Topik Terkait: Habib Jindan Bin Novel Salim Jindan (halaman 7)
Hikmah
Senin, 07 Desember 2020 - 17:38 WIB
Di dalam flat apartemen itu, kami dijamu dengan jamuan khas teh Mesir. Begitulah cara orang Mesir menyambut tamu seperti layaknya di negeri kita juga.
Muslimah
Kamis, 27 Agustus 2020 - 07:24 WIB
Sebagai penghormatan kepada perempuan, Umar bin Khattab selalu mengingatkan, perempuan harus selalu dilindungi dari berbagai hal yang tidak baik, termasuk fitnah akan dirinya.
Hikmah
Kamis, 25 Juni 2020 - 17:36 WIB
Khalid bin Walid radhiyallahu anhu (585-642), salah satu sahabat Rasulullah yang dijuluki Saifullah Almaslul (pedang Allah yang terhunus). Berikut karomahnya.
Hikmah
Rabu, 02 Agustus 2023 - 19:57 WIB
Kisah ini adalah satu di antara kisah betapa waranya ulama terdahulu ketika bertemu penguasa. Kehati-hatian mereka dalam bersikap patut untuk kita teladani.
Hikmah
Selasa, 12 Desember 2023 - 08:54 WIB
Baru saja ia mulai niat salat hendak bertakbir tiba-tiba muncul seorang laki-laki di depannya berhadap-hadapan dan menikamnya dengan khanjar tiga atau enam kali yang sekali mengenai bawah pusar.
Muslimah
Sabtu, 13 Maret 2021 - 15:49 WIB
Bidadari untuk Umar bin Khattab langsung disiapkan oleh Allah Taala, karena Amirul Mukminin ini begitu istimewa. Sahabat Rasulullah ini, telah mendapatkan jaminan masuk surga.
Hikmah
Sabtu, 30 November 2019 - 05:30 WIB
Kalangan muslim di Indonesia pasti sudah tak asing dengan namanya peci. Berikut ini salah satu dari banyak kisah tentang asal-usul peci yang disampaikan Ustaz Salim A Fillah.
Dunia Islam
Jum'at, 13 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Presiden RI pertama Ir Soekarno dan Habib Ali Al-Habsyi (Kwitang, Jakarta) adalah dua tokoh yang punya andil besar memperjuangkan Proklamasi Kemerdekaan RI 17 Agustus 1945.
Hikmah
Senin, 11 Januari 2021 - 18:03 WIB
Kesalehan Abdullah Bin Umar sering mendapat pujian dari kalangan sahabat Nabi dan kaum muslimin lainnya. Beliau pernah bermimpi diperlihatkan neraka oleh Malaikat.
Hikmah
Selasa, 01 Agustus 2023 - 21:00 WIB
Umar bin Abdul Aziz rahimahullah (61-101 H) adalah khalifah terbaik Dinasti Umayyah yang digelari Al-Faruq kedua. Beliau pernah dihardik dikatain gila. Simak kisahnya berikut ini.
Hikmah
Rabu, 18 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Al-Barra bin Malik mendapat 80 luka tusukan dalam Perang Yamamah. Meski begitu, ia tak juga mendapatkan kematian sahid sebagaimana yang diimpikan.
Tausiyah
Senin, 11 Juni 2018 - 17:26 WIB
Sungguh, perjalanan waktu yang sangatlah cepat. Ramadhan yang baru saja datang kepada kita, kini berada di ambang kepergiannya.
Hikmah
Minggu, 17 Desember 2023 - 08:19 WIB
Kelaparan sempat terjadi di masa Khalifah Umar bin Khattab. Penyebab terjadinya paceklik karena di seluruh Semenanjung itu samasekali tidak turun hujan selama sembilan bulan.
Tausiyah
Senin, 28 Oktober 2019 - 08:30 WIB
Pada hari kiamat manusia akan terbagi menjadi tiga golongan besar. Adapun tiga kelompok manusia ini diceritakan dalam Alquran Surah Al-Waqiah (hari kiamat).
Tausiyah
Kamis, 09 April 2020 - 07:15 WIB
Ulama besar Hadhramaut Yaman, Al-Habib Umar bin Hafizh menyampaikan nasihat pada malam Nisfu Syaban 1441 Hijriyah. Ada 8 pesan penting yang disampaikan beliau.
Hikmah
Jum'at, 16 Juli 2021 - 17:49 WIB
Kaumnya memberi julukan Zainul Abdin dan julukan ini justru lebih dikenal daripada nama aslinya. Selain itu karena sujud yang sangat lama, penduduk Madinah juga menyebutnya sebagai Assajad.
Hikmah
Jum'at, 03 Februari 2023 - 17:27 WIB
Akumulasi dari semua ketidakpuasan terhadap Utsman bin Affan sebagian bukan karena kesalahan Utsman sendiri berakhir dengan pembunuhan Khalifah, lalu disusul 5 tahun perang saudara.
Hikmah
Kamis, 22 September 2022 - 10:58 WIB
Sayyidah Fathimah bersedih dan mengadu kepada ayahnya, Rasulullah SAW. Orang-orang berkata bahwa Anda tidak marah untuk membela putri Anda. Ini Ali akan mengawini putri Abu Jahal.
Hikmah
Rabu, 26 Oktober 2022 - 17:13 WIB
Karomah ulama besar yang juga pendiri Mazhab Hanbali, Imam Ahmad bin Hanbal (164-241 Hijriyah) benar-benar menakjubkan. Berikut di antara karomah beliau.
Hikmah
Jum'at, 26 Januari 2024 - 13:41 WIB
Tidak jarang orang-orang Yahudi dan kaum munafik menggunakan kesempatan minum minuman itu untuk membangkitkan pertentangan lama antara Aus dengan Khazraj.