Topik Terkait: Roh Kafir
Tausyiah
Senin, 15 Februari 2021 - 16:03 WIB
Syeikh Abu Laits As-Samarqandi (Ulama ahli fiqih, wafat 373 H) dalam Kitabnya Tanbihul Ghafilin menceritakan dahsyatnya proses keluarnya roh dari tubuh orang kafir.
Hikmah
Senin, 03 Juli 2023 - 08:47 WIB
Perjalanan roh manusia setelah meninggal perlu diketahui agar menjadi ibrah bagi umat muslim. Pertanyaannnya, ke manakah roh manusia setelah meninggal? Berikut ulasannya.
Hikmah
Kamis, 02 Maret 2023 - 17:22 WIB
Bulan Syaban menempati posisi yang cukup penting bagi masyarakat Islam Jawa. Sebagian mereka menyebut bulan Syaban dengan nama Ruwah. Di bulan ini ada tradisi ruwahan.
Tausyiah
Kamis, 11 Mei 2023 - 17:36 WIB
Terdapat perbedaan antara Kafir Harbi dan Dzimmi yang perlu diketahui umat Muslim. Kedua istilah tersebut merupakan beberapa contoh dari golongan orang kafir.
Tausyiah
Selasa, 17 Mei 2022 - 17:35 WIB
Sesungguhnya seluruh dosa, termasuk syirik, akan diampuni oleh Allah Taala, dengan syarat jika hamba yang melakukan dosa tersebut bertaubat kepadaNya.
Tausyiah
Sabtu, 12 November 2022 - 09:32 WIB
Menuduh orang lain kafir atau musuh Allah SWT, sedangkan orang yang dituduh itu adalah seorang muslim maka akibatnya sangat berat dan sangat berbahaya.
Tausyiah
Senin, 07 November 2022 - 14:07 WIB
Upaya kaum musyrik agar mendapat ampunan dari Allah SWT dilakukan saat mereka disiksa di neraka. Ibnu Katsir menggambarkan bagaimana sesama mereka berbantah-bantahan tatkala mereka berada di neraka.
Tausyiah
Jum'at, 17 Februari 2023 - 09:10 WIB
Bagaimana sebenarnya perjalanan roh manusia ketika dicabut dari jasadnya tersebut? Kemana kah dia akan pergi? Ke langitkah? Lalu bagaimana sambutan penduduk langit terhadap roh-roh yang datang dari bumi ini?
Tausyiah
Senin, 25 Desember 2023 - 06:26 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan orang kafir yang berada di bawah naungan pemerintahan Islam ada satu tempat khusus. Mereka ini dalam istilah yang dipakai umat Islam dinamakan Ahludz Dzimmah.
Hikmah
Senin, 31 Oktober 2022 - 16:32 WIB
Siapakah sejatinya Roh Kudus Itu? Mayoritas ulama mengatakan bahwa ini mengacu pada malaikat Jibril dan bahwa Allah memanggilnya al-Ruh al-Amin, Ar-Ruh al-Qudus dan Jibril.
Hikmah
Minggu, 20 Februari 2022 - 21:52 WIB
Proses keluarnya roh dari jasad manusia diceritakan oleh Rasulullah agar manusia dapat mengambil pelajaran. Jika ia orang saleh, ruhnya disambut para Malaikat.
Tausyiah
Rabu, 12 Januari 2022 - 10:21 WIB
Mendonorkan organ tubuh itu seperti menyedekahkan harta. Hal ini boleh dilakukan terhadap orang muslim dan nonmuslim, tetapi tidak boleh diberikan kepada orang kafir harbi yang memerangi kaum muslim.
Hikmah
Kamis, 14 November 2024 - 14:35 WIB
Ada sementara pihak mengaku menguasai ilmu memanggil roh orang mati. Konon mereka bisa mengajak arwah itu berkomunikasi. Lalu, bagaimana Islam memandang masalah ini?
Hikmah
Senin, 16 September 2024 - 19:20 WIB
Penulis kitab Barzanji juga seakan mengajak para pembacanya agar mereka menyakini bahwa Rasulullah SAW hadir pada saat membaca selawat, terutama ketika Mahallul Qiym (posisi berdiri).
Tausyiah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 05:00 WIB
Di antara ayat-ayat Al Quran ada yang mengajak kaum musyrikin untuk bertaubat, serta membuka pintu bagi mereka untuk bergabung dalam masyarakat muslim, serta menjadi saudara seiman mereka.
Tausyiah
Jum'at, 09 Desember 2022 - 23:26 WIB
Pada ayat berikutnya Allah kembali memperingatkan kaum kafir yang mengingkari rezeki-Nya. Meskipun bukti sudah sangat jelas, kaum musyrik itu tetap durhaka.
Hikmah
Rabu, 16 November 2022 - 08:00 WIB
Banyak ulama yang menyamakan pengertian antara roh dan jasad. Roh berasal dari alam arwah dan memerintah dan menggunakan jasad sebagai alatnya.
Hikmah
Rabu, 02 November 2022 - 11:15 WIB
Pada detik-detik menjelang kiamat akan muncul kabut dan asap yang memenuhi langit. Kabut itu tak begitu berbahaya bagi kaum mukmin. Mirip penyakit pilek saja. Namun menyakitkan bagi si kafir.
Tausyiah
Jum'at, 28 Oktober 2022 - 14:26 WIB
Al-Quran adalah penawar dan rahmat hanya bagi orang-orang yang beriman. Sedangkan bagi orang-orang kafir dan munafik Al-Quran hanya akan menambah kekufuran.
Tausyiah
Selasa, 31 Oktober 2023 - 13:13 WIB
Bolehkah menghina orang kafir? Apa hukumnya dalam syariat Islam? Pertanyaan ini menjadi populer di tengah masyarakat kita yang cukup majemuk, serta heterogen dalam masalah keyakinan.