Topik Terkait: Azab Dan Dosa (halaman 6)
Muslimah
Minggu, 12 Maret 2023 - 05:15 WIB
Saat ini, banyak perilaku muslimah yang tanpa sadar menjerat kaum Hawa ini banyak memainkan peran sebagai penggoda suami orang ( pelakor ).
Muslimah
Jum'at, 21 Agustus 2020 - 10:28 WIB
Berkeluh kesah, atau mengeluh, sudah menjadi fenomena biasa dalam kehidupan manusia saat ini. Sifat ini pun menimpa hampir semua tingkatan manusia, laki-laki, perempuan, remaja, dewasa bahan anak-anak.
Hikmah
Kamis, 15 Februari 2024 - 13:23 WIB
Ternyata dosa syirik kecil lebih dahsyat daripada dosa kemaksiatan yang tercakup dalam dosa-dosa besar (al-kabaair). Mengapa demikian?
Tausyiah
Senin, 15 April 2024 - 11:56 WIB
Di jagat maya, tukang ramal atau peramal berseliweran dengan jumlah follower yang cukup banyak. Bagaimana Islam memandang tentang kondisi tersebut?
Tausyiah
Kamis, 25 Februari 2021 - 22:30 WIB
Saat ini kita memasuki malam ke-14 Rajab 1442 Hijriyah. Berikut pesan Dai yang juga pakar sejarah Islam Ustaz Budi Ashari terkait keutamaan bulan Rajab.
Tausyiah
Rabu, 24 Juli 2024 - 09:52 WIB
Selain tergolong dosa besar, Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam melaknat kaum lelaki yang berpenampilan dan berperilaku menyerupai wanita dan sebaliknya. Bahkan Islam menghukuminya haram.
Tausyiah
Kamis, 09 Juni 2022 - 23:32 WIB
Dalam satu kajiannya, Syaikh Ali Jaber rahimahullah mengemukakan satu ayat paling dibenci Iblis. Ayat ini tidak disukai setan karena menjadi kabar gembira bagi pendosa.
Muslimah
Sabtu, 07 November 2020 - 17:36 WIB
Mungkin kita berpikir bahwa azab kubur itu hanya menimpa orang-orang yang melakukan dosa besar. Tapi siapa mengira, bila azab kubur itu, ternyata banyak terjadi karena hal yang sepele, atau mungkin diremehkan!
Tausyiah
Senin, 15 Mei 2023 - 05:15 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan Islam sangat memperhatikan penjagaan kehormatan manusia secara khusus dan haramnya tajassus atau mencari-cari kesalahan orang.
Muslimah
Jum'at, 17 Juli 2020 - 15:46 WIB
Jika seseorang, termasuk muslimah ingin mendapat anugerah Allah Taala sebagai hamba yang dicintai-Nya, maka dia harus terbebas dari sifat dan perilaku buruk dari dirinya
Tausyiah
Sabtu, 26 November 2022 - 00:22 WIB
Ceramah Gus Baha tentang gempa bumi bukanlah azab, seakan menjadi jawaban bahwa ketika terjadi gempa di sebuah wilayah atau daerah, tidak boleh langsung dikatakan Allah Taala telah menurunkan azab. Kenapa?
Muslimah
Kamis, 10 Desember 2020 - 07:13 WIB
Hampir setiap hari manusia melakukan perbuatan salah, baik yang disadari atau pun tidak disadari. Oleh karena itulah Allah Taala memberikan jalan kepada manusia untuk senantiasa membersihkan diri dari noda-noda dosa, yakni taubat.
Muslimah
Senin, 01 Februari 2021 - 15:30 WIB
Setiap manusia pasti memiliki dosa dan kesalahan. Bahkan mungkin terlalu banyak dosa yang pernah kita lakukan. Dan mungkin ketika bertaubat, kita sering mempertanyakan apakah dosa kita akan diampuni?
Tausyiah
Selasa, 16 Februari 2021 - 23:54 WIB
Ada yang bertanya, jika seorang istri tidak sholat 5 waktu, apakah suami ikut menanggung dosa? Berikut jawaban Ustaz Farid Numan Hasan.
Tips
Selasa, 08 Februari 2022 - 21:13 WIB
Beberapa dosa yang tidak diampuni oleh Allah termasuk kategori dosa sangat besar. Berikut 4 dosa besar yang tidak diampuni Allah Azza wa Jalla.
Muslimah
Kamis, 06 Januari 2022 - 12:56 WIB
Bagi seorang istri sah, kehadiran pelakor jelas-jelas sangat menyakitkan dan merusak keharmonisan rumah tangganya. Bagaimana sebenarnya pandangan syariat tentang kehadiran pelakor ini?
Hikmah
Jum'at, 31 Desember 2021 - 17:33 WIB
Allah SWT menimpakan azab kepada penduduk Sodom. Azab ini menewaskan jutaan orang. Penduduk Sodom saja terdiri dari 4 juta jiwa. Dan Allah menyelamatkan Nabi Luth dan putrinya.
Tausyiah
Senin, 16 Mei 2022 - 20:57 WIB
Apakah istighfar bermanfaat bagi orang yang melakukannya, jika ia tetap menjalankan dosa, yang besar maupun kecil? Ada yang berpendapat, tindakan itu sebagai pelecehan terhadap Tuhan.
Muslimah
Kamis, 16 Desember 2021 - 08:37 WIB
Bunglon adalah hewan yang setiap waktu atau setiap hari bisa berubah-ubah warnanya. Sifat hewan ini, ternyata banyak dimiliki sebagian kaum wanita.
Muslimah
Senin, 07 Desember 2020 - 20:01 WIB
Bila seorang istri yang berbuat maksiat di rumahnya, ia laksana setan yang berada di sarangnya. Hal tersebut hanya akan mengeruhkan umur, menyesakkan dada, dan membuat aib dalam kehidupan