Topik Terkait: Hak Dan Kewajiban Muslim (halaman 2)
Muslimah
Kamis, 16 Juli 2020 - 07:00 WIB
Mata merupakan anugerah terbesar bagi manusia yang diberikan Allah Subhanahu Wa Taala. Sebagai anugerah, tentu manusia harus menjaganya dengan baik dan merawatnya dari bahaya kerusakannya.
Tips
Kamis, 07 Desember 2023 - 13:32 WIB
Islam memberikan rambu-rambu ketika seorang muslim tengah berduka cita atau saat mendapat musibah. Rambu-rambu tersebut diisyaratkan Rasulullah SAW sebagai adab seorang muslim.
Muslimah
Senin, 19 September 2022 - 11:20 WIB
Mendambakan rumah tangga yang sakinah mawaddah dan rahmah (penuh ketentraman, berkasih sayang dan dirahmati Allah Taala), pasti keinginan semua orang
Muslimah
Selasa, 07 November 2023 - 10:27 WIB
Seorang istri memiliki hak-hak tertentu yang ia harus dapat dari suaminya bahkan wajib ditunaikan oleh sang suami. Apa saja hak yang harus ditunaikan suami kepada istri tersebut?
Muslimah
Selasa, 15 Desember 2020 - 09:17 WIB
Dalam kehidupan rumah tangga, suami dan istri memiliki kedudukan dan kewajibannya masing-masing. Bahkan, syariat Islam telah mengatur sedemikian rupa tugas dan kewajiban seorang suami maupun istri.
Muslimah
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 12:04 WIB
Anak yang dalam kondisi orang tuanya bercerai, baik anak yang masih kecil atau anak cacat, tetap membutuhkan penanganan urusan-urusannya dan memberikan pemeliharaan bagi dirinya.
Tausyiah
Senin, 25 Maret 2024 - 11:40 WIB
Imam Ghazali mengemukakan sejumlah hak suami istri dan adab pergaulan di antara mereka yang kehidupan berkeluarga tidak akan dapat harmonis tanpa semua itu.
Muslimah
Minggu, 14 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Seorang suami pasti mendambakan istrinya adalah seorang wanita sempurna. Bila perlu, potret bidadari tercetak atau terbalut pada istri mereka. Haruskah demikian?
Muslimah
Kamis, 24 September 2020 - 06:37 WIB
Tidaklah Allah Azza wa Jalla memerintahkan satu perkara, melainkan perkara itu pasti dicintai-Nya dan memiliki keutamaan di sisi-Nya serta membawa kebaikan bagi para hamba. Termasuk masalah memenuhi nafkah keluarga.
Hikmah
Sabtu, 04 November 2023 - 05:15 WIB
Seorang muslim disunahkan untuk senantiasa tersenyum, menjaga emosi dari marah, dan selalu berlapang dada, dan Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam sebaik-baiknya akhlak dan pribadi muslim ini.
Hikmah
Senin, 05 Juni 2023 - 09:15 WIB
Haji itu tidak wajib atas seseorang bila ia tidak mempunyai harta, sekalipun ayahnya adalah orang kaya. Dia tidak perlu meminta kepada ayahnya untuk dapat menunaikan ibadah haji.
Tausyiah
Sabtu, 18 Januari 2025 - 17:37 WIB
Ada perkara-perkara yang dapat membatalkan salat, maka karena perkara tersebut batallah salat seseorang. Perkara atau hal yang membatalkan salat ini, wajib diketahui setiap muslim dan muslimah.
Dunia Islam
Selasa, 07 Mei 2024 - 06:25 WIB
Di antara mereka adalah Rejaul Haq, pemilik properti, yang mengungkapkan rasa frustrasinya atas apa yang dia dan banyak Muslim lainnya anggap sebagai pelecehan oleh kota yang mereka sebut rumah.
Tips
Jum'at, 16 Juni 2023 - 08:35 WIB
Saat berihram antara lain dilarang rafat yakni berkata buruk, bercumbu mesra dan berhubungan dengan istri Fusuq (melanggar perintah agama), jidal (berbantah-bantahan), dan perbuatan maksiat.
Tausyiah
Selasa, 21 Maret 2023 - 05:15 WIB
Apakah kewajiban itu langsung ditetapkan oleh Al-Quran selama sebutan penuh, ataukah bertahap? Sikap Al-Quran seringkali memang melakukan penahapan dalam perintah-perintahnya.
Muslimah
Kamis, 24 Agustus 2023 - 17:49 WIB
Dalam Islam, pertumbuhan dan perkembangan anak ada fase yang harus diperhatikan terutama di fase-fase anak mengalami akil baligh. Ada perbedaan tanda akil baligh pada anak perempuan dan akil baligh anak laki-laki.
Dunia Islam
Rabu, 27 Maret 2024 - 18:51 WIB
Yayasan Muslim Sinar Mas bersama APP Group mewakafkan 1.000 mushaf Al-Quran bagi masyarakat yang tinggal di pulau terluar Nusantara.
Dunia Islam
Kamis, 28 September 2023 - 12:29 WIB
Setelah pelarangan abaya di sekolah umum, ambang batas baru telah terlampaui dalam Islamofobia yang sudah tidak terkendali di Prancis. Serangan terbaru terhadap Islam sangatlah parah,
Hikmah
Senin, 09 Oktober 2023 - 11:24 WIB
Islam adalah penerimaan dari suatu pandangan atau suatu keadaan yang mula-mula ditolak atau tidak diterima. Di dalam Al-Quran, Islam diartikan kerelaan dari untuk menjalankan perintah Tuhan dan mengikutinya.
Tips
Jum'at, 18 Oktober 2024 - 17:19 WIB
Hukum suami melarang istri bekerja adalah boleh ketika pekerjaan istri membawa lebih banyak kerugian dibandingkan manfaat bagi keluarga. Namun, suami tak diperbolehkan melarang istri bekerja tanpa alasan yang benar.