Topik Terkait: Isra Dan Mikraj Ilmiah (halaman 15)
Hikmah
Selasa, 01 Maret 2022 - 15:41 WIB
Perjalanan Isra Miraj yang dilakukan Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam akhirnya sampai di Baitul Maqdis (Palestina). Beliau mengimami sholat bersama para Nabi.
Hikmah
Selasa, 29 Mei 2018 - 16:07 WIB
Dalam Kitab Uqudulijain (etika rumah tangga) karya Syekh Muhammad bin Umar An-Nawawi diceritakan kisah Nabi Ayyub &lsquoalaihisslam (AS) yang sarat hikmah dan pelajaran.
Tips
Senin, 03 Juli 2023 - 14:01 WIB
Doa dan zikir setelah salat Subuh ini hendaknya dihafal dan dipahami ketika kita akan melaksanakan salat sunah Subuh tersebut. Doa dan zikir oleh Rasulullah SAW biasa disebut dengan doa matsur atau zikir matsur.
Tausyiah
Senin, 07 September 2020 - 05:00 WIB
Apabila ia sudah mengucapkan kalimah syahadat satu kali, maka hal itu sudah cukup dan tidak perlu diulang, kecuali jika ia mengucapkan perkataan lain sesudah itu.
Dunia Islam
Kamis, 06 Juni 2024 - 00:06 WIB
Skema murur dan normal akan diterapkan Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi saat pergerakan jemaah haji Indonesia di puncak haji 2024. Skema murur diterapkan demi menjaga keselamatan jemaah haji Indonesia selama puncak haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna).
Tips
Sabtu, 15 Juli 2023 - 13:25 WIB
Doa dan dzikir akhir tahun Hijriyah termasuk amalan yang dianjurkan sebagai bentuk rasa syukur atas nikmat dan karunia Allah. Berikut bacaan doanya.
Tips
Senin, 17 April 2023 - 20:25 WIB
Bacaan bilal salat Idul Fitri adalah menyeru dengan lantang as-shal?ta(u) j?miah. Pada salat Idul Fitri, bilal atau muazin memang tidak dianjurkan untuk mengumandangkan lafal azan dan lafal ikamah. Jadi hanya menyeru:
Muslimah
Minggu, 16 Agustus 2020 - 06:05 WIB
Saat ini, istilah hijrah menjadi sangat populer. Bahkan fenomenanya sudah berlangsung dalam beberapa tahun terakhir hampir di semua kalangan masyarakat.
Dunia Islam
Kamis, 08 September 2022 - 23:44 WIB
Lokasi tembok Yakjuj dan Makjuj (Gog dan Magog) makhluk perusak di akhir zaman menarik untuk kita ulas. Para sejarawan menyakini tempatnya di antara Samarkand dan India.
Tausyiah
Kamis, 07 September 2023 - 09:33 WIB
Ada juga bacaan yang sangat perlu dibiasakan untuk dibaca oleh setiap muslim, yakni bacaan zikir pagi dan sore. Di kalangan para santri, zikir pagi dan sore sering disebut dengan istilah zikir shobah dan masa.
Tausyiah
Selasa, 25 Januari 2022 - 07:33 WIB
Anak hasil zina tidak mempunyai hubungan nasab, wali, nikah, waris, dan nafkah dengan lelaki yang mengakibatkan kelahirannya. Anak hasil zina hanya memiliki hubungan dengan ibu.
Tips
Rabu, 20 Oktober 2021 - 20:07 WIB
Doa dan dzikir Hasbunallah wanimal wakil merupakan salah satu bacaan yang sering diucapkan oleh para Nabi dan ulama salafus shalih. Dzikir ini diamalkan dalam keadaan lapang maupun saat menghadapi cobaan atau fitnah yang berat
Tips
Kamis, 01 Desember 2022 - 21:00 WIB
Dosa jariyah dalam Islam adalah dosa yang tetap mengalir kepada orang yang melakukan amal buruk meskipun ia telah meninggal dunia. Berikut contoh dosa jariyah.
Tausyiah
Sabtu, 01 Oktober 2022 - 21:14 WIB
Salah satu bentuk kekerasan yang diharamkan dalam Islam adalah kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Dalam beberapa kasus, KDRT adalah sebuah perkara yang sering kali menghiasi kehidupan pernikahan
Hikmah
Minggu, 22 November 2020 - 18:09 WIB
Di dalam berbagai literatur tafsir dijelaskan bahwa sekembalinya Nabi Musa alaihissalam ke negeri Mesir, orang-orang Bani Israel menyambut dengan penuh suka cita.
Tips
Selasa, 28 Juni 2022 - 21:50 WIB
Bagi yang ingin meraih fadhilah puasa, bulan Dzulhijjah momentum terbaik untuk menunaikannya. Berikut lafaz niat puasa sunnah harian di bulan Dzulhijjah.
Hikmah
Jum'at, 27 Januari 2023 - 10:38 WIB
Nabi Musa mengaku bahwa umatnya, yakni Bani Israil, tak sanggup mengerjakan kewajiban sholat kendati kurang dari lima waktu dalam sehari semalam.
Muslimah
Selasa, 16 Maret 2021 - 18:35 WIB
Ada hikmah yang sangat besar dari kisah ini, yakni pentingnya memaafkan orang lain. Barang siapa .yang mampu memaafkan kesalahan orang lain akan dihadiahi ampunan Allah atas dosa-dosanya di dunia.
Hikmah
Kamis, 11 Mei 2023 - 19:52 WIB
Perbedaan antara nabi dan rasul ini telah disepakati oleh para ulama. Umat Muslim tentunya harus tahu betul perbedaan ini dalam rangka mengimani adanya nabi dan rasul.
Tausyiah
Senin, 29 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Debat Ummu Yaqub dengan Abdullah bin Masud terkait tato ini dinukil dari hadis yang diriwayatkan Imam Muslim dan dikutip Abdul Halim Abu Syuqqah dalam bukunya berjudul Tahrirul-Marah fi Ashrir-Risalah