Topik Terkait: Doa Dan Zikir Bebas Dari Utang (halaman 6)
Tips
Senin, 28 Juni 2021 - 16:04 WIB
Hujan adalah air yang diturunkan dari langit dan penuh keberkahan. Maka dari itu, ketika hujan turun sebagi muslim kita dianjurkan untuk membaca doa. Salah satunya membaca doa ini:
Tausyiah
Kamis, 07 September 2023 - 09:33 WIB
Ada juga bacaan yang sangat perlu dibiasakan untuk dibaca oleh setiap muslim, yakni bacaan zikir pagi dan sore. Di kalangan para santri, zikir pagi dan sore sering disebut dengan istilah zikir shobah dan masa.
Tips
Kamis, 25 April 2024 - 12:35 WIB
Zikir atau selalu mengingat Allah SWT merupakan salah satu bentuk ibadah dalam ajaran agama Islam yang sangat penting untuk dilakukan
Tips
Rabu, 21 Desember 2022 - 07:11 WIB
Ada beberapa cara agar kita tidak terkena penyakit Ain ini, salah satunya dengan mengamalkan doa dan zikir yang bisa dibaca secara rutin.
Tips
Sabtu, 10 Juni 2023 - 11:56 WIB
Sayid Muhammad bin Muhammad Al-Zabidi dalam kitab Ithaf Al-Sadah Al-Muttaqin bi Syarh Ihya Ulumuddin menyebutkan doa setelah membaca ayat sajdah dalam surah Al-Hajj ayat 18.
Tips
Selasa, 06 Juni 2023 - 19:52 WIB
Ketika kita merasa bimbang dan harus memilih dalam suatu perkara, dianjurkan untuk melaksanakan salat Istikharah. Setelah selesai salat istikharah, maka dianjurkan untuk mengamalkan doa setelah salat Istikharah.
Tausyiah
Kamis, 13 Juni 2024 - 09:03 WIB
Umat Islam dianjurkan mengagungkan bulan Dzulhijjah dengan memperbanyak amalan zikir , puasa, berkurban , dan salat Iduladha. Dan bacaan zikir yang dianjurnya adalah membaca tahlil, tahmid dan takbir.
Tips
Senin, 07 Maret 2022 - 14:54 WIB
Doa berlindung dari utang dan memohon pertolongan Allah agar segera dapat melunasi utang tersebut, diajarkan Rasulullah kepada sahabatnya.
Tausyiah
Jum'at, 24 September 2021 - 07:56 WIB
Dalam satu kajian yang disiarkan langsung akhyar.tv, Ustaz Adi Hidayat (UAH) menyampaikan satu doa yang faedahnya dapat membebaskan seseorang dari lilitan utang.
Tausyiah
Rabu, 27 September 2023 - 17:28 WIB
Doa dan dzikir malam Maulid Nabi termasuk di antara amalan yang sangat berkah karena di dalamnya terdapat pujian kepada Allah dan sholawat kepada Rasulullah SAW.
Tips
Selasa, 19 September 2023 - 20:17 WIB
Doa sakit gigi ini diajarkan oleh Rasulullah shallallahu alaihi wasallam, dan bagaimana cara mengamalkannya penting untuk diketahui.
Tips
Sabtu, 26 Februari 2022 - 12:02 WIB
Pada siang dan malam Isra Miraj, umat muslim dianjurkan untuk menghidupkan malam tersebut dengan memperbanyak ibadah, dzikir dan doa kepada Allah, serta bershalawat kepada Nabi Muhammad Shallalahu alaihi wa sallam
Tips
Jum'at, 02 Juni 2023 - 16:08 WIB
Doa ketika masuk ke pasar ini penting diketahui kaum muslim, terutama yang sering melaksanakan aktivitas di pusat perbelanjaan tersebut.
Tips
Senin, 12 Juni 2023 - 18:10 WIB
Doa dan zikir setelah salat hajat ini bisa diamalkan dengan mudah oleh setiap muslim. Salat hajat sendiri merupakan salat sunahyang dikerjakan untuk meminta kepada Allah SWT supaya yang menjadi hajat kita cepat dikabulkan oleh Allah
Hikmah
Senin, 18 November 2024 - 09:49 WIB
Allahumma Bihaqqil Fatihah doa apa? Pertanyaan tersebut kerap ditanyakan oleh setiap muslim yang belum mengerti arti atau tujuan dari pembacaan doa tersebut.
Tips
Selasa, 09 Januari 2024 - 12:03 WIB
Bacaan Ratib Al Aydrus Lengkap adalah susunan doa yang dikarang oleh wali qutub Habib Abdullah bin Abu Bakar As-Sakran Al-Akbar, yang lahir di Tarim (Yaman) pada 10 Dzulhijjah 811 H, dan wafat di tahun 865 H (1445 M).
Tips
Kamis, 21 September 2023 - 20:34 WIB
Salah satu zikir yang dianjurkan setelah salat hajat adalah berselawat, lalu membaca tasbih, tahmid, dan tahlil. Membaca selawat Nabi, sangatlah dianjurkan bagi setiap muslim demi kelancaran rezeki dan terkabulnya hajat.
Tips
Senin, 19 Juni 2023 - 15:41 WIB
Doa singkat ini diajarkan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam. Singkat kalimatnya, namun memiliki keutamaan luar biasa.Seseorang yang mengamalkannya maka ia akan dilindungi Allah dari kejahatan, kecelakaan dan bahaya.
Hikmah
Rabu, 07 Juni 2023 - 13:01 WIB
Sudah sepantasnyalah kita memohon kepada Allah agar dijauhkan dari rasa dengki dengan cara berdoa yang diambil dari ayat Al-Quran berupa surat al-Hasyr ayat 10.
Tips
Minggu, 10 Desember 2023 - 13:53 WIB
Doa-doa saat mendengar petir atau melihat petir yang diajarkan Rasulullah shollallohu alaihi wasallam penting untuk diketahui umat muslim. Apalagi musim penghujan saat ini kita dianjurkan untuk mengamalkannya.