Topik Terkait: Amalan Sunnah Jumat (halaman 8)
Tausyiah
Selasa, 08 September 2020 - 19:26 WIB
Ada satu amalan yang dapat menggugurkan dosa-dosa dan Rasulullah SAW selalu mengamalkannya setiap kali bertemu para sahabat. Amalan ringan ini memiliki fadhillah luar biasa.
Muslimah
Minggu, 14 Mei 2023 - 07:15 WIB
Kedudukan perempuan dalam Islam sangatlah istimewa. Surga bagi kaum wanita sebenarnya tidaklah sulit jika dapat mengamalkan apa yang disabdakan Rasulullah SAW berikut.
Tausiyah
Kamis, 17 Mei 2018 - 16:29 WIB
Al-Habib Segaf bin Ali Alaydrus dalam kitabnya &ldquoIthaful Ikhwan&rdquo menyebutkan ada 40 sunnah-sunnah di bulan Ramadhan. Berikut lanjutan rangkumannya.
Tausiyah
Jum'at, 31 Januari 2020 - 07:00 WIB
Ustaz Yakub Amin mengulas 7 amalan harian Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam (SAW) saat kajian bakda Subuh di Masjid Permata Qalbu, Pos Pengumben, Jakarta Barat.
Tips
Jum'at, 30 Juli 2021 - 14:44 WIB
Hukum membaca Surat Yasin di malam Jumat oleh sebagain kalangan dianggap bathil. Padahal Hadisnya memiliki jalur yang banyak sesuai syarat Ash-Shahih. Berikut penjelasannya.
Tausyiah
Senin, 25 September 2023 - 22:18 WIB
Di beberapa daerah mungkin pernah menemukan masjid tidak menggelar sholat sunnah qabliyah Magrhrib. Bagaimana sebenarnya hukum sholat sunnah qabliyah Maghrib?
Tausyiah
Jum'at, 02 Oktober 2020 - 18:01 WIB
Hari ini 2 Oktober 2020 bertepatan dengan Ayyamul Biidh 14 Shafar 1442 Hijriyah. Berikut jadwal puasa sunnah di bulan Oktober dan lafaz niatnya.
Tausyiah
Rabu, 06 Oktober 2021 - 11:31 WIB
Sejumlah ulama menyarankan umat Islam melakukan sholat sunnah untuk menolak balak di hari Rebo Wekasan. Namun saran ini menjadi polemik karena tidak ada dasarnya.
Muslimah
Selasa, 16 November 2021 - 09:35 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengabarkan kepada kita bahwa perempuan bisa masuk surga lewat pintu mana saja, asalkan memenuhi empat kriteria yang disebut dalam hadis
Tausyiah
Sabtu, 09 Mei 2020 - 17:08 WIB
Rasulullah shallallahu alahi wa sallam memerintahkan umatnya agar menghidupkan bulan Ramadhan dengan amal saleh. Ada 17 amalan mudah dan ringan, namun memiliki pahala besar di sisi Allah.
Tips
Rabu, 31 Agustus 2022 - 23:19 WIB
September 2022 bertepatan dengan bulan Safar dan Rabiul Awal 1444 Hijriyah. Meski tidak termasuk bulan haram, umat Islam tetap dianjurkan menghidupkan puasa sunnah.
Hikmah
Senin, 10 Februari 2025 - 18:23 WIB
Jadwal puasa sunnah di bulan Februari 2025 ini perlu diketahui oleh setiap muslim. Selain puasa Senin-Kamis, ada puasa Ayyamul Bidh dan Nisfu Syaban yang dapat ditunaikan.
Tips
Jum'at, 30 Juni 2023 - 10:35 WIB
Salat sunnah sebelum salat Jumat yang disepakati ulama adalah salat tahiyatul masjid atau salat mutlak atau juga salat sebelum (qobliyah) Jumat. Dikerjakan dalam 2 rakaat dan waktunya selesai saat khatib naik mimbar.
Muslimah
Kamis, 17 Februari 2022 - 19:46 WIB
Bagi seorang istri, ada amalan-amalan sunnah yang justru akan menjadi dosa bila melakukannya, tanpa seijin dari suaminya. Amalan yang seharusnya mendapat pahala, malah menjadi haram bila suami tidak mengizinkan mengamalkannya.
Tips
Minggu, 05 Juni 2022 - 16:34 WIB
Dalam Islam, sekecil apapun amal perbuatan manusia, pasti akan mendapat balasan dari Allah Subhanahu wa taala. Bila ia berbuat kebaikan maka ia akan menerima pahala kebaikan itu, pun sebaliknya.
Muslimah
Jum'at, 04 Februari 2022 - 07:47 WIB
Amalan bulan Rajab paling banyak diisi dengan doa dan dzikir. Amalan ini boleh dilakukana semua umat muslim, tak terkecuali seorang muslimah yang sedang berhalangan atau wanita haid
Muslimah
Kamis, 03 Maret 2022 - 11:57 WIB
Banyak amalan di bulan Syaban yang sayang untuk dilewatkan, termasuk bagi kaum muslimah yang sedang mengalami siklus bulanan atau haid.
Tips
Selasa, 04 Januari 2022 - 13:52 WIB
Sejatinya istighfar adalah amalan yang bisa mengetuk pintu-pintu rezeki. Karenanya, barangsiapa yang merasa butuh kepada Allah, maka tidak akan sampai kepadanya kecuali dengan mengajukan istighfar sebagai pembukanya.
Tips
Rabu, 09 Februari 2022 - 15:40 WIB
Ada banyak amalan sunnah yang bisa menyempurnakan atau menambal amal ibadah kita yang cacat atau kurang sempurna. Karena tak bisa dipungkiri, berbagai amal ibadah yang kita lakukan tak terlepas dari kekurangan di sana-sini
Muslimah
Selasa, 14 Juli 2020 - 06:14 WIB
Dalam buku catatan amalan kebaikan akan senantiasa tercatat (seluruh aktivitas) harian kita mulai dari bangun tidur, hingga kembali akan tidur lagi.