Topik Terkait: Ilmu Hadis (halaman 17)
Tips
Jum'at, 24 Juni 2022 - 13:50 WIB
Perbedaan puasa Arafah dan Tarwiyah adalah terletak pada hari dan tanggal. Puasa tarwiyah dilakukan pada tanggal 8 Zulhijah 1441 H atau pada hari tarwiyah. Sedangkan puasa Arafah dilakukan pada 9 Zulhijah, yaitu pada hari Arafah.
Tips
Rabu, 23 Februari 2022 - 14:07 WIB
Menghapal hadis Nabi Shallallahu alaihi wa sallam memiliki keutamaan tersendiri bagi yang mengamalkannya. Kenapa demikian? Karena hadis merupakan kunci memahami Al-Quran, dan jalan untuk mengetahui petunjuk Rasulullah.
Hikmah
Senin, 20 November 2023 - 20:49 WIB
Gus Musa Muhammad menjelaskan tentang makna waktu semakin singkat sebagaimana tersebut dalam Hadis Nabi. Berikut penjelasannya.
Tausyiah
Kamis, 10 Maret 2022 - 15:32 WIB
Hari Jumat selain sebagai hari raya umat Islam, juga menjadi momentum untuk memperbanyak ibadah sunnah. Membaca Surat Al-Kahfi merupakan salah satu amalan sunnah.
Tausyiah
Jum'at, 08 April 2022 - 17:13 WIB
Salah satu hakikat ibadah puasa ialah sifatnya yang pribadi, bahkan merupakan rahasia antara seorang manusia dengan Tuhannya. Dan segi kerahasiaan itu merupakan letak seorang manusia dengan Tuhannya.
Tausyiah
Minggu, 30 Juli 2023 - 08:08 WIB
Orang-orang yang memperbolehkan menyanyi mengatakan bahwa hadis tersebut dhaif. Seandainya sahih pasti menjadi hujjah, bahwa ungkapan Nabi Itu adalah batil itu tidak menunjukkan pengharaman.
Muslimah
Minggu, 19 November 2023 - 15:42 WIB
Dari ilmuwan-ilmuwan muslim populer di dunia, beberapa di antaranya ternyata seorang muslimah. Mulai dari dunia ilmu pengetahuan hingga dunia bisnis. Siapa saja mereka?
Tausyiah
Minggu, 08 September 2024 - 05:15 WIB
Salah satu percaya pada Hari Akhir nanti, adalah adanya azab dan nikmat kubur. Inilah dalil-dalilnya dalam Al Quran dan hadis tentang gambaran azab dan nikmat kubur tersebut.
Tausyiah
Minggu, 25 Agustus 2024 - 07:45 WIB
Ada banyak dalil larangan selingkuh dalam Islam yang bisa diketahui. Hal ini bisa menjadi renungan bersama bagi umat Muslim, khususnya yang sudah atau hendak berkeluarga.
Tips
Selasa, 03 September 2024 - 14:41 WIB
Doa saat sedang tersulut emosi ini merupakan wasiat dari Almuhaddasiat dari dua ulama besar dan wali Sayyid Muhammad bin Alwi Almaliki Makkah dan Imam Alqutub Habib Abdul Qodir Assegaf.
Tausyiah
Rabu, 10 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Manusia berdiri menghadap Allah Taala di padang yang panas. Mereka tenggelam dalam keringatnya yang terus bercucuran. Penderitaan ini sangat lama. Ada yang menyebut sampai 4000 tahun.
Hikmah
Selasa, 07 Februari 2023 - 12:03 WIB
Berikut ini pengertian ashabiyah serta hadis yang membahasnya. Secara bahasa, ashabiyah adalah kata yang mengandung arti saling menjaga dan melindungi.
Hikmah
Senin, 01 Mei 2023 - 11:08 WIB
Mengenal sosok Al Jassasah, hewan misterius pengawal Dajjal, dianggap perlu karena kemunculan hewan ini banyak dihubungan dengan tanda-tanda hari kiamat.
Tausyiah
Kamis, 17 September 2020 - 23:02 WIB
Semua orang mendambakan sakinah dan kucuran rahmat dari Allah Taala, Tuhan yang Mahapengasih. Namun, ada sebagian yang mengukur kebahagiaan itu hanya lewat materi.
Hikmah
Selasa, 01 November 2022 - 05:15 WIB
Benarkah Kakbah akan hancur pada akhir zaman? Sebuah hadis menyebut, Kiamat tidak akan terjadi hingga ibadah haji tidak ditunaikan, lalu kemunculan Dzu as-Suwaiqatain dan penghancuran Kakbah.
Tausyiah
Kamis, 23 Juli 2020 - 15:23 WIB
Di antara dosa yang tidak disukai Allah Taala ada tiga perbuatan yang tergolong ke dalam dosa paling besar. Ketiga dosa ini merupakan dosa paling dimurkai Allah Taala.
Hikmah
Minggu, 11 April 2021 - 09:02 WIB
Perkembangan awal tafsir Al-Quran sejatinya telah diawali semenjak turunnya Al-Quran itu sendiri. Sejarah ini diawali dengan diutusnya Nabi Muhammad sebagai pengemban risalah.
Tips
Rabu, 31 Agustus 2022 - 09:29 WIB
Islam sangat memuliakan anak yatim dan ini adalah perintah Allah Subhanahu wa Taala dan Rasul-NYA. Dalam Al-Quran Allah menjelaskan tentang anak yatim sampai berpuluh kali
Hikmah
Minggu, 16 Agustus 2020 - 06:42 WIB
Saya tidak membayangkan sekiranya para ulama, semisal Imam At-Thabari hidup di era digital seperti hari ini, karya apa yang beliau hasilkan ya?
Tips
Minggu, 23 Oktober 2022 - 06:30 WIB
Sihir disebut juga guna-guna, santet dan ilmu hitam. Berikut 7 (tujuh) amalan doa penangkal sihir dan santet yang bersumber dari Al-Quran dan Hadis.