Topik Terkait: Albarra Bin Malik (halaman 2)
Hikmah
Jum'at, 20 November 2020 - 12:54 WIB
KAUM muslimin pada zaman khalifah Utsman telah banyak membuahkan hasil. Pada zaman tersebut kaum muslimin melanjutkan penaklukan-penaklukan terhadap negeri-negeri kafir di dua arah, timur dan barat.
Hikmah
Senin, 12 September 2022 - 21:08 WIB
Ketika menjabat Khalifah, Umar bin Khattab pernah mengirimkan surat berisi nasihat ke berbagai wilayah kekuasaannya. Isinya meminta umat muslim memperhatikan sholat.
Hikmah
Selasa, 03 Desember 2024 - 05:15 WIB
Khalifah Utsman bin Affan dalam rangka menyeragamkan bacaan Quran, ia membakar mushaf-mushaf yang lain selain Mushaf Utsman. Sejumlah sahabat dan Tabiin sempat marah dengan tindakannya itu.
Hikmah
Jum'at, 28 Oktober 2022 - 05:10 WIB
Sebuah kisah luar biasa tentang keberanian ulama Tabiin, Imam Said bin Musayib rahimahullah kepada penguasa zalim yang ditakuti pada masanya. Simak kisahnya.
Hikmah
Selasa, 25 Juni 2024 - 13:06 WIB
Amr bin Ash mengalahkan Atrabun dengan jumlah anggota pasukannya 4000 orang yang terdiri dari orang-orang Arab dan penduduk pedalaman Mesir. Sedangkan pasukan Atrubun berjumlah 12.000 orang.
Hikmah
Sabtu, 08 Mei 2021 - 16:00 WIB
Rasulullah mendekati Ammar. Tangan beliau mengipaskan debu yang menutupi kepala Ammar. Di hadapan semua sahabatnya Nabi bersabda: Aduhai Ibnu Sumayyah, ia dibunuh oleh golongan pendurhaka!
Hikmah
Rabu, 26 Juni 2024 - 15:35 WIB
Dikisahkan, tatkala pasukan muslim yang dipimpin Amr bin Ash menaklukkan Umm Dunain di Mesir, pasukan Romawi yang berlindung di dalam benteng Babilon sangat terkejut.
Dunia Islam
Selasa, 01 Maret 2022 - 05:15 WIB
Abdul Malik bin Marwan adalah khalifah dari Dinasti Umayyah yang berkuasa pada tahun 685 sampai 705. Pada masanyalah Ibnu Zubair, sucu Abu Bakar As-Shiddiq, sahid dengan kepada dipenggal.
Hikmah
Jum'at, 22 Januari 2021 - 18:43 WIB
Memecat Muawiyah tidaklah mudah. Ia relatif lama menjadi penguasa di Syam. Ia bukan hanya membangkang, bahkan menentang kekhalifahan Ali secara terang-terangan.
Hikmah
Jum'at, 08 September 2023 - 20:59 WIB
Utsman bin Affan radhiyallahu anhu adalah sahabat Nabi yang juga khalifah ketiga dalam Khulafaur Rasyidin. beliau diangkat sebagai khalifah ketiga menggantikan Umar bin Khattab.
Hikmah
Kamis, 05 Oktober 2023 - 21:47 WIB
Sabar bagi sebagian orang, awalnya terasa pahit dan akhirnya manis. Berikut sepenggal kisah Sayyidina Ali bin Abi Thalib yang dapat kita petik hikmah dan pelajaran berharga.
Hikmah
Rabu, 07 Juni 2023 - 22:22 WIB
Ada satu kisah Umar bin Khattab yang sangat menyentuh ketika mendengar tangisan bayi. Berikut kisahnya diceritakan oleh Ustaz Ahmad Syahrin Thoriq.
Hikmah
Rabu, 10 Juli 2024 - 05:15 WIB
Khalifah Umar bin Khattab sangat mengagumi Amr bin Ash saat penaklukan Mesir. Dia menyebut, Amr berperang dengan kata-kata, orang lain berperang dengan pedang.
Hikmah
Selasa, 19 April 2022 - 15:36 WIB
Abdul Malik paling mirip dengan Abdullah bin Umar di antara seluruh keturunan Al-Khattab. Khususnya dalam hal ketakwaan, rasa takutnya bermaksiat dan taqarrub-nya kepada Allah dengan ketaatan.
Hikmah
Kamis, 07 Januari 2021 - 13:57 WIB
Banyak para sahabat Rasulullah yang heran menyaksikan tindakan-tindakan Khalifah Utsman r.a. Sebab mereka tahu, ia terkenal sebagai seorang sahabat terdekat Nabi Muhammad.
Hikmah
Rabu, 01 Juli 2020 - 09:00 WIB
Abdul Malik paling mirip dengan Abdullah bin Umar di antara seluruh keturunan Al-Khathab. Khususnya dalam hal ketakwaan, rasa takutnya bermaksiat dan taqarrubnya kepada Allah.
Hikmah
Jum'at, 15 Januari 2021 - 17:47 WIB
Umat Islam kembali berduka. Salah satu ulama kharismatik yang juga Pengasuh Majelis Talim Al-Afaf Tebet Jakarta, Sayyidil Walid Al-Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf berpulang ke rahmatullah Jumat sore ini (15/1/2021).
Hikmah
Kamis, 06 Juni 2024 - 10:02 WIB
Khalifah Umar bin Khattab meninggalkan Madinah menuju Yerusalem setelah tercapai persetujuan damai dengan pihak Aelia atau Illia, Yerusalem. Kepemimpinan di Madinah diserahkan kepada Ali bin Abi Thalib.
Hikmah
Selasa, 09 Januari 2024 - 11:38 WIB
Abu Bakar mengangkat Umar bin Khattab untuk bidang kehakiman di Madinah. Selama setahun penuh memegang jabatan itu ia pernah berselisih dalam menghadapi berbagai perkara.
Tausyiah
Kamis, 29 Juli 2021 - 22:14 WIB
Ali bin Abu Thalib menjelaskan zuhud tersimpul dalam dua kalimat dalam Al-Quran, supaya kamu tidak bersedih karena apa yang lepas dari tanganmu dan tidak bangga dengan apa yang diberikan kepadamu.