Topik Terkait: Amalan Buruk (halaman 17)
Muslimah
Jum'at, 08 Juli 2022 - 10:24 WIB
Melaksanakan shalat Idul Adha dianjurkan dihadiri semua kaum muslimin, baik tua, muda, dewasa, anak-anak, laki-laki dan wanita, termasuk wanita yang sedang haid sekalipun.
Tausyiah
Sabtu, 12 September 2020 - 08:30 WIB
Tahun ini 2020, tidak semua orang bisa pergi haji. Meski demikian ternyata ada beberapa hadis yang menyebutkan bahwa amalan-amalan ini pahalanya setara dengan haji.
Muslimah
Jum'at, 31 Juli 2020 - 06:10 WIB
Hari Tasyrik merupakan hari raya umat muslim yang jatuh tiga hari setelah perayaan Idul Adha, yakni pada tanggal 11, 12, dan 13 Dzulhijjah (kalender Islam).
Hikmah
Selasa, 16 Mei 2023 - 13:22 WIB
Menyembunyikan amal kebaikan adalah salah satu cara untuk menghindari riya dan mendekatkan pada keikhlasan . Meskipun tidak menutup kemungkinan bahwa saat amal kebaikan disembunyikan, ada orang lain yang mengetahuinya.
Tips
Sabtu, 17 April 2021 - 09:05 WIB
Pengajar Rumah Fiqih Ustaz Ahmad Zarkasih Lc dalam Buku Saku Ramadhan menjelaskan 8 sunnah-sunnah puasa Ramadhan. Apa saja? Berikut ulasannya.
Muslimah
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 15:24 WIB
Sunnah seorang istri kepada suami sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagian dalam rumah tangga
Tausyiah
Kamis, 02 Desember 2021 - 19:19 WIB
Rasulullah SAW selalu membaca surat Al-Sajdah dan Al-Insan saat shalat Subuh di hari Jumat, sehingga menjalankan hal yang sama adalah hukumnya sunnah.
Tausyiah
Sabtu, 24 September 2022 - 19:34 WIB
Bagi yang merasa rezekinya sempit, barang kali dapat mengamalkan doa yang diajarkan Rasulullah SAW berikut. Redaksinya pendek namun fadhilahnya sangat dahsyat.
Tausyiah
Kamis, 22 Juli 2021 - 22:01 WIB
Selain fadhillah Surah Al-Kahfi, Yasin dan baca sholawat, ternyata masih banyak keistimewaan lain Hari Jumat yang perlu diketahui kaum muslimin. Berikut keterangannya.
Muslimah
Selasa, 31 Mei 2022 - 10:00 WIB
Surat Al-Waqiah adalah salah satu surat yang dikenal sebagai surat penuh berkah. Keberkahannya mampu melenyapkan kemiskinan dan mendatangkan rezeki bagi siapa saja yang rutin membacanya setiap hari
Tausyiah
Selasa, 18 Juli 2023 - 23:10 WIB
Malam ini kita telah memasuki 1 Muharram 1445 Hijriah, bulan yang sangat dimuliakan Allah. Ada tiga amalan utama di bulan Muharram yang perlu diketahui dan diamalkan umat Islam.
Tausyiah
Jum'at, 09 September 2022 - 15:16 WIB
Pada Hari Kiamat, Allah akan menimbang semua amalan hamba-hamba-Nya pada hari yang dikenal dengan istilah Yaumul Mizan. Namun tidak dengan tiga amal ini.
Muslimah
Senin, 19 Juli 2021 - 17:32 WIB
Besok, umat Islam akan merayakan Hari Raya Idul Adha. Meski dalam kondisi pandemi, pelaksanaan sholat Ied tetap dianjurkan. Bahkan perempuan yang sedang haid pun, dianjurkan untuk menghadirinya.
Tausyiah
Jum'at, 16 Februari 2024 - 05:15 WIB
Di bulan Syaban ini, ada satu malam yang diyakini sangat istimewa yakni malam Nisfu Syaban atau 15 Syaban. Di tahun ini, malam Nisfu Syaban akan jatuh pada tanggal 24 Februari.
Tausyiah
Kamis, 14 November 2024 - 09:44 WIB
Berpikir positif atau husnudzan terhadap segala hal, penting dilakukan kaum muslim, terutama tentang Allah SWT. Ada beberapa amalan agar kita bisa selalu berbaik sangka pada Allah tersebut.
Tausyiah
Jum'at, 21 Juni 2024 - 17:33 WIB
Ada beberapa amalan sunnah untuk jemaah Haji saat pulang kembali ke Tanah Air. Amalan sunnah ini dianjurkan sebagai wujud syukur atas perjalanan ibadah haji yang telah dilakukan.
Tausyiah
Kamis, 07 Maret 2024 - 05:15 WIB
Banyak amalan utama yang dapat dikerjakan selama bulan Ramadan. Dari sekian banyak amal ibadah, sedikitnya ada 7 amalan yang patut menjadi prioritas dan dilaksanakan secara maksimal.
Muslimah
Selasa, 28 Juli 2020 - 22:06 WIB
Bukan tidak mungkin perempuan muslimah dapat dengan mudah masuk surga jika melakukan amal kebaikan dan menjauhi syirik. Hendaknya perempuan juga menjauhi sifat ciri wanita yang sulit masuk surga
Tips
Kamis, 28 Maret 2024 - 12:30 WIB
Ada amalan zikir yang diganjar pahala Lailatul Qadar bagi yang mengamalkannya meskipun bukan waktu Lailatul Qadar. Zikir apakah itu, dan bagaimana dalilnya?
Hikmah
Kamis, 03 Maret 2022 - 18:17 WIB
Dalam Hadis shahih, Syaban disebut dengan bulan diangkatnya catatan amal manusia kepada Allah. Berikut keutamaan Syaban dalam Hadis-hadis Shahih.