Topik Terkait: Kemaksiatan Dan Dosa Di Medsos (halaman 5)
Muslimah
Rabu, 02 November 2022 - 10:18 WIB
Bagi muslimah yang sudah menyandang gelar seorang istri, ada peringatan tentang amalan baik yang berpahala namun bisa menjadi dosa besar untuknya. Kenapa demikian? Karena amalan berpahala yang sifatnya sunnah, tidak boleh dilaksanakan tanpa seizin atau tanpa mendapat izin dari suaminya.
Muslimah
Rabu, 02 Maret 2022 - 16:13 WIB
Penyakit ain atau penyakit yang muncul karena pandangan mata, seringkali diremehkan oleh kebanyakan kaum wanita. Padahal, pandangan ain ini, salah satu dosa besar bagi yang melakukannya.
Tausyiah
Kamis, 06 Mei 2021 - 17:52 WIB
Maksiat adalah perbuatan yang sangat dibenci Allah Taala karena tidak melanggar perintah-Nya. Berikut terapi hati agar benci dengan kemaksiatan.
Muslimah
Jum'at, 21 Agustus 2020 - 06:51 WIB
Berkeluh kesah merupakan sikap yang tidak terpuji dan akan mendapatkan kemurkaan dari Allah Subhanahu wa taala, serta kemudharatan akan ditimpakan kepada dirinya.
Tausyiah
Selasa, 26 Mei 2020 - 16:53 WIB
Al-Hasan bin Abdullah bin Sahal bin Sad Abu Hilal as-Askary mengungkap fakta unik, sudah ada orang yang mengharamkan miras sebelum Islam datang.
Muslimah
Senin, 04 November 2024 - 07:05 WIB
Bagi kaum wanita, bagian kepala merupakan mahkota, namun ternyata bisa memikul dosa yang cukup berat bagi pemiliknya. Ironisnya, hal tersebut, sekarang dianggap biasa oleh kaum Hawa itu sendiri.
Tausyiah
Selasa, 17 September 2024 - 17:51 WIB
Nabi menjawab: Yaitu dia mencaci ayah orang lain kemudian orang tersebut mencaci ayahnya, dan ia mencaci ibu orang lain, kemudian orang tersebut mencaci ibunya.
Tausiyah
Jum'at, 13 Desember 2019 - 21:52 WIB
Dalam Kitab Nashoihul Ibad (kumpulan nasihat bagi para hamba), Syeikh Nawawi Al-Bantani (1813-1897) mengulas hal-hal yang menyelamatkan seseorang dari azab.
Tips
Kamis, 30 Desember 2021 - 10:02 WIB
Ada beberapa penyakit hati yang terlalu dianggap lumrah dan biasa saja, padahal perbuatan tersebut adalah dosa. Sebagai seorang muslim, hal tersebut merupakan sesuatu yang harus diwaspadai.
Muslimah
Kamis, 20 Agustus 2020 - 17:38 WIB
Menjaga aurat adalah konsekuensi logis dari konsep menundukkan pandangan atau sering pula disebut sebagai langkah kedua dalam mengendalikan keinginan dan membangun kesadaran, setelah konsep menundukkan pandangan.
Muslimah
Minggu, 03 Desember 2023 - 11:42 WIB
Seorang wanita yang sedang haid dilarang melaksanakan ibadah salat dan puasa, namun ia masih bisa mengamalkan ibadah sunah lain seperti berzikir.
Muslimah
Sabtu, 12 Maret 2022 - 05:15 WIB
Imam Ibnul Qayyim rahimahullah ketika menyebutkan beberapa akibat buruk dari dosa maksiat ini, beliau menyebutkan di antaranya adalah dosa menjadikan seorang hamba berat melakukan ketaatan
Muslimah
Senin, 05 Oktober 2020 - 16:14 WIB
Di zaman ini, banyak penyimpangan yang tersamar atau tidak nampak, bahkan banyak yang tidak disadari oleh pelakunya. Termasuk penyimpangan-penyimpangan di dalam masalah keimanan, ibadah atau akhlak.
Tausyiah
Minggu, 24 Desember 2023 - 07:34 WIB
Bila Kristen mengajarkan azas Dosa Asal, mereka sesungguhnya membangun suatu dasar azas lain, yaitu Azas Penebusan. Manusia mereka katakan berdosa dan dihukum karena dosa Asal.
Muslimah
Kamis, 29 September 2022 - 10:48 WIB
Syaikh Muhammad bin Sholeh al-Utsaimin rahimahullah mengatakan, dosa-dosa besar adalah setiap dosa yang oleh pembuat syariat (Allah taala) dijadikan sebagai sebab adanya hukuman khusus.
Hikmah
Sabtu, 08 Juli 2023 - 09:00 WIB
Hukuman sebuah maksiat itu berat bagi para pelakukanya. Orang yang sudah biasa melakukan kemaksiatan , maka dipastikan dia akan berat melakukan ketaatan kepada Allah Taala.
Muslimah
Minggu, 29 Mei 2022 - 05:15 WIB
Status anak biologis atau kehadiran anak tanpa ikatan pernikahan kembali ramai diperbincangkan. Kasus tersebut terjadi, dari pasangan muda mudi yang kebablasan dalam menjalin cinta
Tips
Senin, 26 Juli 2021 - 21:24 WIB
Rasulullah shalallahu alaihi wa sallam mengajarkan satu kalimat agung yang fadhillahnya dapat menghapus dosa dan membuka pintu surga. Berikut amalannya.
Muslimah
Jum'at, 17 Juli 2020 - 15:46 WIB
Jika seseorang, termasuk muslimah ingin mendapat anugerah Allah Taala sebagai hamba yang dicintai-Nya, maka dia harus terbebas dari sifat dan perilaku buruk dari dirinya
Muslimah
Senin, 01 November 2021 - 16:31 WIB
Dari Kitab Tazkiyatun Nafs, Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah berpendapat, termasuk yang wajib dihindari dan ditinggalkan sejauh-jauhnya adalah ghibah (menggunjing, mencela, menghina).