Topik Terkait: Jamaah Haji 2020 (halaman 15)
Dunia Islam
Jum'at, 19 Mei 2023 - 20:35 WIB
AMPHURI mengapresiasi pemerintah yang berhasil mendapatkan tambahan kuota 8.000 jemaah haji dari Pemerintah Kerajaan Arab Saudi.
Hikmah
Minggu, 12 Mei 2024 - 14:01 WIB
Memakai minyak wangi di badan sebelum ihram. Ini berdasarkan hadis Aisyah ia berkata, Aku pernah memberi wewangian Rasulullah SAW untuk ihramnya sebelum berihram.
Hikmah
Kamis, 18 Mei 2023 - 11:48 WIB
Ada yang berpendapat bila wukufnya hari Jumat, pada tahun tersebut adalah haji akbar. Ibnul Qayyim mengatakan hari haji akbar sejatinya adalah pada hari Nahr.
Dunia Islam
Minggu, 30 Juni 2024 - 06:17 WIB
Kepala Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Madinah, dokter Karmijono mengungkapkan, tingkat keterpakaian obat bagi jemaah haji Indonesia di Madinah sudah mencapai 80 persen.
Dunia Islam
Rabu, 26 Juni 2024 - 18:51 WIB
Perdana, hari ini, 6.950 jemaah haji Indonesia dari gelombang II diberangkatkan ke Madinah, Rabu (26/6/2024).
Dunia Islam
Kamis, 22 Juni 2023 - 15:16 WIB
Seluruh jemaah haji kuota tambahan hari ini dijadwalkan mendarat di Bandara Amir Muhammad Bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah.
Tips
Senin, 20 Mei 2024 - 10:46 WIB
Pakailah pakaian ihram pada hari ke-8 bulan Dzulhijjah di Makkah dengan berdiri menghadap kiblat seraya mengucapkan, Labbaikallahumma hajjatan.
Dunia Islam
Minggu, 26 Mei 2024 - 15:39 WIB
Jemaah haji Indonesia kloter 42 Embarkasi Solo (SOC-42) yang tiba di Madinah pada 24 Mei 2024, menandai berakhirnya fase kerangkatan jemaah gelombang pertama.
Dunia Islam
Rabu, 28 Juni 2023 - 19:51 WIB
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas memastikan badal haji tidak dipungut biaya alias gratis.
Hikmah
Rabu, 28 Juni 2023 - 17:33 WIB
Ibadah Haji itu umrah plus, tapi plusnya adalah plus ke Arafah, Muzdalifah dan Mina. Di Mina inilah aktivitas paling berat buat para jemaah Haji. Simak ulasannya.
Hikmah
Senin, 29 Mei 2023 - 08:59 WIB
Orang mukmin yang melaksanakan haji dengan cara tersebut, maka Allah akan mengampuni dosa-dosanya. Sebab ketika dia meninggalkan rafats dan perbuatan fasik, maka dia telah bertobat kepada Allah dengan taubatan nashuha.
Dunia Islam
Rabu, 24 Mei 2023 - 13:24 WIB
Ke-390 jemaah haji kloter 1 Embarkasi JKG terdiri atas 163 jemaah pria, 219 jemaah wanita, dan 8 petugas kloter.
Dunia Islam
Minggu, 28 Mei 2023 - 11:45 WIB
Satiah akhirnya lolos pemeriksaan imigrasi setelah diberikan Surat Perjalanan Laksana Paspor (SPLP) sebagai dokumen sementara.
Dunia Islam
Minggu, 02 Juli 2023 - 14:39 WIB
Kemenag mengupayakan tanazul yakni memulangkan lebih awal jemaah haji lanjut usia (lansia). Hal itu dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap jemaah haji.
Dunia Islam
Kamis, 03 November 2022 - 12:19 WIB
Aku merasakan sambutan dan perasaan amat aman di antara rekan-rekan jemaah haji. Di sana, aku mendapati makna ucapan Assalamualaikum yang berdenyut hidup.
Dunia Islam
Rabu, 31 Mei 2023 - 21:17 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi 1444 H/2023 M meluncurkan 4 inovasi layanan baru di Arafah dan Mina untuk memanjakan jemaah haji Indonesia. Dengan begitu, jemaah dapat nyaman dan khusyuk dalam menjalankan ibadah.
Hikmah
Senin, 05 Juni 2023 - 09:15 WIB
Haji itu tidak wajib atas seseorang bila ia tidak mempunyai harta, sekalipun ayahnya adalah orang kaya. Dia tidak perlu meminta kepada ayahnya untuk dapat menunaikan ibadah haji.
Hikmah
Jum'at, 17 Juni 2022 - 20:30 WIB
Pada saat Haji Perpisahan atau Haji Wada, Rasulullah SAW menyembelih 100 ekor unta. Dari jumlah itu, 63 ekor disembelih sendiri, setiap ekor unta untuk satu tahun umur beliau.
Hikmah
Minggu, 28 Mei 2023 - 06:50 WIB
Miqat adalah tempat jemaah haji atau umrah saat memulai berpakaian ihram untuk menjalankan ritual haji. Ada lima miqat yang mengelilingi Makkah. Empat di antaranya didirikan oleh Nabi Muhammad SAW.
Dunia Islam
Kamis, 06 Juni 2024 - 18:12 WIB
Kepala Satuan Tugas Operasional (Kasatop) Armuzna Harun Arrasyid memaparkan tugas yang harus dijalankan oleh petugas Daker Bandara sebagai Satgas Muzdalifah dalam Operasional Arafah, Muzdalifah, Mina (Armuzna).