Topik Terkait: Hadas

  • Jangan Salah Paham,...
    Tausyiah
    Selasa, 25 Mei 2021 - 11:13 WIB
    Hadas dan najis adalah dua istilah yang sering kita dengar di setiap kajian ilmu thaharah (bersuci). Kedua istilah ini sering diartikan sama, padahal keduanya memiliki perbedaan.
  • 5 Larangan Bagi Orang...
    Tips
    Kamis, 10 Maret 2022 - 13:16 WIB
    Ada larangan-larangan bagi orang yang junub. Larangan tersebut berkaitan dengan kondisi junub dan penyebabnya, karena orang yang junub itu tidak suci, dia tengah berhadats besar.
  • Larangan-larangan Bagi...
    Tips
    Selasa, 28 September 2021 - 13:49 WIB
    Ada larangan-larangan bagi orang-orang yang berhadas besar, seperti tengah haid, keluar sperma atau junub. Larangan ini berlaku selama ia belum bersuci dari hadasnya, baik hadas besar maupun kecil.
  • Doa Mandi Junub, Tatacara,...
    Tips
    Rabu, 02 Juni 2021 - 13:00 WIB
    Doa mandi junub dilakukan setelah diri kita bersih alias sudah mandi wajib atau mandi junub. Lalu bagaimana ketentuan mandi junub sesuai dengan sunnah Nabi?
  • Ini Cara Mandi Junub...
    Muslimah
    Jum'at, 21 Januari 2022 - 19:15 WIB
    Ternyata wanita juga bisa mengalami mimpi basah, tak melulu hanya dialami kaum lelaki saja. Untuk itu, muslimah wajib tahu bagaimana hukumnya dan apa saja yang harus dilakukan ketika mengalami hal tersebut?
  • Ihram Wanita yang Berhadas,...
    Muslimah
    Jum'at, 31 Mei 2024 - 05:15 WIB
    Kaum wanita yang tengah berhadas seperti haid dan nifas boleh mandi dan berihram serta menunaikan ibadah-ibadah haji lainnya. Akan tetapi ia tidak boleh thawaf di Baitullah hingga ia suci. Lantas bagaimana tata caranya?
  • 5 Hal yang Haram bagi...
    Muslimah
    Selasa, 30 Januari 2024 - 12:27 WIB
    Ada 5 hal yang tidak boleh dilakukan bagi muslimah yang sedang berhadas besar, bahkan haram hukumnya. Hal-hal apa saja yang dilarang dilakukan tersebut?
  • Hukum Menyentuh Mushaf...
    Tausyiah
    Selasa, 01 Desember 2020 - 17:25 WIB
    Para ulama berbeda pendapat, apakah saat seseorang hendak menyentuh mushaf Al-Quran diwajibkan berwudhu. Berikut penjelasan Ustaz Isnan Ansory.
  • Hal-hal yang Haram Dilakukan...
    Muslimah
    Jum'at, 24 Mei 2024 - 05:15 WIB
    Bagi wanita yang sedang haid, ada beberapa hal yang terlarang dilakukan bahkan haram hukumnya. Hal-hal apa saja yang dilarang dilakukan tersebut?
  • Syarat Sah Tawaf: Menutup...
    Tausyiah
    Jum'at, 01 Juli 2022 - 16:40 WIB
    Tawaf harus memenuhi syarat-syarat antara lain menutup aurat dan bersuci dari hadas. Perihal menutup aurat yang dimaksud di sini adalah menutupi aurat yang bisa mengesahkan sholat.
  • Simak! Perbedaan Hadas...
    Tips
    Senin, 11 September 2023 - 18:45 WIB
    Hadas dan najis ternyata adalah dua perkara yang berbeda dalam Islam meski konteksnya sama - sama hal yang menggagalkan kesucian. Apa saja perbedaannya? Yuk Simak!
  • Perbedaan Mani, Wadi...
    Tips
    Jum'at, 15 Juli 2022 - 17:18 WIB
    Umat muslim perlu mengetahui perbedaan antara Mani, Wadi dan Madzi yang sering dikira sama. Berikut perbedaannya dan cara membersihkannya.
  • Syeikh Fikri: 4 Cara...
    Tausiyah
    Rabu, 01 April 2020 - 05:15 WIB
    Dai lulusan Hadramaut Yaman, Syeikh Fikri Thoriq mengingatkan agar umat Islam tidak saling menyalahkan dan tidak berputus asa dari rahmat Allah Taala.
  • Hukum Meninggalkan Salat...
    Tausiyah
    Rabu, 01 April 2020 - 14:46 WIB
    Produk-produk ijtihad Fiqih dan fatwa yang memberi banyak kelonggaran dan keringanan beribadah banyak kita dapatkan di masa Pandemi Covid 19 ini.
  • Doa Mohon Perlindungan...
    Tausiyah
    Rabu, 01 April 2020 - 16:30 WIB
    Doa merupakan benteng dan perlindungan kepada Allah Taala supaya terhindar dari keburukan termasuk penyakit yang membahayakan. Berikut doa perlindungan diri saat menjenguk orang sakit.
  • Amalkan Qunut Nazilah...
    Tausiyah
    Kamis, 02 April 2020 - 08:56 WIB
    Muhammadiyah menganjurkan umat Islam banyak beristighfar, bertaubat,&nbsp dan berdoa kepada Allah dalam menghadapi wabah virus corona. Selain itu, meningkatkan membaca al-Quran, berzikir, bersalawat atas Nabi, dan membaca qunut nazilah secara individu.
  • Mendalami Al-Quran Kini...
    Hikmah
    Rabu, 01 April 2020 - 20:13 WIB
    Al-QURAN diturunkan ke dunia oleh Allah Taala sebagai petunjuk jalan yang benar. Berbagai keistimewaan dijanjikan Allah bagi siapapun yang membaca dan mengamalkan isi Al-Quran.
  • Gus Mus: Selamat Pagi...
    Hikmah
    Kamis, 02 April 2020 - 06:05 WIB
    Gus Mus seakan tengah bicara tentang kondisi kini, saat orang-orang sibuk berjemur pada matahari pagi dan lebih rajin membersihkan diri untuk melawan virus corona.
  • UAS Posting Pesan Syeikh...
    Hikmah
    Kamis, 02 April 2020 - 05:15 WIB
    Ulama terkemuka Mesir Syeikh Ali Jumah menceritakan peristiwa wabah besar pernah melanda Mesir. Pesan Syeikh Ali Jumah ini diposting oleh dai kondang Ustaz Abdul Somad (UAS).
  • Misteri Khidir, Penakluk...
    Hikmah
    Jum'at, 03 April 2020 - 02:51 WIB
    Salah satu kisah di dalam Al-Quran yang sangat mengagumkan dan dipenuhi dengan misteri adalah kisah Khidir. Kisah tersebut terdapat dalam surat Al-Kahfi ayat 60 sampai 82