Topik Terkait: Belajar Sabar
Tausyiah
Sabtu, 10 April 2021 - 20:35 WIB
Pengasuh Al-Hawthah Al-Jindaniyah Al-Habib Ahmad Bin Novel Bin Salim Jindan mengungkapkan beberapa cerita dan kalam para Sahabat Nabi tentang keistimewaan sabar.
Tips
Rabu, 01 Juni 2022 - 11:30 WIB
Anjuran bersikap sabar dan keutamaan bersabar banyak dijelaskan dalam Al-Quran dan hadis. Salah satunya seperti diriwayatkan dalam Hadis riwayat Imam Bukhari.
Tips
Senin, 04 Oktober 2021 - 15:51 WIB
Sabar merupakan kunci kebahagiaan seorang hamba, dan orang yang sabar akan memperoleh kebaikan-kebaikan langsung dari Allah Taala. Anjuran bersikap sabar dan keutamaannya banyak dijelaskan dalam Al-Quran dan hadis.
Tausyiah
Sabtu, 02 Januari 2021 - 14:51 WIB
Rasulullah menasihati Ummu Al-Ala menjelaskan bahwa orang mukmin itu diuji Rabb-nya agar Dia bisa menghapus kesalahan dan dosa-dosanya. Allah menyebut kata sabar dalam Al-Quran sebanyak 70 kali.
Tausyiah
Jum'at, 09 April 2021 - 15:16 WIB
Pengasuh Al-Hawthah Al-Jindaniyah Al-Habib Ahmad Bin Novel Bin Salim Jindan mengatakan, bersabar (Al-Hilmu) lebih utama daripada menahan marah. Berikut alasannya.
Muslimah
Senin, 15 November 2021 - 06:17 WIB
Contoh istimewa dari sifat sabar yang dimiliki seorang istri adalah perempuan mulia istri Nabi Ayyub Alaihissalam yakni Laya binti Yaqub. Siapa Laya binti Yaqub ini? Apa saja keistimewaan sifatnya?
Hikmah
Rabu, 14 Agustus 2024 - 10:29 WIB
Salah satu tanda Allah menyayangi hamba-Nya adalah dengan memberikan ujian hidup. Dan dalam menghadapi ujian hidup tersebut, Syariat memerintahkan umatnya untuk bersikap sabar.
Hikmah
Selasa, 12 Maret 2024 - 02:00 WIB
Quraish Shihab mengatakan puasa dipersamakan dengan sikap sabar, baik dari segi pengertian bahasa (keduanya berarti menahan diri) maupun esensi kesabaran dan puasa.
Muslimah
Jum'at, 19 Juni 2020 - 10:06 WIB
Sabar adalah kendaraan yang tidak pernah terpelesat, bekal terbaik pada saat saat genting dan sarana terbaik untuk mendapatkan keridhaan Allah Azza wa Jalla.
Hikmah
Jum'at, 16 April 2021 - 05:00 WIB
Sebagian ulama berkata, Seandainya kalian yang membelikan kertas untuk para malaikat yang mencatat amal kalian, niscaya kalian akan lebih banyak diam daripada berbicara.
Tausyiah
Jum'at, 11 Agustus 2023 - 15:01 WIB
Tadabbur ayat Al-Quran kali ini kita akan membahas hikmah sabar dan sholat dalam Surat Al-Baqarah Ayat 45. Ayat ini cukup popoler di kalangan muslim.
Tausyiah
Kamis, 16 Februari 2023 - 19:57 WIB
Para ulama membagi tingkatan sabar menjadi tiga bagian. Sabar berasal dari kata Ash-Shobru yang artinya menahan diri dari keluh kesah. Berkut penjelasannya.
Tausyiah
Selasa, 20 Februari 2024 - 11:03 WIB
Pemimpin yang zalim dan jahat, adalah sosok pemimpin yang hanya berambisi terhadap kekuasaan belaka. Dia juga tidak adil dalam memberikan hak-hak umat.
Tausyiah
Kamis, 09 Maret 2023 - 21:59 WIB
Sabar sudah menjadi bagian dalam kehidupan manusia. Ada yang diucap. Ada yang dirasa. Sabar termasuk akhlak yang paling mulia dan utama.
Hikmah
Rabu, 27 November 2024 - 10:58 WIB
Doa sebelum belajar versi panjang penting diketahui umat Muslim. Dengan membaca doa semacam ini, harapannya kita akan diberi kemudahan dalam memahami materi yang sedang dipelajari atau disampaikan oleh guru.
Tausyiah
Sabtu, 09 April 2022 - 15:28 WIB
Ramadhan dijuluki Syahrus Shobr atau bulan kesabaran. Di bulan inilah setiap muslim diuji, ditempa, dilatih untuk bersabar dalam segal hal. Berikut tiga tingkatan sabar.
Tausyiah
Jum'at, 09 September 2022 - 15:16 WIB
Pada Hari Kiamat, Allah akan menimbang semua amalan hamba-hamba-Nya pada hari yang dikenal dengan istilah Yaumul Mizan. Namun tidak dengan tiga amal ini.
Tips
Jum'at, 20 Agustus 2021 - 13:10 WIB
Orang-orang yang sabar (Ash-Shabirin) merupakan salah satu karakter penghuni surga. Sabar artinya adalah menahan diri untuk menjalankan perintah Allah dan meninggalkan larangan-Nya serta tabah menghadapi ujian di atas jalannya.
Tips
Rabu, 31 Mei 2023 - 18:42 WIB
Menanamkan nilai-nilai kecintaan terhadap Al-Quran dapat dimulai sejak dini, mulai dari lingkungan keluarga tercinta. Dan langkah terbaiknya, mendidik anak cinta Al-Quran dimulai oleh orang tuanya.
Tausyiah
Senin, 11 Januari 2021 - 15:35 WIB
Ada satu amalan yang pahalanya tidak berbatas. Siapa yang mengamalkannya niscaya Allah sendiri yang mengganjarnya tanpa perhitungan hingga di akhirat sekalipun. Amalan apakah itu?