Topik Terkait: Annadhr Bin Alharits (halaman 4)
Hikmah
Minggu, 17 Oktober 2021 - 09:10 WIB
Ada seorang pemuda yang tinggal di sekitar rumah Malik, dia sangat bejat dan berakhlak rendah. Malik terus-menerus merasa sedih karena perilakunya yang buruk.
Hikmah
Selasa, 25 Agustus 2020 - 15:13 WIB
Hajjaj menghunus pedangnya di tengkuk manusia dan menyebarkan rasa takut di seluruh negeri kekuasaannya. Hingga para penduduk merasa ngeri dan takut akan kekejamannya.
Hikmah
Rabu, 10 Juni 2020 - 14:21 WIB
Sahabat Mushab bin Umair dikaruniai wajah rupawan dan paling ganteng di antara remaja di Makkah kala itu. Akhir hayatnya, beliau wafat sahid pada perang Uhud.
Hikmah
Minggu, 07 Juni 2020 - 09:22 WIB
Yunus yang hidup pada masa tabiin berkata, tidaklah seseorang itu dibuat gelisah oleh mata pencahariannya melainkan juga akan dibuat gelisah ke mana digunakan.
Hikmah
Rabu, 19 Juni 2024 - 05:15 WIB
Amr bin Ash sebagai gubernur di Mesir sudah berulang kali dikenai tuduhan, tetapi tak sampai dipecatnya. Tak seorang pun dari wakil atau pembantunya itu yang mempunyai ketangkasan dan kemampuan atau pengaruh seperti Khalid.
Hikmah
Kamis, 17 Oktober 2019 - 18:57 WIB
Ali bin Abi Thalib radhiallahu anhu (599-661) adalah Khalifah keempat (terakhir) dari Khulafa Ar-Rasyidun yang berkuasa sekitar 4-5 tahun.
Hikmah
Jum'at, 25 Agustus 2023 - 19:00 WIB
Said bin Musayyib termasuk golongan tabiin, dan merupakan salah seorang dari Tujuh Fuqaha Madinah. Di antara ketujuh tokoh Madinah tersebut, Said sering dianggap sebagai yang paling berpengaruh.
Hikmah
Minggu, 23 Januari 2022 - 20:37 WIB
Semua kejadian di alam ini termasuk takdir manusia telah ditetapkan dan tertulis di Lauhul Mahfuzh. Setiap hari Allah memeriksanya sebanyak 360 kali pemeriksaan.
Hikmah
Selasa, 07 September 2021 - 14:29 WIB
Saad bin Muadz ra syahid dalam perang khandaq. Sebelum ia syahid, Rasulullah SAW meminta dirinya untuk mengambil keputusan hukum kelompok Yahudi Bani Quraidha yang mengingkari perjanjian damai.
Hikmah
Kamis, 11 Maret 2021 - 18:40 WIB
Jika orang itu memberi izin kepada kalian untuk memeriksanya, janganlah kalian masuk dengan lagak seperti orang yang berkuasa. Jangan berlaku kasar, jangan menakut-nakuti.
Hikmah
Kamis, 05 Oktober 2023 - 21:47 WIB
Sabar bagi sebagian orang, awalnya terasa pahit dan akhirnya manis. Berikut sepenggal kisah Sayyidina Ali bin Abi Thalib yang dapat kita petik hikmah dan pelajaran berharga.
Hikmah
Selasa, 09 Januari 2024 - 11:38 WIB
Abu Bakar mengangkat Umar bin Khattab untuk bidang kehakiman di Madinah. Selama setahun penuh memegang jabatan itu ia pernah berselisih dalam menghadapi berbagai perkara.
Hikmah
Selasa, 29 September 2020 - 15:53 WIB
Bersama Musanna, Abu Ubaid mendapat kemenangan di Namariq, dan sesudah Abu Ubaid dan anak buahnya terbunuh dalam pertempuran di jembatan, Musanna mengambil alih memegang bendera.
Hikmah
Minggu, 10 Oktober 2021 - 20:14 WIB
Belajarlah bagaimana bersikap tulus dari Ali sang singa Allah, bebas dari segala keburukan: Dalam pertempuran, dia mengalahkan musuh kemudian menghunus pedangnya untuk melancarkan tebasan terakhir.
Hikmah
Minggu, 13 September 2020 - 09:05 WIB
Karomah adalah satu keistimewaan dan kelebihan yang diberikan Allah Taala kepada hamba saleh yang dikehendaki-Nya. Kali ini kita akan mengulas karomah Sayyidina Hamzah bin Abul Mutthalib radhiyallahuanhu.
Hikmah
Jum'at, 13 Oktober 2023 - 17:34 WIB
Umar bin Khattab merupakan salah satu tokoh penting dalam sejarah Islam. Ia adalah khalifah kedua dalam sejarah Islam, sekaligus pahlawan perjuangan masyarakat Islam.
Hikmah
Rabu, 18 Mei 2022 - 18:11 WIB
Umar berkata: Sungguh, Rasulullah pasti akan kembali seperti Musa juga. Orang yang menduga bahwa dia telah meninggal, tangan dan kakinya harus dipotong!
Hikmah
Kamis, 28 Mei 2020 - 05:30 WIB
Khalifah Umar bin Abdul Aziz (684-720 M) adalah sosok pemimpin yang saleh, bijaksana, dan dekat dengan rakyatnya. Ada kisah menarik tentang beliau dan putranya saat merayakan hari raya.
Hikmah
Minggu, 29 September 2024 - 05:15 WIB
Karena Utsman tidak termasuk di antara mereka, ada beberapa orang yang telah mengecamnya dalam kekhalifahannya. Tetapi ia menjawab: Bagaimana orang mengecam saya padahal Allah sudah memaafkan saya.
Dunia Islam
Kamis, 17 Februari 2022 - 18:40 WIB
Yazid bin Muawiyah adalah putra mahkota pertama dalam sejarah kaum Muslimin. Ia lahir di dalam istana Damaskus pada tahun 25 H. Dalam masanya, Husein dan keluarganya dibunuh.