Topik Terkait: Bekal Akhirat (halaman 6)
Tausyiah
Kamis, 20 Oktober 2022 - 18:07 WIB
Bahaya mengonsumsi makanan haram dan dampak dari pekerjaan yang tidak halal sangat mempengaruhi doa, kesehatan, dan amalan kebaikan. Di akhirat kelak tidak akan bisa masuk surga.
Tausyiah
Jum'at, 05 Juni 2020 - 08:30 WIB
Di dalam Al-Quran terdapat banyak surat dan ayat-ayat yang mengingatkan tentang dahsyatnya Hari Kiamat. Berikut nama-nama lain dari Hari Kiamat atau hari akhir.
Tausyiah
Rabu, 01 Juni 2022 - 05:15 WIB
Imam Ghazali mengatakan penikmatan akan Allah adalah kebahagiaan. Kebahagiaan kita di masa datang akan sama persis kadarnya dengan kecintaan kita kepada Allah sekarang.
Tips
Rabu, 08 Desember 2021 - 19:04 WIB
Dalam Islam, seluruh amal manusia di akhirat akan ditimbang dalam timbangan amal (mizan). Jika timbangan amal baiknya lebih berat, maka pertanda ia akan selamat . Sebaliknya, jika timbangan amal buruknya yang lebih berat, maka pertanda ia akan celaka.
Muslimah
Rabu, 19 Agustus 2020 - 06:20 WIB
Setiap muslim dan muslimah wajib menyiapkan bekal-bekal untuk kehidupan yang abadi di akhirat kelak. Di antara bekal itu, adalah menyiapkan amalan yang memberatkan timbangan amalnya.
Tausyiah
Kamis, 12 September 2024 - 10:40 WIB
Ada bahaya dan dampak yang mengerikan baik di dunia maupun di akhirat dari segala sesuatu yang diharamkan agama, termasuk dr harta atau makanan haram.
Tausyiah
Sabtu, 04 Februari 2023 - 12:58 WIB
Boleh jadi ada orang yang menduga bahwa mungkin saja untuk menikmati kebahagiaan di akhirat tanpa mencintai Allah. Ini sudah terlalu jauh tersesat, ujar Imam al-Ghazali.
Tausyiah
Kamis, 09 Maret 2023 - 21:41 WIB
Bulan Ramadan 1444 Hijriyah tinggal hitungan hari. Selain memperbanyak doa dan istighfar, berikut 3 bekal terbaik menyambut bulan Ramadan yang penuh berkah.
Hikmah
Jum'at, 19 Agustus 2022 - 13:46 WIB
Kisah Rasulullah SAW ditawari anak kunci isi dunia dan hidup kekal atau menghadap Tuhan dan surga, terjadi beberapa hari sebelum Rasulullah wafat.
Tausyiah
Senin, 28 Agustus 2023 - 07:05 WIB
Dalam Surat Adh-Dhuha ayat 4 Allah menyampaikan kabar kepada baginda Nabi Muhammad SAW bahwa hari kemudian itu lebih baik dari permulaan. Berikut penjelasannya.
Hikmah
Kamis, 26 Mei 2022 - 05:15 WIB
Banyak hal yang perlu kita ketahui setelah Hari Kiamat terjadi. Salah satunya keadaan umat muslim dan kenikmatan yang dialami empat Sahabat Nabi (Khulafaur Rasyidin).
Tausyiah
Senin, 13 Desember 2021 - 21:35 WIB
Setiap orang tentu mendambakan keselamatan di dunia maupun di Akhirat. Ada 11 golongan yang insya Allah tidak dihisab pada Hari Kiamat, siapakah mereka.
Tausyiah
Senin, 31 Oktober 2022 - 07:30 WIB
Maksiat dan suka melanggar perintah Allah Subhanahu wa Taala sangat membahayakan orang Islam di dunia dan akhirat. Kerasnya azab dari Allah akibat maksiat hanya Allah yang mengetahui-Nya.
Tausyiah
Jum'at, 05 Juni 2020 - 11:24 WIB
Ada dua hal pokok berkaitan dengan keimanan. Pertama, uraian serta pembuktian tentang keesaan Allah dan kedua uraian dan pembuktian tentang hari akhir.
Tips
Senin, 10 Juni 2024 - 15:58 WIB
Doa saat wukuf di Arafah dianjurkan dibaca oleh jemaah haji maupun yang tidak melaksanakan Haji. Berdoa di Hari Arafah merupakan doa yang sangat mustajab dan sebaik-baik doa.
Tausyiah
Jum'at, 09 September 2022 - 16:56 WIB
Bagi seorang muslim, ketika diberi ujian sakit sebenarnya merupakan kenikmatan yang memiliki keutamaan. Kenapa demikian? Karena ternyata banyak keutamaan dari sakit yang tengah diderita itu sebagai karunia Allah Subhanahu wa taala.
Hikmah
Sabtu, 02 Desember 2023 - 06:14 WIB
Peristiswa-peristiwa penting yang terjadi di Padang Mahsyar, penting diketahui umat Islam. Karena sebagai Padang Mahsyar (????) adalah salah satu perkara ghaib yang wajib diimani setiap muslim.
Tips
Senin, 29 April 2024 - 15:48 WIB
Berikut ini adalah tafsir Surat Yasin ayat 65: Pada hari ini Kami tutup mulut mereka tangan mereka akan berkata kepada Kami dan kaki mereka akan memberi kesaksian terhadap apa yang dahulu mereka kerjakan.
Tausyiah
Kamis, 03 Oktober 2024 - 11:55 WIB
Mengingat kematian bukan sekadar ingat dan tidak lupa, namun lebih dari itu mengingat kematian berarti mempersiapkan bekal sebelum ajal datang.
Hikmah
Kamis, 20 Februari 2020 - 05:15 WIB
Dalam Hadis Sahih Muslim (Kitab Iman) diceritakan dialog Rasulullah SAW dengan sekelompok orang yang bertanya tentang Rabb (Tuhan) pada hari Kiamat. Berikut jawaban Nabi yang menggetarkan hati.