Topik Terkait: Imam Al Bukhari (halaman 9)
Hikmah
Kamis, 20 Januari 2022 - 21:53 WIB
Surat Al-Fatihah menjadi istimewa karena pembuka kitab suci Al-Quran dan juga dijuluki Ummul Quran (induknya Al-Quran). Berikut tafsir Al-Fatihah ayat 7.
Dunia Islam
Rabu, 03 Mei 2023 - 07:14 WIB
Untuk memahami bagaimana satu serangan polisi dapat memicu perang, seseorang harus memahami status quo yang mengatur kompleks Masjid Al-Aqsa. Berikut penjelasannya.
Tausyiah
Senin, 07 Agustus 2023 - 18:34 WIB
Imam Sholat memiliki beberapa syarat yang harus dipenuhi. Selain itu, mereka juga harus menunaikan tugas dan tanggung jawab yang telah diamanahkan.
Dunia Islam
Rabu, 01 November 2023 - 09:35 WIB
Kelemahan negara-negara Islam, kerancuan loyalitas dan ideologinya serta tidak diadopsinya kerja yang sungguh-sungguh sebelumnya, telah menjadikan OKI sebagai lembaga yang hampir tidak memiliki tujuan.
Tips
Kamis, 29 Agustus 2024 - 08:30 WIB
Keutamaan Surat Al Falaq ini perlu diketahui oleh setiap muslim. Meskipun surah ini tergolong pendek, tersimpan banyak fadhilah atau keutamaan yang bisa umat Islam dapatkan.
Tausyiah
Rabu, 09 November 2022 - 21:29 WIB
Arti Surat Al-Kahfi ayat 10 beserta tafsirnya menarik untuk diulas karena di dalamnya terdapat hikmah. Surat ini mengingatkan kita tentang kisah Ashabul Kahfi yang berlindung di gua.
Dunia Islam
Jum'at, 14 Oktober 2022 - 16:40 WIB
Setidaknya ada 4 pendapat terkait akan datangnya Imam Mahdi atau al-Mahdi menjelang akhir zaman, alias kiamat. Salah satu pendapat menyebut Imam Mahdi sudah pernah turun dan dia adalah Umar bin Abdul Aziz.
Tips
Selasa, 21 November 2023 - 06:32 WIB
Hadis-hadis dalam Arban Nawawiyah karya Imam an-Nawawi merupakan landasan atau fondasi dalam agama Islam. Sebagian ulama berpendapat bahwa ajaran Islam sepertiganya berlandaskan pada hadis-hadis dalam kitab ini.
Tausiyah
Jum'at, 22 November 2019 - 21:27 WIB
Surah Al-Waqiah (Hari Kiamat) terdiri dari 96 ayat dan termasuk surat Makkiyah. Surah ke-56 ini bercerita tentang dahsyatnya hari kiamat dan tiga golongan manusia pada hari kiamat.
Tips
Rabu, 31 Juli 2024 - 17:41 WIB
Dua ayat terakhir Surat Al Baqarah ini memberikan banyak keutamaan baik untuk urusan dunia maupun akhirat. Meski begitu, banyak umat muslim yang belum mengetahui kapan waktu terbaik untuk membacanya.
Tausyiah
Kamis, 10 Agustus 2023 - 23:56 WIB
Tadabur ayat Al-Quran kali ini mengulas tentang ujian menyikapi dunia dan perhiasannya dalam Surat Al-Kahfi Ayat 7. Berikut tafsirnya.
Tips
Kamis, 19 Agustus 2021 - 12:18 WIB
Waktu terbaik membaca surat Al-Kahfi atau surat ke 18 dalam Al Quran terdapat dalam beberapa hadis Nabi SAW. Disebutkan bahwa waktu terbaiknya mulai Kamis malam selepas magrib hingga Jumat sore ketika matahari tenggelam.
Hikmah
Jum'at, 17 Juni 2022 - 23:03 WIB
Surat Al-Ikhlas merupakan surat yang sangat populer di kalangan umat Islam. Inilah sebab diturunkannya (asbabun nuzul) Surat Al-Ikhlas dan manfaatnya.
Tips
Rabu, 28 Agustus 2024 - 17:00 WIB
Isi kandungan Surat Al Kahfi penting diketahui umat Muslim. Tak sekadar menambah pengetahuan, tetapi agar kita lebih mudah lagi untuk memahami setiap ayatnya.
Tausyiah
Rabu, 01 Februari 2023 - 10:25 WIB
Imam al-Ghazali mengatakan banyak orang mengaku telah mencintai Allah, tetapi masing-masing mesti memeriksa diri sendiri berkenaan dengan kemurnian cinta yang ia miliki.
Tausiyah
Jum'at, 03 April 2020 - 12:38 WIB
Kiamat itu terjadi dengan sebelumnya ada tanda-tandanya. Tentu saja kiamatnya tidak langsung tiba-tiba tanpa kedatangan Imam Mahdi dan tanda lain.
Tausyiah
Rabu, 12 Mei 2021 - 17:24 WIB
Idul Fitri bukanlah momen berfoya-foya dengan kesenangan duniawi. Apalagi sampai lupa kepada Allah SWT. Justru, hikmah adanya Idul Fitri di dunia adalah sebagai pengingat akan akhirat.
Dunia Islam
Sabtu, 27 November 2021 - 14:22 WIB
Imam Besar Masjid Istiqlal Jakarta, Prof Nasaruddin Umar mengajak guru madrasah dan pesantren untuk menyebarkan Islam toleran.
Tausyiah
Rabu, 03 April 2024 - 11:34 WIB
Imam Al-Ghazali membagi 5 hakikat puasa bagi orang khusus (shaum al-khusus) yang patut kita cermati dan teladani dengan baik agar kualitas puasa kita mencapai derajat yang tinggi (al-darajat al-ula).
Tausyiah
Rabu, 13 April 2022 - 03:00 WIB
Allah taala tidak akan menganggap bau mulut orang berpuasa, bahkan akan menggantikannya dengan aroma misik. Terpenting adalah kualitas kebersihan laku dan jiwa seseorang tatkala menjalankan puasa.