Topik Terkait: Imam 4 Mazhab (halaman 6)
Tausyiah
Sabtu, 30 September 2023 - 14:50 WIB
Perkara membatalkan wudhu wajib diketahui umat Islam khususnya muslim di Indonesia yang menganut Mazhab Syafii. Berikut penjelasannya.
Dunia Islam
Minggu, 01 Januari 2023 - 16:24 WIB
Penyebab Indonesia mayoritas bermazhab Syafii menarik untuk diulas. Mengapa tidak Mazhab Hambali yang populer di Arab Saudi atau Mazhab Maliki yang dipakai Turki dan Asia Tengah lainnya?
Tausyiah
Kamis, 16 Februari 2023 - 13:58 WIB
Tidak ada yang lebih dekat kepada anda kecuali diri anda sendiri. Jika anda tidak mengetahui diri anda sendiri, bagaimana anda bisa mengetahui segala sesuatu yang lain.
Hikmah
Sabtu, 22 Agustus 2020 - 21:37 WIB
Imam Syafii (150-204 Hijriyah) nama aslinya Muhammad bin Idris Asy-Syafii. Namun kita biasa memanggilnya Imam Asy-Syafii. Beliau mendapat julukan Nashih Al-Hadits (pembela Sunnah Nabi).
Tausiyah
Rabu, 04 Desember 2019 - 19:11 WIB
Apa saja rukun salat menurut Mazhab Syafii? Berikut penjelasan Ustaz Muhammad Ajib dalam Bukunya Dalil Shahih Sifat Shalat Nabi Ala Madzhab Syafii.
Tausyiah
Rabu, 28 Agustus 2024 - 16:49 WIB
Hukum makan bekicot menurut empat madzhab besar ini perlu diketahui oleh setiap muslim, karena terdapat perbedaan pendapat mengenai boleh tidaknya untuk setiap pemeluk ajaran Islam.
Hikmah
Selasa, 08 Februari 2022 - 20:49 WIB
Pengasuh Ponpes Daarut Tauhiid Bandung KH Abdullah Gymnastiar (Aa Gym) menceritakan satu kisah penuh hikmah dalam bukunya Asmaul Husna jilid 1.
Dunia Islam
Jum'at, 15 Oktober 2021 - 05:50 WIB
Ketua Dewan Pimpinan Umum Masjidil Haram dan Masjid Nabawi, Syekh Dr Abdul Rahman as-Sudais, menerima Penghargaan al-Qashim untuk Keunggulan dan Kreativitas.
Tausyiah
Kamis, 03 Desember 2020 - 16:31 WIB
Ada satu kisah Imam Ahmad Bin Hanbal yang mengandung pelajaran berharga. Kisah ini disampaikan Ustaz Muchlis Al-Mughni (Dai lulusan Al-Azhar Mesir) dalam satu tausiyahnya.
Tausyiah
Selasa, 28 November 2023 - 16:16 WIB
Dialah sang Maha Pencipta yang mampu melakukan apapun. Dialah sang Mahakuasa yang ketinggian-Nya tidak akan pernah dapat dilampaui oleh apapun. Rezeki seluruh makhluk berada dalam genggaman-Nya.
Tausyiah
Selasa, 16 Februari 2021 - 17:14 WIB
Untuk mengetahui sah tidaknya wudhu seseorang cukup melihat bagaimana ia memenuhi rukun-rukunnya. Berikut cara berwudhu Rasulullah menurut Mazhab Syafii.
Hikmah
Rabu, 02 Desember 2020 - 08:35 WIB
Dikisahkan, seorang wali besar sekaligus guru Imam Junaid Al-Baghdadi (220-298 Hijriyah) yang bermukim di Baghdad. Beliau adalah Syaikh Imam Abu Ishaq Annuri rahimahullah.
Tausyiah
Selasa, 21 Juni 2022 - 15:07 WIB
Mana lebih baik atau lebih afdhol berkurban dengan hewan jantan atau betina? Berikut jawaban Mazhab Syafii dinukil dari Kitab Al-Majmu Syarh Al-Muhadzdzab
Hikmah
Minggu, 27 Agustus 2023 - 15:46 WIB
Imam Malik bin Anas rahimahullah (93-179 Hijriyah) adalah ulama besar high class yang berbeda dari kebanyakan ulama. Beliau dikenal sosok yang sangat menjaga penampilan.
Muslimah
Senin, 21 Agustus 2023 - 11:13 WIB
Beginilah cara membedakan antara muslimah bercadar karena mengetahui ilmunya dan yang mengenakannya karena ikut-ikutan tanpa mempelajari ilmunya atau sekadar tren belaka.
Tausiyah
Selasa, 24 Maret 2020 - 05:15 WIB
Ada satu nasihat Imam Syafii terkait wabah. Nasihat beliau layaknya segarnya air di tengah gurun Sahara karena beliau seorang imam dengan keluasan ilmu yang tidak diragukan lagi.
Hikmah
Jum'at, 28 Oktober 2022 - 05:10 WIB
Sebuah kisah luar biasa tentang keberanian ulama Tabiin, Imam Said bin Musayib rahimahullah kepada penguasa zalim yang ditakuti pada masanya. Simak kisahnya.
Tausyiah
Minggu, 20 Desember 2020 - 07:15 WIB
Pernikahan adalah sunnatullah dan ibadah yang sangat dianjurkan Rasulullah Baginda Nabi Muhammad. Berikut rukun nikah dan syarat-syaratnya menurut 4 mazhab.
Hikmah
Rabu, 19 Februari 2020 - 10:15 WIB
Imam Malik bin Anas dikenal sebagai seorang ulama besar dan pakar hadis di Kota Madinah pada masa Tabiin. Berikut kisah penghormatannya kepada Rasulullah SAW.
Dunia Islam
Sabtu, 03 Desember 2022 - 10:03 WIB
Tatkala Abu Jafar Abdullah bin Muhammad Al Mansur baru saja diangkat menjadi khalifah kedua Bani Abbasiyah, ia mengundang 3 ulama paling masyhur kala itu. Mereka adalah Malik ibn Anas, Ibn Saman dan Ibn Abi Dzuaib.