Topik Terkait: Iblis Menangis (halaman 6)
Tausyiah
Senin, 24 Agustus 2020 - 18:58 WIB
Sudah menjadi ketetapan Allah Taala bahwa Iblis dan bala tentaranya akan menggoda manusia hingga Hari Kiamat. Berikut nama anak keturunan setan dan tugas-tugasnya.
Hikmah
Selasa, 03 Maret 2020 - 18:10 WIB
Salah satu senjata setan untuk membinasakan manusia adalah marah. Berikut cara yang diajarkan Rasulullah SAW dalam mengendalikan amarah.
Tausyiah
Senin, 06 Januari 2025 - 12:35 WIB
Ada bentuk tangisan yang bisa mendapatkan kedudukan terhormat di sisi Allah SWT. Tangisan atau menangis seperti apa, serta bagaimana dalil-dalilnya?
Hikmah
Jum'at, 13 Agustus 2021 - 15:28 WIB
Ubaid bin Umair adalah seorang tabiin. Sedangkan Ibnu Umar adalah sahabat Nabi SAW. Walau demikian, Abdullah bin Umar atau Ibnu Umar tidak sombong.
Hikmah
Jum'at, 11 September 2020 - 17:31 WIB
Tiap ummat ada fitnah (ujiannya) sendiri dan ujian ummatku adalah harta kekayaan. Demikian sabda Rasulullah SAW yang bersumber dari Ibnu Abbas RA.
Dunia Islam
Selasa, 02 Mei 2023 - 12:27 WIB
Imam Abdurrahman As-Sudais adalah seorang ulama dan qari yang berasal dari Arab Saudi. Beliau terkenal di seluruh dunia karena kemampuannya dalam membaca Al-Quran dengan gaya bacaan yang khas dan suaranya yang merdu.
Dunia Islam
Kamis, 28 April 2022 - 15:22 WIB
Ketika datang akhir malam bulan Ramadan, langit dan bumi, para malaikat menangis karena merupakan musibah bagi umat Nabi Muhammad SAW.
Muslimah
Minggu, 12 Juli 2020 - 06:00 WIB
Ada tiga penyakit hati yang akan membuat manusia celaka dan membuat dosa, yakni sombong, hasad (dengki) serta tamak. Tiga sifat ini sangat dimurkai Allah dan merupakan cara iblis untuk mencelakai manusia.
Hikmah
Jum'at, 08 November 2024 - 14:11 WIB
Jin seringkali sering menampakkan diri di masa Rasulullah SAW. Kadangkala mereka tampil laiknya manusia. Hal ini terjadi, misalnya, pada saat awal Nabi Muhammad diangkat menjadi rasul.
Muslimah
Jum'at, 20 Agustus 2021 - 06:52 WIB
Khawarij adalah salah satu dari 72 golongan yang dikabarkan Nabi SAW akan muncul di tengah-tengah umat. Tentang ini, Ibnul Jauzi menjelaskan bagaimana iblis menyesatkan kelompok tersebut dari jalan yang benar.
Tausyiah
Sabtu, 04 Juni 2022 - 20:57 WIB
Di dalam Hadis yang diriwayatkan oleh Abu Yala disebutkan ada dua kalimat yang paling dibenci Iblis. Apabila dua kalimat Dzikir ini diucapkan, Iblis mengaku akan binasa.
Hikmah
Senin, 23 Oktober 2023 - 17:48 WIB
Setan dan iblis telah berjanji kepada Allah SWT bahwa mereka bisa menjerumuskan sebanyak-banyaknya umat manusia ke dalam neraka. Dan mereka akan menggangu manusia dari segala arah dan berbagai cara.
Hikmah
Senin, 18 Desember 2023 - 07:18 WIB
Selama 9 bulan itu ia mengimami salat isya dan setelah pulang ke rumah ia masih melanjutkan dengan salat sampai larut malam, memohon kepada Allah jangan sampai kehancuran umat berada di tangannya.
Hikmah
Jum'at, 14 Agustus 2020 - 19:24 WIB
Dalam Kitab Tanbihul Ghafilin, Imam Abu Laits As-Samarqandi (wafat 373 H) diceritakan kisah bumi yang merasa bangga kepada langit. Kisah ini berkaitan dengan peristiwa Isra dan Mikraj Nabi Muhammad SAW.
Muslimah
Selasa, 22 Juni 2021 - 15:06 WIB
Sesungguhnya anak buah Iblis, yakni setan, sangat bersemangat untuk menceraikan antara seorang laki-laki dengan istrinya. Hubungan suami Istri akan dicoba dirusak setan dengan memisahkannya setelah terjadi pernikahan sah.
Hikmah
Sabtu, 22 Mei 2021 - 17:34 WIB
Suatu malam Khalifah Abu Bakar Asshiddiq radhiyallahu anhu bermimpi dalam tidurnya. Kemudian beliau menangis hingga tangisannya terdengar Sayyidina Umar bin Khatthab.
Muslimah
Kamis, 27 Oktober 2022 - 08:02 WIB
Iblis yang telah dikutuk Allah Subhanahu wa Taala mengincari Nabi Adam Alaihis-Salam dan istrinya ibunda Hawa. Iblis dendam kepada Nabi Adam karena penyebab terusirnya iblis dari surga adalah sebab penciptaan Nabi Adam.
Hikmah
Jum'at, 10 Juni 2022 - 05:15 WIB
Biasanya orang menangis dan ketakutan apabila mendengar cerita tentang neraka dan hari Kiamat, namun tidak demikian bagi Sayyidina Utsman bin Affan.
Hikmah
Kamis, 21 September 2023 - 11:22 WIB
Iblis akan selalu menjerumuskan manusia, melalui anak-anaknya, iblis mengerahkan mereka dengan tugas-tugasnya menggoda manusia. Siapa saja nama anak-anak iblis ini?
Hikmah
Minggu, 09 Juli 2023 - 09:29 WIB
Turunnya ayat ini juga diriwayatkan oleh Imam Ibnu Hibban di dalam kitab Shahihnya. Suatu hari ketika Bilal hendak azan salat Subuh, ia mendapati Nabi Muhammad SAW sedang menangis