Imam Fakhruddin al-Razi: Terkabulnya Doa Butuh Waktu yang Tepat

Kamis, 25 Agustus 2022 - 14:49 WIB
“Tidaklah seorang muslim berdoa kepada Allah dengan satu doa, melainkan pasti Allah memberikannya kepadanya, atau Allah menghindarkannya dari kejelekan yang sebanding dengan doanya, selama ia tidak mendoakan dosa atau memutuskan silaturahim.” Lalu seseorang berkata, “Kalau begitu, kita akan memperbanyak doa.” Beliau bersabda, “Allah lebih banyak memberi (dari apa yang kalian minta).” (HR Tirmidzi)



Dalam kitab Bahjah al-Nazhirin Syarh Riyadh al-Shalihin diterangkan pengabulan doa seorang muslim dilakukan dalam tiga cara, yaitu:

Pertama, dikabulkan langsung (segera) di dunia setelah meminta.

Kedua, ditunda hingga waktu tertentu dan diselamatkan dari bencana sesuai kadarnya.

Ketiga, disimpan hingga hari kiamat dan diganti dengan pahala berlipat ganda sesuai kehendak Allah SWT.

(mhy)
Halaman :
Lihat Juga :
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Hadits of The Day
Dari Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu bahwa Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: Yang pertama kali yang dihisab (dihitung) dari perbuatan seorang hamba pada hari Kiamat adalah shalatnya. Jika sempurna ia beruntung dan jika tidak sempurna, maka Allah Azza wa Jalla berfirman, Lihatlah apakah hamba-Ku mempunyai amalan shalat sunnah? Bila didapati ia memiliki amalan shalat sunnah, maka Dia berfirman Lengkapilah shalat wajibnya yang kurang dengan shalat sunnahnya

(HR. Nasa'i No. 463)
Artikel Terkait
Al-Qur'an, Bacalah!
Rekomendasi
Terpopuler
Artikel Terkini More