Senin, 16 November 2020 - 10:12 WIB
Banyak tetangga kita, teman kita, orang lain yang dia meninggal dunia. Itulah nasihat buat kita agar kita bertaubat kepada Allah, agar kita kembali kepada Allah, agar kita melaksanakan tauhid menjauhkan syirik, melaksanakan sunnah dan menjauhkan bidah.
Muslimah
Minggu, 15 November 2020 - 20:14 WIB
Apabila agama seseorang baik maka Insya Allah akhlaknya juga baik. Selain itu, manfaat beriman kepada Allah SWT juga bisa membuat hati jadi tenang. Perempuan yang mulia dalam islam adalah perempuan muslimah yang saleha.
Muslimah
Minggu, 15 November 2020 - 09:35 WIB
Yang sering menjadi bahan diskusi terkait dengan tema wudhu ini, adalah tentang kaidah berwudhu bagi perempuan muslimah berhijab yang berwudhu di tempat umum. Pasalnya, seringkali bagi mereka, kesulitan mendapatkan tempat wudhu yang aman.
Muslimah
Rabu, 11 November 2020 - 16:56 WIB
Banyak kisah muslimah yang dapat kita teladani, di antarnya adalah Safanah binti Hatim ath-thai. Ia merupakan salah satu shahabiyah yang dikenal akan kesantunnya dalam berperilaku dan berbicara.
Muslimah
Rabu, 11 November 2020 - 13:36 WIB
Apakah busana muslimah yang syari identik dengan warna hitam? Benarkah warna hitam adalah warna yang dianjurkan syariat untuk pakaian muslimah? Barangkali pertanyaan seperti ini, selalu ada dalam benak kaum muslim. Namun benarkah demikian?
Muslimah
Rabu, 11 November 2020 - 07:06 WIB
Setelah selesai haid, perempuan muslimah diwajibkan bersuci kembali dengan cara yang lebih dikenal dengan sebutan mandi haid. Lantas, seperti apa tata cara mandi haid ini sesuai tuntunan sunnah?
Muslimah
Selasa, 10 November 2020 - 10:58 WIB
Berpuasa bisa menahan hawa nafsu dan juga mengkontrol diri adalah hal yang paling tepat, agar potensi negatif dari dominannya perasaan perempuan tidak muncul begitu saja
Muslimah
Selasa, 10 November 2020 - 07:01 WIB
Untuk menuju kondisi nafsu mutmainah, seorang muslimah harus bisa menjaga lisan serta menjaga pandangan. Menjaga pandangan bagi perempuan bukan hanya menjaga matanya, namun juga menjaga dirinya dari pandangan orang-orang yang bukan haknya
Muslimah
Senin, 09 November 2020 - 07:01 WIB
Syaikh Muhammad Bin Sholeh Al-Utsaimin menuliskan sebelas wasiat untuk kaum perempuan muslimah. Ia berharap bahwa setiap perempuan muslimah memegang teguh wasiatnya ini, agar selamat dunia dan akhirat
Muslimah
Minggu, 08 November 2020 - 07:24 WIB
Manusia mudah sekali terpukau dengan keindahan alam. Sehingga menafakuri alam menjadi hal termudah untuk menemukan keagungan Allah Taala, Sang Pencipta Alam Semesta. Namun, manusia sering sekali lalai menafakuri penciptaan dirinya
Muslimah
Jum'at, 06 November 2020 - 18:06 WIB
Salah satu perawatan kecantikan pada unsur jasmani ini, ada beberapa sunnah yang bisa dilakukan kaum muslimah untuk menjaga kecantikan raga dan jasmaninya
Muslimah
Jum'at, 06 November 2020 - 15:11 WIB
Khaulah adalah salah satu sosok muslimah tangguh dan pemberani, jiwa dan raganya ia korbankan untuk membela Islam. Khaulah pun digelari Pedang Allah dari kalangan perempuan.
Muslimah
Kamis, 05 November 2020 - 08:20 WIB
Saat ini, sebagian sunnah Rasulullah banyak yang terlupakan, karena itu mari kita hidupkan kembali sunnah-sunnah beliau bermula dari amalan sunnah ringan yang bisa dilakukan dalam keseharian kita.
Muslimah
Rabu, 04 November 2020 - 17:34 WIB
Menjadikan Rasulullah Shallalahu alaihi wa sallam dan istri-istrinya sebagai suri teladan kehidupan bukan terbatas pada amal ibadah saja seperti salat, puasa, dan ibadah lainnya, melainkan semua tindakan dan amal perbuatan setiap hari kaum muslim.
Muslimah
Rabu, 04 November 2020 - 13:06 WIB
Salah satu kebiasaan kaum perempuan adalah senang menggunjing, apalagi bila tema yang dipergunjingkan menyangkut aib atau mengungkap cacat seseorang.