Topik Terkait: Ammar Bin Yasir (halaman 16)
Hikmah
Selasa, 02 Juli 2024 - 05:15 WIB
Dikisahkan, pada saat pasukan muslim di bawah komando Amr bin Ash mengepung benteng Babilon, Komandan tertinggi militer Romawi, Muqauqis, ada di dalam benteng itu.
Dunia Islam
Selasa, 15 Maret 2022 - 05:15 WIB
Ibrahim bin Al-Walid ialah Khalifah Bani Umayyah yang memerintah dalam waktu singkat pada tahun 744 M. Ia turun tahta dan bersembunyi karena ketakutan terhadap lawan-lawan politiknya.
Hikmah
Kamis, 10 September 2020 - 13:40 WIB
Dia laksana thawus (burung merak) bagi para fuqaha pada masanya. Khalifah Sulaiman bin Abdul Malik dan Umar bin Abdul Aziz, juga Hisyam bin Abdul Malik meminta nasehat kepada si Burung Merak ini.
Dunia Islam
Rabu, 23 Februari 2022 - 14:56 WIB
Muawiyah bin Yazid atau Muawiyah II (664684) sedianya menggantikan ayahnya menduduki kursi khalifah. Hanya saja ia menolak kendati akhirnya dibaiat pada tanggal 14 Rabiul Awwal 64 Hijriah.
Hikmah
Minggu, 17 Juli 2022 - 18:28 WIB
Rasulullah SAW berkata kepada Abdullah bin Amr, Aku tahu bahwa engkau membaca Al-Quran seluruhnya dalam satu malam. Aku khawatir bila usiamu lanjut dan engkau bosan membacanya.
Hikmah
Rabu, 10 Mei 2023 - 18:08 WIB
Ketika Madinah mengalami musim paceklik Tahun 17 Hijriyah, Khalifah Umar ditemani seorang sahabatnya, Aslam berkeliling mengunjungi kampung terpencil di Madinah.
Hikmah
Minggu, 04 Juni 2023 - 07:05 WIB
Fatimah binti Abdul Malik, satu dari deretan muslimah yang namanya bersinar di pentas sejarah. Beliau seorang ibu negara yang memilih hidup zuhud meski tinggal di istana.
Hikmah
Senin, 28 November 2022 - 10:56 WIB
pertikaian yang terjadi dalam peristiwa yang terkenal dengan fitnah al kubra pada zaman khulafa rasyidin semata karena takwil bukan karena tanzil. Apa maksudnya?
Hikmah
Kamis, 20 Januari 2022 - 13:33 WIB
Utbah menceraikan Ruqayyah putri Rasulullah atas desakan Abu Lahab. Padahal pasangan ini belum sempat berbulan madu. Ruqayyah menikah masih belum berusia 10 tahun.
Hikmah
Selasa, 25 Agustus 2020 - 15:13 WIB
Hajjaj menghunus pedangnya di tengkuk manusia dan menyebarkan rasa takut di seluruh negeri kekuasaannya. Hingga para penduduk merasa ngeri dan takut akan kekejamannya.
Dunia Islam
Senin, 14 Maret 2022 - 05:15 WIB
Yazid bin Walid bin Abdul Malik atau Yazid III (701-744) adalah Khalifah Bani Umayyah yang naik tahta hanya selama 6 bulan. Kekuasaan itu diperolehnya lewat kudeta.
Hikmah
Kamis, 27 Agustus 2020 - 11:02 WIB
Khalid bin Walid berteriak, saudara-saudara kaum Muslimin! Perlihatkanlah kelebihan kamu, biar orang tahu keberanian dan kepahlawanan kita, biar orang tahu dari mana kita datang.
Hikmah
Selasa, 10 November 2020 - 13:08 WIB
Ketika Rasulullah hendak mulai berbicara, menurut Ali, beliau didahului oleh Abu Lahab. Abu Lahab berkata kepada hadirin dengan sinis: Kalian benar-benar sudah disihir oleh saudara kalian!
Hikmah
Selasa, 31 Mei 2022 - 18:41 WIB
Rumah Salamah bin Dinar benar-benar seperti mata air yang segar bagi para penuntut ilmu dan para pencari kebaikan. Tidak ada beda antara saudara-saudaranya dan murid-muridnya.
Dunia Islam
Selasa, 17 Mei 2022 - 17:15 WIB
Pada saat memerintah, Al-Manshur mendapat perlawanan yang cukup sengit dari kelompok Ahlul Bait yang dipimpin oleh sosok bernama Muhammad dan Ibrahim.
Hikmah
Senin, 14 Juni 2021 - 10:08 WIB
Fathimah berkata, Benar, tolong laporkan kepada Amirul Mukminin kesulitan yang saya alami akibat ulah Ibnu Dhahhak. Dia mengabaikan para ulama, terutama Salim bin Abdullah bin Umar bin Khathab.
Hikmah
Senin, 15 Februari 2021 - 05:00 WIB
Kepada putranya Hasan, Ali bin Abu Thalib berkata: Perhatikanlah orang yang memukulku. Berilah ia makan seperti makananku dan minuman seperti minumanku!
Dunia Islam
Selasa, 09 Agustus 2022 - 09:00 WIB
Kisah Sayyidana Husein cucu Rasulullah SAW bermimpi diserang sekelompok anjing disampaikan tatkala para sahabatnya bertanya alasan beliau sudah tahu bahwa beliau bakal syahid saat menuju Kufah.
Hikmah
Senin, 04 Juni 2018 - 16:27 WIB
Umar bin Khattab bin Nafiel bin Abdul Uzza atau lebih dikenal dengan Umar bin Khattab (581- November 644) adalah salah seorang sahabat Nabi Muhammad yang juga khalifah kedua Islam (634-644).
Hikmah
Kamis, 25 April 2024 - 13:44 WIB
Khalifah Umar bin Khattab teringat akan kata-kata Ahnaf bin Qais. Persia akan terus mengadakan perlawanan terhadap pasukan Muslimin selama Yazdigird masih berada di tengah-tengah mereka.