Topik Terkait: Bahaya Khalwat (halaman 8)
Hikmah
Senin, 05 Juni 2023 - 15:29 WIB
Hati-hati dengan ghibah. Selain dibenci Allah dan Rasul-Nya, ghibah termasuk perbuatan yang dapat menghapus pahala amal saleh. Berikut kisah seorang pernah berprasangka buruk.
Muslimah
Jum'at, 10 Maret 2023 - 08:30 WIB
Maksiat dan suka melanggar perintah Allah Subhanahu wa Taala sangat membahayakan orang Islam di dunia dan akhirat. Kerasnya azab dari Allah akibat maksiat hanya Allah yang mengetahui-Nya.
Tips
Rabu, 05 Januari 2022 - 23:05 WIB
Sifat sombong merupakan warisan Iblis yang wajib kita jauhi. Abah Guru Sekumpul (KH Muhammad Zaini Abdul Ghani Al-Banjari) memberi tips agar terhindar dari sifat sombong.
Muslimah
Jum'at, 23 Juni 2023 - 16:48 WIB
Selain mendapatkan pahala, puasa Daud juga bermanfaat bagi kesehatan, spriritualitas dan juga sosial. Manfaat-manfaat puasa Daud ini, justru sangat optimal bila diamalkan kaum muslimah.
Tausyiah
Kamis, 12 Agustus 2021 - 21:17 WIB
Dai yang dikenal sebagai pakar sejarah Islam Ustaz Budi Ashari dalam satu tausiyahnya mengatakan bahwa lisan adalah cerminan iman.
Muslimah
Rabu, 01 September 2021 - 14:29 WIB
Salah satu sifat iblis yang dibanggakan dan banyak hinggap pada manusia adalah sifat sombong. Karena itu, umat Islam harus menjauhi sifat ini, dan harus bersikap tawadhu.
Tausyiah
Minggu, 11 September 2022 - 23:39 WIB
Di antara penyakit akhir zaman yang sering tidak disadari manusia adalah ingin terpandang, haus pujian dan gila popularitas. Beruntunglah mereka yang menjauhkan diri dari perkara ini.
Tausyiah
Kamis, 08 Agustus 2024 - 10:10 WIB
Tentang riba ini banyak Umat Islam yang tidak peduli, padahal dampak buruk riba ini sungguh mengerikan. Apa dan bagaimana keburukan muamalah sistem tersebut?
Tips
Rabu, 24 November 2021 - 16:02 WIB
Ada satu bahaya lisan yang harus dijauhi, yakni melaknat. Laknat adalah (berdoa) menjauhkan orang lain dari rahmat Allah Taala, sifat suka melaknat merupakan akhlak tercela yang dapat mengurangi kesempurnaan iman.
Muslimah
Senin, 25 Januari 2021 - 18:27 WIB
Pujian seseorang kepada orang lain biasanya disampaikan dengan kata-kata manis. Ada yang betul-betul ikhlas memberikannya karena seseorang itu layak dipuji, namun ada pula dicampuri dengan pamrih tertentu.
Tausyiah
Selasa, 23 Maret 2021 - 16:55 WIB
Ada satu penyakit hati yang merusak amal sehingga tidak lagi bernilai di sisi Allah. Ia datang diam-diam tanpa kita sadari. Penyakit ini bernama Ujub.
Tausyiah
Rabu, 24 Agustus 2022 - 15:54 WIB
Sesungguhnya diam dari perkataan yang buruk merupakan keselamatan, dan keselamatan itu tidak ada bandingannya. Bahkan, Rasulullah shallalalahu alaihi wa sallam memberikan jaminan bagi orang yang menjaga lidahnya dengan baik.
Tausyiah
Senin, 25 Juli 2022 - 23:40 WIB
Ghibah adalah perbuatan yang sangat buruk dan dibenci Allah Taala. Ghibah artinya menggunjing atau menjelekkan orang lain. Banyak alasan mengapa kita harus menjauhinya.
Hikmah
Rabu, 01 Desember 2021 - 21:22 WIB
Tertawa terbahak-bahak dapat mendatangkan mudarat dan penyesalan di Hari Kiamat. Ada 8 keburukan dan bahaya yang disebabkan tertawa terbahak-bahak.
Tausiyah
Rabu, 01 April 2020 - 05:15 WIB
Dai lulusan Hadramaut Yaman, Syeikh Fikri Thoriq mengingatkan agar umat Islam tidak saling menyalahkan dan tidak berputus asa dari rahmat Allah Taala.
Tausiyah
Rabu, 01 April 2020 - 14:46 WIB
Produk-produk ijtihad Fiqih dan fatwa yang memberi banyak kelonggaran dan keringanan beribadah banyak kita dapatkan di masa Pandemi Covid 19 ini.
Tausiyah
Rabu, 01 April 2020 - 16:30 WIB
Doa merupakan benteng dan perlindungan kepada Allah Taala supaya terhindar dari keburukan termasuk penyakit yang membahayakan. Berikut doa perlindungan diri saat menjenguk orang sakit.
Tausiyah
Kamis, 02 April 2020 - 08:56 WIB
Muhammadiyah menganjurkan umat Islam banyak beristighfar, bertaubat,  dan berdoa kepada Allah dalam menghadapi wabah virus corona. Selain itu, meningkatkan membaca al-Quran, berzikir, bersalawat atas Nabi, dan membaca qunut nazilah secara individu.
Hikmah
Rabu, 01 April 2020 - 20:13 WIB
Al-QURAN diturunkan ke dunia oleh Allah Taala sebagai petunjuk jalan yang benar. Berbagai keistimewaan dijanjikan Allah bagi siapapun yang membaca dan mengamalkan isi Al-Quran.
Hikmah
Kamis, 02 April 2020 - 06:05 WIB
Gus Mus seakan tengah bicara tentang kondisi kini, saat orang-orang sibuk berjemur pada matahari pagi dan lebih rajin membersihkan diri untuk melawan virus corona.