Kumpulan Artikel: Wanita (halaman 20)

  • Bagaimana Hukum Memotong...
    Muslimah
    Sabtu, 26 September 2020 - 20:00 WIB
    Rambut dalam Islam adalah kemuliaan dan siapa saja yang dikarunia rambut yang indah oleh Allah SWT, maka ia harus menjaganya. Lantas bagaimana hukumnya, untuk memotong rambut kaum perempuan ini?
  • Berkata Kotor dan Keji,...
    Muslimah
    Sabtu, 26 September 2020 - 06:01 WIB
    Sebagian orang sangat mudah melontarkan kata-kata kotor, kata-kata yang buruk, dan bisa jadi menyakitkan orang lain yang mendengarnya. Ucapan kotor itu seolah-olah sudah menjadi tabiat dan karakternya, sehingga mudah terucap dan sulit dihilangkan.
  • Muslimah, Hati-hati...
    Muslimah
    Kamis, 24 September 2020 - 17:37 WIB
    Bentuk penyelewengan dalam masalah akidah ini, tanpa disadari sering dikerjakan oleh sebagian kaum perempuan yakni adalah tathayyur (menggantungkan nasib dengan burung) dan tasyaum (menganggap sial).
  • Penting Diketahui, Inilah...
    Muslimah
    Rabu, 23 September 2020 - 13:37 WIB
    Muslimah, penting kita mengetahui perihal iddah ini, terutama bagi saudari kita yang kurang beruntung harus mengalami talak atau bercerai dari suaminya.
  • Inilah Pemandangan Ahli...
    Muslimah
    Rabu, 23 September 2020 - 07:04 WIB
  • Inilah Nasib Orang yang...
    Muslimah
    Senin, 21 September 2020 - 19:00 WIB
    Bakhil adalah penyakit yang biasa menjangkiti sebagian kaum perempuan, sehingga tangannya merasa berat mengeluarkan harta untuk amal kebaikan. Namun untuk masalah dunia, baik itu yang mahal maupun murah, tangannya begitu dermawan.
  • Siti Masyitoh : Pemilik...
    Muslimah
    Senin, 21 September 2020 - 08:34 WIB
    Generasi sekarang mungkin sudah jarang mendengar kisah inspiratif ini. Atau bahkan sudah hampir dilupakan. Ini kisah tentang bagaimana keteguhan dan keyakinannya menjadikan seorang perempuan mulia di sisi Allah Subhanahu wa taala
  • Haruskah Anak Perempuan...
    Muslimah
    Minggu, 20 September 2020 - 14:17 WIB
    Khitan biasanya dilakukan untuk anak-laki-laki. Apakah khitan bagi anak perempuan sama diwajibkan seperti anak-laki-laki? Bagaimana pandangannya menurut syariat Islam?
  • Wanita Keputihan Apakah...
    Muslimah
    Sabtu, 19 September 2020 - 21:24 WIB
    Persoalan fiqih yang satu ini sering ditanyakan oleh kaum perempuan. Apakah keputihan itu najis dan membatalkan wudhu? Berikut penjelasan Ustaz Farid Numan Hasan.
  • Ummu Al-Hasan : Potret...
    Muslimah
    Sabtu, 19 September 2020 - 18:02 WIB
    Bercermin kepada sejarah peradaban Islam, ada salah satu potret perempuan saleha dan bersungguh-sungguh dalam menuntut ilmu ini yakni Ummu Al-Hasan.
  • Gelar-gelar bagi Perempuan...
    Muslimah
    Jum'at, 18 September 2020 - 07:57 WIB
    Di zaman sekarang, sedikit sekali kaum perempuan yang benar-benar masih menjaga apa yang dinamakan kesucian, kehormatan, dan kemaluan. Bahkan muslimah yang berjilbab sendiri, sudah tidak malu-malu untuk pamer aurat nya
  • Salah Satu Tanda Dekatnya...
    Muslimah
    Jum'at, 18 September 2020 - 06:10 WIB
    Kemunculan banyak perempuan dengan pakaian yang tidak menutup aurat, ternyata salah satu tanda datangnya kiamat kecil dan kiamat besar. Mereka diibaratkan berpakaian tetapi telanjang.
  • Inilah Cara Melihat...
    Muslimah
    Minggu, 13 September 2020 - 09:00 WIB
    Setiap manusia, pasti memiliki kekurangan, aib, cacat, dan cela. Maka sibukkan diri ini untuk memeriksa dan menghitung aib sendiri saja, niscaya hal itu sudah menghabiskan waktu tanpa sempat memikirkan dan mencari tahu aib orang lain.
  • Jangan Mudah Membuka...
    Muslimah
    Minggu, 13 September 2020 - 06:01 WIB
    Waktu yang paling dinanti kaum perempuan biasanya ketika berkumpul dengan teman atau sahabatnya, entah itu saat arisan, hang out atau sekadar makan siang bersama. Dan, salah satu topik yang sering diperbincangkan mereka adalah soal aib .
  • Waspada Ghibah Model...
    Muslimah
    Rabu, 09 September 2020 - 13:40 WIB
    Salah satu kesenangan setan adalah menjebak kaum perempuan untuk berghibah. Walau tidak terang-terang membicarakan orang, namun tanpa disadari banyak model ghibah yang sering dilakukannya.
  • Kondisi Ini yang Membuat...
    Muslimah
    Selasa, 08 September 2020 - 08:39 WIB
    Kenapa perempuan bisa menjadi sumber fitnah? Perempuan seperti apakah yang bisa menjadi sumber fitnah ini? Ada juga yang menyebutkan bahwa para perempuan adalah pokok dari fitnah itu sendiri.
  • Kesalahan Fatal yang...
    Muslimah
    Senin, 07 September 2020 - 08:36 WIB
    Di antara kesalahan fatal yang sering terjadi di sebagian rumah kaum muslimin adalah terjadinya ikhtilat (campur-baur) antara laki-laki dan perempuan.
  • Inilah Obat Penyakit...
    Muslimah
    Minggu, 06 September 2020 - 17:02 WIB
    Pada sebagian besar kaum perempuan, berbagai penyakit hati seperti misalnya kerasnya hati dan rasa berat menjalankan ketaatan. Mereka sering disibukkan dengan duniawai dan perkara yang membuat banyak perempuan terfitnah agamanya.
  • Kapankah Perempuan Boleh...
    Muslimah
    Sabtu, 05 September 2020 - 12:34 WIB
    Perempuan terbaik adalah yang betah di rumahnya, dan jika ia keluar rumah maka ia beradab dengan adab-adab Islami, dengan berhijab yang syar menutup auratnya dan tidak memakai wangi-wangian.
  • Ayat Al-Quran dan Perkara...
    Muslimah
    Jum'at, 04 September 2020 - 19:25 WIB
    Di dalam Al-Quran banyak sekali hal-hal yang berbicara tentang perempuan. Di antaranya adalah surat An-Nisa, Maryam, An-Nur, Saba, Al-Hu jurat, Al-Mujadalah, Al-Mumtahanah, At-Thalaq, dan At-Thahrim.