Topik Terkait: Efek Pandemi
Muslimah
Selasa, 20 April 2021 - 08:47 WIB
Bulan suci Ramadhan, mengisi waktu luang di rumah dengan tadarus Al-Quran sangat dianjurkan. Selain mendapat pahala, ternyata membaca Al-Quran di rumah juga memiliki efek luar biasa pada tempat tinggal kita. Seperti apa dampaknya?
Hikmah
Sabtu, 10 Oktober 2020 - 16:24 WIB
Sejumlah bantuan kembali disalurkan kepada ratusan guru ngaji di berbagai wilayah di Indonesia. Bantuan ini berasal dari pengumpulan zakat yang dilakukan tim Zakat Care Askar Kauny.
Tausiyah
Minggu, 05 April 2020 - 14:29 WIB
Seiring menjalarnya wabah yang kian menunjukkan belum ada tanda-tanda penurunan, kini semilir cinta mulai tumbuh bersemi dalam sanubari anak manusia.
Hikmah
Minggu, 05 April 2020 - 22:20 WIB
Apa yang dilakukan Komunitas Muslim Bikers Indonesia (MBI) patut diapresiasi. Di tengah pandemi Covid-19, mereka membantu para pekerja harian di wilayah Jabodetabek.
Tausyiah
Selasa, 25 Januari 2022 - 07:33 WIB
Anak hasil zina tidak mempunyai hubungan nasab, wali, nikah, waris, dan nafkah dengan lelaki yang mengakibatkan kelahirannya. Anak hasil zina hanya memiliki hubungan dengan ibu.
Hikmah
Sabtu, 06 Juni 2020 - 02:03 WIB
Idul Adha merupakan even akbar yang dirayakan umat muslim sedunia selain Idul Fitri. Dalam merayakan momen istimewa ini, umat Islam bisa berbagi kebahagiaan kepada saudara seiman.
Tausyiah
Selasa, 23 Februari 2021 - 15:03 WIB
Hampir setahun masa pandemi telah memunculkan peradaban baru dan mengubah pola hidup masyarakat. Begini cara Ustaz Muhammad Asroi menghidupkan iman dan imun.
Dunia Islam
Selasa, 29 Maret 2022 - 14:26 WIB
Wakil Presiden (Wapres) Maruf Amin mendorong muzakki atau orang yang wajib zakat, agar segera mengeluarkan zakat setahun sekali ketika Ramadhan tiba.
Tausyiah
Jum'at, 22 Mei 2020 - 11:57 WIB
Lebaran Idul Fitri kali ini sangat lain. Orang lebih merindukan kapan pandemi berakhir ketimbang kapan berjumpa Idul Fitri.
Dunia Islam
Jum'at, 24 Mei 2024 - 08:13 WIB
Keberangkataan jemaah haji Indonesia yang tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 41 Embarkasi Donohudan (SOC-41) tertunda karena kerusakan mesin pesawat Garuda Indonesia.
Tausyiah
Selasa, 28 April 2020 - 09:46 WIB
Wabah Covid-19 ini telah banyak mengubah kebiasaan yang umumnya dilakukan masyarakat. Kegiatan ibadah seperti tarawih berjamaah harus dilakukan di rumah.
Tausyiah
Kamis, 30 Juli 2020 - 13:34 WIB
Zakat fitrah yang mengiringi Idul Fitri dan kurban yang mengiringi Idul Adha adalah bukti bahwa Islam menggariskan agar hari raya melahirkan kegembiraan bersama.
Dunia Islam
Senin, 06 Mei 2024 - 19:06 WIB
Penerapan definisi anti-Semitisme yang dikeluarkan oleh International Holocaust Remembrance Alliance (IHRA) oleh Uni Eropa telah menyebabkan pembatasan luas terhadap hak berkumpul dan kebebasan berekspresi.
Dunia Islam
Senin, 05 April 2021 - 19:17 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) menerbitkan Surat Edaran tentang Panduan Ibadah Ramadhan dan Idul Fitri 1442/2021 M.
Syiar
Selasa, 10 November 2020 - 12:09 WIB
Sudah 8 bulan kita mengalami musibah global pandemi virus SARS-CoV-2. Penyakit ini efeknya sangat besar karena hingga hari ini sudah lebih dari 50.000.000 orang yang terinfeksi di seluruh dunia dan lebih dari 1.200.000 orang meninggal.
Muslimah
Senin, 16 Mei 2022 - 09:04 WIB
Rumah yang sering dibacakan ayat-ayat Al-Quran akan memiliki dampak yang luar biasa. Hal itu diisyaratkan oleh seorang sahabat Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam yakni Abu Hurairah Radhiyallahu Anhu.
Dunia Islam
Rabu, 28 Juni 2023 - 13:57 WIB
Kini kondisi sudah normal. Tetapi dengan berakhirnya pandemi COVID-19, kita tidak boleh lengah, ujar salah seorang Direktur WHO, Dr Abdirahman Mahamuda mengingatkan.
Tausyiah
Rabu, 20 Mei 2020 - 08:10 WIB
Allah menetapkan takwa sebagai predikat kemenangan bagi orang-orang yang berpuasa Ramadhan hingga tiba pada puncak kemenangan Hari Raya Idul Fitri sebagaimana firman-Nya dalam Surah Al Baqarah: 183.
Dunia Islam
Senin, 04 April 2022 - 18:57 WIB
Ustaz Milenial Najmi Al Malik menyebut puasa di masa pandemi Covid-19 merupakan anugerah dari Allah SWT. Di mana umat Islam tidak lagi memikirkan diri sendiri dan keluarga melainkan berbagi dengan yang lain dan berharap agar pandemi segera berakhir.
Tausyiah
Minggu, 27 September 2020 - 14:12 WIB
Islam memberikan tuntunan untuk meraih keselamatan dan mencegah kemudharatan. Berikut pesan Dai yang juga Founder Daarut Tauhiid KH Abdullah Gymnastiar (Aa Gym) dalam satu tausiyahnya.