Topik Terkait: Imam Nawawi Albantani (halaman 26)
Tausyiah
Sabtu, 29 April 2023 - 13:55 WIB
Bulan Ramadan sejatinya menjadi bulan keberkahan. Kita belajar membangun kesadaran dan sikap tawakkal kepada Allah Yang Maha Kuasa.
Tausyiah
Sabtu, 14 Mei 2022 - 14:42 WIB
Imam Ghazali menjelaskan, hati para nabi dan wali, meskipun mereka juga mempunyai nafsu seperti kita, sangat peka terhadap segenap kesan-kesan ilahiah.
Hikmah
Jum'at, 26 November 2021 - 05:05 WIB
Dalam urusan ibadah hendaknya setiap orang bersandar kepada Allah semata, bukan kepada amalannya. Berikut penjelasan Syekh Ibnu Athoillah As-Sakandari dalam Kitab Al-Hikam.
Dunia Islam
Rabu, 21 Juli 2021 - 14:32 WIB
Seorang muallaf bernama Devin mengungkap kebahagiaannya ketika bertemu Dai asal Indonesia bernama Ustaz Shamsi Ali di Hari Idul Adha. Berikut ceritanya.
Tausyiah
Selasa, 04 Januari 2022 - 10:41 WIB
Dalam satu kajiannya, ulama ahli tafsir Quran Gus Baha (KH Ahmad Bahauddin Nursalim) menjelaskan amalan Qunut saat sholat Subuh. Berikut penjelasannya.
Tausyiah
Kamis, 17 Februari 2022 - 20:22 WIB
Semua orang, selama ada iman di hatinya, bahkan yang belum iman tapi masih bernafas, punya kesempatan untuk bertransformasi dalam hidupnya.
Tausyiah
Jum'at, 30 Juni 2023 - 15:41 WIB
Nabi Ibrahim alaihissalam adalah sosok yang merepresentasi globalitas umat. Kepemimpinan Ibrahim adalah kepemimpinan global yang menjadi teladan manusia.
Hikmah
Jum'at, 01 Mei 2020 - 09:10 WIB
Bagaimana memperoleh rezeki kerap mengundang perbedaan pendapat dari banyak orang. Hal ini pula pernah menjadi perdebatan Imam Maliki dan Imam Syafii yang merupakan guru dan murid.
Tausyiah
Selasa, 22 Agustus 2023 - 14:53 WIB
Di berbagai tempat dalam Al-Quran menyebutkan berbagai sifat atau karakteristik hamba-hamba Allah yang beriman dan bertakwa. Sifat-sifat itu memiliki konteksnya secara khusus.
Tausyiah
Rabu, 01 Juni 2022 - 05:15 WIB
Imam Ghazali mengatakan penikmatan akan Allah adalah kebahagiaan. Kebahagiaan kita di masa datang akan sama persis kadarnya dengan kecintaan kita kepada Allah sekarang.
Tips
Sabtu, 18 November 2023 - 07:45 WIB
Berikut ini adalah hadis Arbain ke-28 dari 42 daftar hadis Arbain karangan Imam Nawawi . Meski bernama Arban (berarti 40), kitab ini tak memuat hadis dengan jumlah persis 40, melainkan 42 hadis.
Dunia Islam
Sabtu, 03 Desember 2022 - 10:03 WIB
Tatkala Abu Jafar Abdullah bin Muhammad Al Mansur baru saja diangkat menjadi khalifah kedua Bani Abbasiyah, ia mengundang 3 ulama paling masyhur kala itu. Mereka adalah Malik ibn Anas, Ibn Saman dan Ibn Abi Dzuaib.
Hikmah
Senin, 14 Juni 2021 - 05:00 WIB
Imam Qatadah pernah ingin menetap di (rumah) Imam Said al-Musayyib selama 8 hari. Di hari ketigaImam Said mengatakan: Pergilah wahai penyandang tunanetra, sesungguhnya engkau telah mencuriku
Hikmah
Rabu, 29 Desember 2021 - 15:19 WIB
Kisah ini berasal dari ajaran Sayed Imam Ali Shah, yang wafat pada tahun 1860 dan dimakamkan di Gurdaspur, India. Dia adalah guru dari tarekat Naqshbandi.
Tausyiah
Selasa, 30 Juni 2020 - 04:49 WIB
Imam Ghazali mengatakan bahwa salah satu jenis neraka rohani itu berbentuk pemisahan secara paksa dari benda-benda duniawi yang kepadanya hati terikat terlalu erat.
Muslimah
Sabtu, 21 Mei 2022 - 11:29 WIB
Ada perkara yang disebabkan oleh lisan yang justru akan menyeret ke dalam dosa. Dosa akibat lisan ini tidak main-main, karena dengan lisanlah surga dan neraka seseorang ditentukan
Dunia Islam
Senin, 11 Maret 2024 - 22:43 WIB
Masjid Istiqlal mengusung tema Ramadhankan Masjid pada bulan Ramadan 1445 H. Tema itu diharapkan agar para jemaah bisa mencari solusi atas masalah hidup di rumah ibadah masjid.
Tausiyah
Kamis, 23 Januari 2020 - 08:05 WIB
Khusyu artinya merendah, tunduk dan tenang. Seseorang dikatakan khusyu apabila ia telah menundukkan hati dan pandangannya.
Tausyiah
Selasa, 12 April 2022 - 14:52 WIB
Puasa itu ada dua: puasa lahir dan puasa batin. Abul Qashim al-Qusyairi an-Naisaburi menjelaskan puasa lahir sebatas menahan dari segala sesuatu yang membatalkan disertai dengan niat.
Hikmah
Selasa, 12 November 2019 - 18:56 WIB
Ada satu kisah menarik disampaikan Habib Quraisy Baharun (pimpinan Ponpes As-Shidqu Kuningan) yang mengingatkan kita betapa kesombongan sangat dibenci Allah Taala.