Topik Terkait: Habib Ahmad Masyhur Bin Taha Al Haddad (halaman 10)
Tausiyah
Rabu, 12 Februari 2020 - 17:22 WIB
Al-Quran ialah kalam Allah Taala yang merupakan mukjizat terbesar Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW).
Hikmah
Rabu, 13 Desember 2023 - 15:44 WIB
Setelah itu Ibn Abbas keluar memenuhi keinginan Umar. Ia berseru kepada orang banyak: Saudara-saudara, Amirulmukminin bertanya: Adakah peristiwa ini dari hasil musyawarah pemuka-pemuka kalian?
Hikmah
Selasa, 03 Desember 2024 - 05:15 WIB
Khalifah Utsman bin Affan dalam rangka menyeragamkan bacaan Quran, ia membakar mushaf-mushaf yang lain selain Mushaf Utsman. Sejumlah sahabat dan Tabiin sempat marah dengan tindakannya itu.
Tausiyah
Jum'at, 20 September 2019 - 16:54 WIB
Ulama besar Tarim (Yaman) Al Habib Umar bin Muhammad bin Salim bin Hafidz kembali mengunjungi ibukota Jakarta dalam rangka safari dakwah di Indonesia.
Hikmah
Selasa, 16 Juni 2020 - 21:21 WIB
Utsman bin Affan selain dikenal karena kedermawanannya, beliau adalah orang yang berjasa dalam merangkum Al-Quran menjadi mushaf yang kita baca saat ini. Berikut tiga karomah beliau.
Dunia Islam
Rabu, 03 April 2024 - 09:26 WIB
Menyambut 10 hari terakhir Ramadan, Masjid Al Akbar Surabaya (MAS) menghadirkan Al Quran klasik yang diperkirakan berusia lebih dari 100 tahun. Al Quran satu abad ini dipajang di pintu 23 masjid dan menjadi daya tarik jamaah.
Hikmah
Senin, 07 September 2020 - 14:16 WIB
Fakta menjadi bukti baginya bahwa kebaikan secara total dapat terwujud bila dimulai dari penguasa. Bila baik pemimpinnya, akan baik pula umatnya. Bila rusak pemimpinnya, rusak pula rakyatnya.
Hikmah
Sabtu, 08 Mei 2021 - 17:58 WIB
Syits punya seorang anak laki-laki yang diberi nama Anusy. Di kening Syits terdapat cahaya Muhammad yang berpindah kepadanya dari Adam. Setelah Anusy lahir, cahaya itu berpindah ke keningnya.
Hikmah
Selasa, 12 Januari 2021 - 11:14 WIB
Abdullah bin Salam radhiyallahu anhu adalah seorang Sahabat Nabi bernama asli Hushain bin Salam bin Harits. Beliau adalah seorang pemuka Yahudi yang memeluk Islam.
Hikmah
Kamis, 30 Mei 2024 - 10:18 WIB
Di dalam Al Quran ada banyak surat-surat yang memiliki keistimewaan, salah satunya surat Al Baqarah terutama di 2 ayat terakhirnya yakni ayat 285 dan 286. Begini penjelasannya!
Hikmah
Sabtu, 16 Desember 2023 - 07:28 WIB
Umar bin Khattab mengatakan kalaupun harus menunjuk seorang yang akan menggantikan ia harus orang yang lebih baik daridirinya. Dan kalau saya tinggalkan, saya juga ditinggalkan oleh orang yang lebih baik dari saya.
Dunia Islam
Selasa, 10 Desember 2024 - 09:59 WIB
Prestasi Ali bin Abi Thalib selama menjadi khalifah penting diketahui dan dipelajari oleh kaum muslim. Sebagai khalifah ke-4 dari Khulafaur Rasyidin terakhir, Ali bin Abi Thalib menjalankan pemerintahan setelah Rasulullah SAW wafat.
Hikmah
Selasa, 19 Juli 2022 - 14:23 WIB
Sepanjang usia, Abdullah bin Amr tidak pernah lupa sesaat pun kalimat singkat yang disampaikan Rasulullah SAW, Lakukanlah apa yang kuperintahkan dan taatilah ayahmu.
Hikmah
Sabtu, 25 Juli 2020 - 17:37 WIB
Saad bin Muadz radhiyallahu anhu adalah sahabat Nabi Muhammad SAW yang memiliki karamah luar biasa. Ketika wafat, jenazahnya diantar 70.000 Malaikat.
Tausyiah
Minggu, 04 Juli 2021 - 14:05 WIB
Bagaimana jika seseorang salah dalam membaca Al-Fatihah. Misalnya imam membaca ayat yang seharusnya pendek dibaca panjang dan sebaliknya. Apakah sholatnya tetap sah?
Hikmah
Senin, 03 Mei 2021 - 16:02 WIB
Tatkala Abdullah bin Zubair lahir, hal itu merupakan suatu kenyataan yang digunakan takdir untuk menolak kebohongan orang-orang Yahudi di Madinah dan mematahkan tipu muslihat mereka.
Hikmah
Kamis, 04 Juni 2020 - 12:52 WIB
Umar bin Khattab mengisahkan sendiri bagaimana kisah dirinya masuk Islam yang ternyata berbeda dengan cerita yang selama ini banyak dituturkan para sejarawan.
Tausyiah
Jum'at, 18 November 2022 - 09:34 WIB
Asbabun nuzul dan arti Al-Quran surat Al Maidah ayat 48 patut kita ketahui untuk mempertebal keimanan kita kepada kitab-kitab Allah SWT. Berikut penjelasannya.
Dunia Islam
Sabtu, 13 Mei 2023 - 16:46 WIB
Habib Husein bin Abu Bakar Alaydrus atau Habib Luar Batang, ulama yang sangat masyhur karena berjasa menyebarkan dakwah Islam di Tanah Betawi pada abad 18 Masehi.
Tips
Rabu, 16 Oktober 2024 - 12:36 WIB
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 93 ini perlu dipahami oleh setiap muslim supaya mengetahui kapan waktu harus membaca panjang, dengung, maupun jelas sesuai dengan hukum bacaan yang berlaku.