Topik Terkait: Fitnah Dunia (halaman 31)

  • Mengapa Manusia Diberi...
    Hikmah
    Kamis, 20 Juli 2023 - 13:29 WIB
    Setiap manusia akan diberi ujian masing-masing dalam menjalani kehidupan dunia sesuai ketetapan Allah Subhanahu wa taala. Ujian manusia ini diberikan lantaran kasih sayang Allah amat besar untuk mengetahui siapa yang imannya benar dan tidak.
  • Tadabbur Surat An-Nur...
    Hikmah
    Rabu, 15 November 2023 - 17:40 WIB
    Pada lanjutan Tadabbur Surat An-Nur ini, Allah menerangkan bahwa perempuan-perempuan yang tidak baik biasanya menjadi istri laki-laki yang tidak baik pula.
  • Karena Istimewa, Allah...
    Muslimah
    Jum'at, 04 September 2020 - 15:38 WIB
    Meskipun kedudukan laki-laki dan perempuan kini dipandang sama, namun perempuan menurut Islam memiliki kemuliaan dan keistimewaan tersendiri. Yang tentangnya diatur tersendiri dalam Al-Quran dan Hadis Nabi SAW.
  • Sujud Syukur Dunia Islam...
    Hikmah
    Senin, 20 Juli 2020 - 05:00 WIB
    Sultan Muhammad Al-Fatih mengirim beberapa surat pemberitahuan tentang penaklukkan itu kepada penguasa Mesir, penguasa Iran, penguasa Makkah, dan penguasa Qurman.
  • Hindari 3 Perkara Ini...
    Tausyiah
    Kamis, 17 November 2022 - 21:42 WIB
    Bagi kaum muslimin yang ingin meraih kemuliaan di sisi Allah hendaknya menjauhi tiga perkara ini, sebagaimana sahabat Jafar bin Abi Thalib diberi dua sayap oleh Allah.
  • Kisah Prof Ali S Asani:...
    Dunia Islam
    Senin, 14 November 2022 - 05:15 WIB
    Ini jawaban Prof Ali S Asani ketika ditanya bagaimana mungkin seorang intelektual seperti Anda, yang tentu amat rasional dan cerdas, memeluk sebuah agama yang menganjurkan jihad, perang suci, dan terorisme?
  • Kisah Kegagalan Khalifah...
    Dunia Islam
    Rabu, 25 Mei 2022 - 17:34 WIB
    Khalifah Al-Hadi berniat menyingkirkan bahkan membunuh Harun Al-Rasyid namun gagal. Ia justru tewas dibunuh budaknya sendiri atas perintah ibunya. Akhirnya, Harun menggantikannya sebagai khalifah.
  • Tanda Kiamat Segera...
    Muslimah
    Jum'at, 16 Desember 2022 - 08:43 WIB
    Datangnya kiamat adalah suatu rahasia besar, tapi Allah Subhanahu wa taala memberikan sejumlah isyarat atau tanda kepada manusia bahwa saatnya telah dekat
  • Tanda-tanda Kiamat yang...
    Hikmah
    Kamis, 14 September 2023 - 05:10 WIB
    Banyak kabar Nubuwah tentang tanda-tanda Kiamat disampaikan dalam bahasa kiasan yang harus ditakwilkan dengan benar. Berikut tandanya diulas Syaikh Imran Nazar Hosein.
  • Ibadah Haji, Ziarah...
    Dunia Islam
    Sabtu, 18 Desember 2021 - 06:44 WIB
    Ibadah haji sebagai tradisi ziarah terbesar di dunia, mengandung makna spiritualitas yang kaya dan mendalam. Lewat ibadah haji, seseorang dapat semakin memahami hakikat ibadah.
  • 9 Ilmuwan Muslim Berpengaruh...
    Hikmah
    Kamis, 30 Januari 2020 - 05:15 WIB
    Pada masa kejayaan Islam (750-1258) para ilmuwan muslim menghasilkan banyak karya dalam bidang sains, kedokteran, astronomi, pemerintahan, dan sebagainya. Berikut 9 ilmuwan muslim berpengaruh di dunia.
  • Sebelum Islam Ahlus...
    Dunia Islam
    Rabu, 10 Agustus 2022 - 13:06 WIB
    Sebelum Islam Ahlus-Sunnah wal Jamaah atau Suni masuk ke Indonesia, aliran Syiah sudah terlebih dahulu masuk ke Asia Tenggara, termasuk Nusantara.
  • Abdurrahman ad-Dakhil:...
    Dunia Islam
    Rabu, 23 Maret 2022 - 05:15 WIB
    Dia adalah Abdurrahman ad-Dakhil. Dia menjadi peletak dasar berdirinya Bani Umayyah di Spanyol setelah mengembara selama lima tahun karena diburu tentara Dinasti Abbasiyah.
  • Kisah Kedermawanan Khalifah...
    Dunia Islam
    Senin, 30 Mei 2022 - 05:15 WIB
    Harun Al-Rasyid adalah khalifah Dinasi Abbasiyah yang dikenal amat dermawan. Sungguh tak pernah ada seorang khalifah yang setara dengannya dalam hal kedermawanan.
  • Suksesi Kepemimpinan:...
    Dunia Islam
    Selasa, 25 Oktober 2022 - 16:55 WIB
    Mengapa Kaum Anshar selalu mengalah dengan Muhajirin dalam hal suksesi kepemimpinan pasca-Nabi Muhammad SAW menjadi pertanyaan menarik. Soalnya, sejak Abu Bakar Ash-Shiddiq, kepemimpinan dipegang terus kaum Muhajirin.
  • Kisah Sejarah Masjid...
    Dunia Islam
    Sabtu, 14 Oktober 2023 - 19:54 WIB
    Di tengah konflik Palestina dan Israel, keberadaan Masjid Al Aqsa menjadi pusat perhatian dunia. Karena masjid ini menyimpan sejarah panjang tentang Islam dan nabi-nabi utusan Allah lainnya.
  • Doa yang Menghimpun...
    Tausyiah
    Sabtu, 25 Juli 2020 - 15:24 WIB
    Kebanyakan manusia mengandalkan urusannya kepada dirinya, kepintarannya, atau amal perbuatannya. Sangat sedikit yang bertawakkal dan menjadikan doa sebagai senjata utama.
  • Ekonom Jepang Ini Mengaku...
    Dunia Islam
    Minggu, 29 Januari 2023 - 11:09 WIB
    Suatu hal yang tidak menguntungkan bahwa para pelajar yang datang ke Jepang dari berbagai negeri Islam tidak merupakan contoh yang baik bagi kami. Kamipun tidak mendapat nasihat atau bimbingan dari mereka.
  • Inilah Amalan Lebih...
    Tausyiah
    Sabtu, 23 Januari 2021 - 21:01 WIB
    Amalan satu ini punya keutamaan besar sampai-sampai Rasulullah tak pernah meninggalkannya walupun dalam keadaan safar (perjalanan). Berikut amalannya.
  • Bagaimana Cara Berpuasa...
    Hikmah
    Minggu, 20 Maret 2022 - 22:42 WIB
    Akhir zaman selalu dikaitkan dengan munculnya Dajjal si pembohong besar. Bagaimana cara kita berpuasa pada masa kedatangan Dajjal atau kemunculan Yajuj dan Majuj?